Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Jereweh Laksanakan Patroli Rutin

TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Jereweh Laksanakan Patroli Rutin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
  • visibility 6
  • comment 0 komentar
Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh, Sabtu (10/01/2025).

Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh petugas piket Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Yakub, pada pukul 21.24 WITA dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Kecamatan Jereweh yang dinilai rawan terjadinya gangguan keamanan.

Patroli malam ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif, sekaligus sebagai langkah preventif dalam mencegah tindak kriminalitas serta gangguan kamtibmas lainnya.

Selain itu, kegiatan ini juga menjadi sarana untuk meningkatkan kehadiran TNI di tengah masyarakat.

Dalam pelaksanaannya, Serda Yakub juga memberikan imbauan kepada masyarakat yang ditemui agar tetap waspada, menjaga keamanan lingkungan, serta segera melaporkan kepada aparat apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan.

Dengan adanya patroli rutin ini, diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat Kecamatan Jereweh, serta memperkuat sinergi antara TNI dan warga dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sambangi Pekerja Proyek,  Polsek Sidemen Melaksanakan Giat Jumat Curhat

    Sambangi Pekerja Proyek, Polsek Sidemen Melaksanakan Giat Jumat Curhat

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S. I.P.,M.H melaksanakan salah satu program Polri yang digelar setiap hari Jumat. Program ini bertujuan untuk mendengarkan langsung keluhan, masukan, dan saran dari masyarakat. Terkait dengan perkembangan situasi dan kondisi yang berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas. “Program ini juga menjadi sarana untuk menyerap informasi langsung dari masyarakat,” ungkapnya. […]

  • Ciptakan Suasana Harmonis, Babinsa Kewapante Aktif Laksanakan Komsos di Wilayah Binaan

    Ciptakan Suasana Harmonis, Babinsa Kewapante Aktif Laksanakan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sikka, NTT — Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Teka Iku Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Serka Muhamad Nur, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa teka iku, Kecamatan kangae, Kabupaten sikka, Senin (27/10/2025). Serka Muhamad Nur menjelaskan, kegiatan Komsos merupakan salah satu bentuk nyata tugas Babinsa dalam menjalin silaturahmi […]

  • Babinsa Nagawutung Gelar Kerja Bakti Bersama Warga di Desa Imulolong

    Babinsa Nagawutung Gelar Kerja Bakti Bersama Warga di Desa Imulolong

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung, Kopda Aris Fahmi, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus ikut bergotong-royong bersama masyarakat Desa Imulolong dalam kegiatan kerja bakti pembersihan halaman gereja, Kamis (4/9/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan serta meningkatkan kenyamanan jemaat saat melaksanakan ibadah. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan sosial tersebut mendapat apresiasi dari masyarakat karena mampu menumbuhkan semangat […]

  • Aksi Kompi Pertanian Yonif TP 834/WM Membantu Saluran Irigasi untuk kelancaran aliran Air Sawah.

    Aksi Kompi Pertanian Yonif TP 834/WM Membantu Saluran Irigasi untuk kelancaran aliran Air Sawah.

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Pada hari Rabu, 20 Agustus 2025, warga Desa aeramo bersama Kompi Pertanian Yonif TP 834/WM melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan saluran irigasi yang berada di sepanjang area persawahan. Kegiatan ini dimulai sejak pukul 10.00 pagi, Perbincangan singkat dan arahan dari Ketua P3A. Dengan membawa peralatan sederhana seperti cangkul, sekop, sabit, dan karung, warga membersihkan sampah, […]

  • Babinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa TangguwisiaBabinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa Tangguwisia

    Babinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa TangguwisiaBabinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa Tangguwisia

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    SERIRIT, — Pada hari Kamis, 30 Oktober 2025 pukul 09.00 Wita, Babinsa Desa Tangguwisia, Pelda Kadek Jim Nana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus koordinasi rencana lokasi Karya Bakti TNI Manunggal Desa Produktif (KDMP) di Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa untuk mempererat sinergi dengan […]

  • BLT Dana Desa Tahap III, Babinsa Hijrah Dampingi Penyaluran ke Warga

    BLT Dana Desa Tahap III, Babinsa Hijrah Dampingi Penyaluran ke Warga

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Babinsa Desa Hijrah, Serda M. Saleh anggota Koramil 1607-06/Lape Lopok, melaksanakan pendampingan kegiatan pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa yang bertempat di Kantor Desa Hijrah, Kecamatan Lape, pada Selasa (16/9/2025). Adapun BLT yang dibagikan merupakan Tahap III dengan alokasi untuk tiga bulan, mulai Juli hingga September 2025, masing-masing Rp300.000 per bulan, […]

expand_less