Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Running SPPG Kelurahan Mauponggo Berjalan Lancar dengan Pengawalan Babinsa

Running SPPG Kelurahan Mauponggo Berjalan Lancar dengan Pengawalan Babinsa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • visibility 4
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo menghadiri undangan kegiatan Running SPPG (Sentra Pelayanan Program Gizi) yang dilaksanakan di Kantor SPPG Kelurahan Mauponggo, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo, pada Senin, 12 Januari 2026. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA hingga selesai dan berlangsung dengan tertib serta lancar.

Babinsa yang hadir dalam kegiatan tersebut yakni Serka Zulkifli, Kopda Slamet Rudy Hartono, dan Pratu Oswaldus Siu. Kehadiran Babinsa merupakan bentuk dukungan TNI AD melalui satuan kewilayahan terhadap program pemerintah di bidang pelayanan dan peningkatan gizi masyarakat, khususnya di wilayah Kelurahan Mauponggo.

Kegiatan Running SPPG ini turut dihadiri oleh Camat Mauponggo, perwakilan Danramil 1625-04/Mauponggo, perwakilan Kapolsek Mauponggo, Lurah Mauponggo, Kepala Puskesmas Mauponggo, anggota SPPG beserta mitra kerja kelurahan, serta tokoh masyarakat setempat. Sinergi lintas sektor tersebut menunjukkan komitmen bersama dalam mendukung program pelayanan kesehatan dan gizi bagi masyarakat.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif. Cuaca cerah turut mendukung kelancaran acara, dan tidak ditemukan hal-hal menonjol yang berpotensi mengganggu jalannya kegiatan. Diharapkan, melalui kegiatan ini, pelayanan gizi di wilayah Mauponggo dapat berjalan optimal dan memberi manfaat nyata bagi masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Masyarakat Kota Bima Dilibatkan Aktifkan Kembali Siskamling Untuk Keamanan Lingkungan

    Masyarakat Kota Bima Dilibatkan Aktifkan Kembali Siskamling Untuk Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Sabtu, 08 Desember 2025, bertempat di Mako Ramil 1608-01/Rasanae, telah berlangsung Patroli Skala Besar dalam rangka pelaksanaan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) di wilayah teritorial Koramil 1608-01/Rasanae, Kota Bima. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Babinsa Kelurahan Ntobo, Serka Abdul Manan, dengan diikuti 11 personel gabungan. Kehadiran dalam apel terdiri dari 7 […]

  • Babinsa Tulikup Dukung Program Registrasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) di Wilayah Binaan

    Babinsa Tulikup Dukung Program Registrasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Jumat (6/11/2025) Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam percepatan transformasi digital bidang administrasi kependudukan, Babinsa Desa Tulikup Koramil 1616-01/Gianyar dampingi kegiatan Registrasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) yang diselenggarakan oleh Pendamping Program Keluarga Harapan (PKH) bersama Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Gianyar, bertempat di Kantor Desa Tulikup, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini […]

  • Satgas TMMD Bersama Warga Kerjakan Renovasi Rumah Ibu Martina dan Randi Laukuang

    Satgas TMMD Bersama Warga Kerjakan Renovasi Rumah Ibu Martina dan Randi Laukuang

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Satgas TMMD ke-125 Kodim 1622/Alor kembali melaksanakan sasaran tambahan renovasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Kiraman, Kecamatan Alor Selatan, pada Rabu, 13 Agustus 2025 mulai pukul 08.00 WITAhingga selesai. Kegiatan dipusatkan di rumah Ibu Martina Sarileba dan Sdr. Randi Laukuang yang beralamat di RT 04/RW 03, Dusun 2 Kampung Sibera. Langkah ini merupakan […]

  • Polsek Dentim Gelar Apel Siaga, Perkuat Kesiapsiagaan Jelang Weekend dan Pasca Galungan

    Polsek Dentim Gelar Apel Siaga, Perkuat Kesiapsiagaan Jelang Weekend dan Pasca Galungan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polsek Denpasar Timur (Dentim) menggelar Apel Siaga dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan personel untuk mengantisipasi perkembangan situasi kamtibmas menjelang akhir pekan dan pasca perayaan Hari Raya Galungan. Kegiatan apel berlangsung pada Sabtu (22/11/2025) pukul 08.10 Wita di Halaman Mako Polsek Dentim, Jl. Ida Bagus Mantra No. 110, Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur. Apel dipimpin langsung oleh Kapolsek […]

  • Blue Light Patrol Polres Tabanan Sasar Titik Keramaian, Jaga Kondusifitas Kota di Malam Hari

    Blue Light Patrol Polres Tabanan Sasar Titik Keramaian, Jaga Kondusifitas Kota di Malam Hari

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Minggu malam 27 Juli 2025. Udara malam yang sejuk tak menghentikan langkah para personel Polres Tabanan untuk terus hadir menjaga keamanan masyarakat. Mulai pukul 21.30 WITA hingga 22.30 WITA, gabungan piket fungsi Polres Tabanan menggelar kegiatan Blue Light Patrol dengan sasaran utama lokasi-lokasi yang berpotensi menjadi pusat […]

  • Satgas TMMD Ke-125 Kodim 0309/Solok Laksanakan Pengecoran Lantai RTLH Buk Ermi Yati

    Satgas TMMD Ke-125 Kodim 0309/Solok Laksanakan Pengecoran Lantai RTLH Buk Ermi Yati

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-125 Kodim 0309/Solok terus berjalan di Jorong Pincuran Tujuah, Nagari Lubuk Gadang Selatan, Kec. Sangir, Kab. Solok Selatan. Salah satu sasaran fisik yang dikerjakan adalah pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yang saat ini telah memasuki tahap pengecoran lantai, Kamis 24 Juli 2025 Proses pengecoran dilakukan untuk memastikan lantai […]

expand_less