Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Staf khusus Kasad (Letjen TNI I Nyoman Cantiasa S.E,.M.Tr.Han) dan Rombongan melaksanakan persembahyangan bersama di depan jenasah alm nyoman Suendra

Staf khusus Kasad (Letjen TNI I Nyoman Cantiasa S.E,.M.Tr.Han) dan Rombongan melaksanakan persembahyangan bersama di depan jenasah alm nyoman Suendra

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Kubutambahan* : *Kubutambahan Sabtu 10 Januari 2026 pukul 17.40 Wita bertempat di Banjar Dinas Sari Tapak Dara, Desa Kubutambahan, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng telah tiba Staf Khusus Kasad (Letjen TNI I Nyoman Cantiasa S.E,.M.Tr.Han) beserta keluarga yang didampingi oleh Danramil 1609-02/ Kubutambahan ( Kapten Arh Putu Darma S. A. Md) dalam rangka melayat ke rumah duka Alm. Nyoman Suendra yang merupakan suami dari Ibu bidan Titiek Candrawati yang bertempat di rumah duka Banjar Dinas Sari Tapak Dara dan disambut oleh keluarga besar almarhum.

Turut hadir dalam giat melayat ke rumah duka Alm. Nyoman Suendra
1. Staf Khusus Kasad (Letjen I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han)
2. Camat Sawan ( I Ketut Cantyana, SP.).
3. Danramil 1609-02/Kubutambahab (Kapten Arh. Putu Darma Setiawan A.Md).
4. Babinsa Kubutambahan (Sertu I Gde Supartayasa).
5. Bhabinkamtibmas Kubutambahan.
6. Anggota Keluarga Staf Khusus Kasad (Letjen I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han).

Staf Khusus Kasad (Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han) beserta keluarga dan di dampingi oleh Danramil 1609-02/Kubutambahan di Sambut oleh Keluarga besar Alm Nyoman Suendra, Dengan penuh rasa duka, kami keluarga besar Alm. Nyoman Suendra mengucapkan Selamat datang dan terima kasih atas kehadiran Bapak Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han beserta keluarga, Danramil 1609-02/Kubutambahab, Camat Sawan ( I Ketut Cantyana, SP.) Kami atas nama keluarga alm Nyoman Suendra mohon maaf Kepada bapak Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han beserta keluarga dan yang turut hadir kami atas nama keluarga mohon maaf atas Kesalahan, perbuatan, tingkah laku yang tidak baik selama hidup ya alm Nyoman Suendra kami pihak keluarga mohon maaf atas kekurangan dan kesalahan Alm. selama ini.

Kami” mengucapkan turut berduka cita yang mendalam atas meninggalnya Alm Nyoman Suendra Dumogi Sang Hyang Widi Wasa ngicenin genah sane becik dan beristirahat dengan tenang dan keluarga yang ditinggalkan dapat diberikan ketabahan, kekuatan dan kesabaran.”

Staf Khusus Kasad (Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han) beserta keluarga melaksanakan persembahyangan di depan jenazah Almarhum Nyoman Suendra

Rangkaian kegiatan melayat Staf Khusus Kasad (Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E,.M.Tr.Han) beserta keluarga di rumah Almarhum Nyoman Suendra selesai pukul 18.50 Wita berjalan dengan tertib dan aman.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Posyandu Balita Dan Lansia Digelar, Serma Wayan Sukadana Bantu Nakes Layani Masyarakat

    Posyandu Balita Dan Lansia Digelar, Serma Wayan Sukadana Bantu Nakes Layani Masyarakat

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Klungkung,- Terus aktif dalam memastikan dan meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Getakan Koramil 1610-02/banjarangkan Serma Wayan Sukadana melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu, Senin ( 15/09/25 ). Kegiatan yang digelar di Dusun Gunung Rata, Desa Getakan ini merupakan agenda rutin dari program desa dalam rangka memberikan pelayanan kesehatan demi peningkatan kualitas kesehatan masyarakat yang […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bersama Warga Siomeda Kerja Bakti Irigasi Sawah

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bersama Warga Siomeda Kerja Bakti Irigasi Sawah

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Sabtu (13/9/2025), Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Kopda Hendra Gaspersz, bersama masyarakat melaksanakan karya bakti pembuatan saluran irigasi persawahan di Komplek Bahulai, Dusun Polbohhung, Desa Siomeda, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan gotong royong ini difokuskan pada pembuatan penyaluran air ke lahan pertanian khususnya sawah, sebagai upaya memenuhi kebutuhan air tanaman. Irigasi […]

  • Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Harkamtibmas, Sasar Jalur Rawan Kriminalitas & Balap Liar

    Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Harkamtibmas, Sasar Jalur Rawan Kriminalitas & Balap Liar

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukumnya, Polsek Abiansemal melalui Unit Samapta kembali mengintensifkan kegiatan patroli Harkamtibmas pada Selasa malam (4/11/2025). Patroli ini difokuskan pada jalur-jalur rawan yang kerap dimanfaatkan untuk aksi balap liar maupun tindak kriminalitas jalanan. Kegiatan patroli dilaksanakan secara mobile dengan menyusuri kawasan perbatasan, jalan […]

  • Komsos Babinsa Blimbingsari Jadi Sarana Efektif Bangun Kepercayaan dan Ketertiban di Tengah Masyarakat

    Komsos Babinsa Blimbingsari Jadi Sarana Efektif Bangun Kepercayaan dan Ketertiban di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Jembrana, 03 November 2025 – Dalam upaya menjaga stabilitas dan keamanan wilayah, Babinsa Desa Blimbingsari, Koramil 1617-03/Melaya, Serka Kd Wirawanta, bersama dengan Bhabinkamtibmas, Aiptu Wyn Suda, aktif melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan tokoh masyarakat setempat. Kegiatan Komsos ini dilaksanakan pada hari Senin, 03 November 2025, bertempat di Banjar Ambyarsari, Desa Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Kabupaten […]

  • Korem 162/Wira Bhakti Bersama Warga Gelar Korve Sampah Pasca Banjir di Kota Mataram

    Korem 162/Wira Bhakti Bersama Warga Gelar Korve Sampah Pasca Banjir di Kota Mataram

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Komando Resor Militer 162/Wira Bhakti bersama instansi terkait dan masyarakat secara aktif melaksanakan kegiatan pembersihan atau korve sampah pasca banjir yang melanda beberapa wilayah di Kota Mataram. Kegiatan ini telah dimulai sejak tanggal 11 Juli 2025 dan akan berlangsung hingga 16 Juli 2025, menyasar sejumlah kecamatan yang terdampak, antara lain Kecamatan Sandubaya, […]

  • Babinsa Maurole Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Bagi Warga Dusun Kolibewa

    Babinsa Maurole Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Bagi Warga Dusun Kolibewa

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Dusun Kolibewa, Desa Loboniki, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 09.14 Wita hingga selesai dan berlangsung tertib, aman, dan lancar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Ptatu Muhamad Rifaldi memantau perkembangan situasi dan keamanan wilayah secara aktif. Selain itu, […]

expand_less