Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Desa Rempe Aktif Dampingi Kegiatan Koperasi Merah Putih

Babinsa Desa Rempe Aktif Dampingi Kegiatan Koperasi Merah Putih

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Rempe, Koramil setempat, Sertu Junaidin melaksanakan pendampingan kegiatan Koperasi Merah Putih KDKMP di Desa Rempe, pada Sabtu (10/01/2026) pukul 11.00 WITA.

Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu dan mendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat desa, khususnya melalui penguatan kelembagaan ekonomi kerakyatan seperti koperasi.

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Junaidin turut memantau jalannya aktivitas koperasi serta memberikan motivasi kepada pengurus dan anggota agar koperasi dapat dikelola secara profesional, transparan, dan berkelanjutan. Ia juga mengimbau agar seluruh anggota koperasi tetap menjaga kekompakan serta mematuhi aturan yang telah disepakati bersama.

Babinsa Desa Rempe menegaskan bahwa kehadirannya dalam kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial guna mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat sekaligus mendukung program pemberdayaan ekonomi di wilayah binaan.

Kegiatan pendampingan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat respons positif dari pengurus dan anggota Koperasi Merah Putih KDKMP Desa Rempe.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Ponu Serda Yanuarius Lau Gelar Komsos, Imbau Warga Jaga Keamanan dan Kondusifitas Wilayah

    Babinsa Desa Ponu Serda Yanuarius Lau Gelar Komsos, Imbau Warga Jaga Keamanan dan Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Kefamenanu-TTU, Jumat 26 September 2025, Terus membangun kedekatan dengan Warga sebagai wujud komitmen dalam menciptakan sinergi untuk kemajuan dan keamanan Desa, Dalam upaya menjaga ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Ponu, Serda Yanuarius Lau Koramil 1618-06/Bian, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Warga RT/RW 06/14, Desa Ponu, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). […]

  • Patroli Gabungan Piket Fungsi Polres Tabanan Sasar Daerah Rawan, Situasi Kamtibmas Tetap Kondusif

    Patroli Gabungan Piket Fungsi Polres Tabanan Sasar Daerah Rawan, Situasi Kamtibmas Tetap Kondusif

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kepolisian Resor Tabanan melaksanakan Patroli Gabungan Piket Fungsi di wilayah rawan pada Sabtu malam, 15 November 2025, mulai pukul 22.00 hingga 00.30 WITA. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kabag OPS Polres Tabanan Kompol I Made Subadi, S.H., berdasarkan Surat Perintah Kapolres Tabanan Nomor Sprin/1903/XI/PAM.4.5./2025. Sebanyak 23 personel […]

  • Semangat Nasionalisme Kodim 1627/Rote Ndao Melaksanakan Upacara Bendera

    Semangat Nasionalisme Kodim 1627/Rote Ndao Melaksanakan Upacara Bendera

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 137
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Kodim 1627/Rote Ndao menggelar Upacara Bendera Bulanan Setiap Tanggal 17 dalam rangka Hari Kesadaran Nasional yang mengandung maksud agar kita tidak lupa kepada para pejuang yang telah gugur mendahului kita, selain dari pada itu Upacara yang dilaksanakan setiap tanggal tujuh belas, juga merupakan upaya untuk memupuk moral, mental kejuangan dan disiplin khususnya […]

  • Serma Nasarudin Ingatkan Warga Desa Nontotera Jaga Silaturahmi dan Konsisten Jaga Kebersihan

    Serma Nasarudin Ingatkan Warga Desa Nontotera Jaga Silaturahmi dan Konsisten Jaga Kebersihan

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Bima,Monta _ Pada Selasa malam, 14 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam di sejumlah desa binaan guna menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Serka Maman di Desa Pela melakukan kongkow-kongkow bersama warga sembari memberikan himbauan untuk tidak membawa senjata tajam dan menghindari minuman keras serta narkoba demi menjaga citra positif masyarakat […]

  • Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka menjaga kondisi kesehatan dan meningkatkan kinerja personil selama pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Satgas Banops Subsatgas Dokkes melaksanakan program Kesehatan Lapangan (Keslap) bagi seluruh personil yang terlibat dalam operasi tersebut. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasatgas Ban.Ops IPDA dr. Restu ini berlangsung pada Senin (15/7) di lingkungan Polres Karangasem. Program Keslap […]

  • Pelayanan Kesehatan Bagi Warga Terdampak Banjir Dari Sidokkes Polresta Denpasar

    Pelayanan Kesehatan Bagi Warga Terdampak Banjir Dari Sidokkes Polresta Denpasar

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka memberikan perhatian kepada masyarakat yang terdampak banjir, Sidokkes Polresta Denpasar melaksanakan pelayanan kesehatan dan pemeriksaan medis di dua lokasi, yakni Bale Banjar Alangkajeng Pemecutan, Denpasar Barat, serta Bale Banjar Gelogor, pada Senin (15/9/2025). Kegiatan ini juga sekaligus kunjungan dari Ketua Umum Bhayangkari yang hadir dalam rangka menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada warga […]

expand_less