Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pengabdian Yonif TP 834/Wakanga Mere Bersama ASN Aesesa untuk Masyarakat

Pengabdian Yonif TP 834/Wakanga Mere Bersama ASN Aesesa untuk Masyarakat

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
  • visibility 3
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Kompi C Yonif TP 834/WM Bersama ASN Kecamatan Aesesa Melaksanakan Pembersihan dan Penataan Pasar Danga

Kompi C Yonif TP 834/WM sebanyak 30 orang personel bersama Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Kecamatan Aesesa melaksanakan kegiatan pembersihan dan penataan Pasar Danga.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat, 9 Januari 2026, mulai pukul 06.00 WITA hingga selesai, bertempat di Pasar Danga, Kecamatan Aesesa. Kegiatan Gotong royong ini merupakan bentuk kepedulian bersama terhadap kebersihan lingkungan serta upaya menciptakan suasana pasar yang lebih tertib dan nyaman bagi masyarakat.

Dalam pelaksanaannya, personel Kompi C Yonif TP 834/WM dan ASN Kecamatan Aesesa bahu-membahu membersihkan area pasar, mulai dari mengangkat sampah, membersihkan saluran air, hingga merapikan lapak dan area sekitar pasar. Kegiatan tersebut berjalan dengan tertib, lancar, dan penuh semangat gotong royong, mencerminkan sinergitas yang baik antara TNI dan pemerintah daerah dalam mendukung kebersihan fasilitas umum.

WS. Komandan Kompi C Letnan Dua Inf Luqman Hakim Oktavianto S.Hum, Yonif TP 834/WM menyampaikan bahwa kegiatan pembersihan dan penataan pasar ini telah dilaksanakan sebagai wujud nyata pengabdian TNI kepada masyarakat. Selain menjaga kebersihan lingkungan, kegiatan tersebut juga bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran kolektif masyarakat, khususnya para pedagang, agar senantiasa menjaga kebersihan dan kerapian pasar sebagai pusat aktivitas ekonomi rakyat.

Sementara itu, Camat Aesesa bapak Yacobus menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih atas keterlibatan aktif personel Kompi C Yonif TP 834/WM dalam kegiatan tersebut. Sinergi yang telah terjalin diharapkan dapat terus berlanjut melalui kegiatan-kegiatan sosial lainnya, sehingga mampu memberikan dampak positif bagi lingkungan serta memperkuat hubungan antara TNI, ASN, dan masyarakat di wilayah Kecamatan Aesesa.

(PENERANGAN YONIF TP 834/WAKANGA MERE)

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Personel Ops Patuh Agung 2025 Laksanakan Pengaturan dan Penjagaan di Simpang Tukad Cau Klungkung.

    Personel Ops Patuh Agung 2025 Laksanakan Pengaturan dan Penjagaan di Simpang Tukad Cau Klungkung.

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Klungkung – Dalam rangka mendukung keberhasilan pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, personel dari Satgas Preventif Subsatgas Turjag Satlantas Polres Klungkung melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas serta penjagaan di seputaran Simpang Tukad Cau, Klungkung, (18/7). Dalam kegiatan ini, petugas tidak hanya fokus melakukan pengaturan arus lalin agar tetap lancar, namun juga memberikan imbauan dan peneguran […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Ajak Warga Jaga Kesehatan dan Keamanan Saat Bekerja

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Ajak Warga Jaga Kesehatan dan Keamanan Saat Bekerja

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Jumat 10 Oktober 2025 — Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Fondale, Desa Oeledo, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dirangkai dengan aksi gotong royong membantu pengecoran tiang rumah milik Bapak Siprianus Nalle. Kehadiran Babinsa […]

  • Babinsa Koramil 1628/Sumbawa Barat Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa  Lamusung

    Babinsa Koramil 1628/Sumbawa Barat Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Lamusung

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya kebersihan lingkungan, Babinsa Desa Lamusung Koramil 1628/Sumbawa Barat, Serda Lalu Rupawan, bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga setempat, Jumat (09/01/2026). Kegiatan yang berlangsung sekitar pukul 09.00 WITA tersebut dilakukan dengan cara menyambangi warga secara langsung. Dalam kesempatan itu, Babinsa dan Bhabinkamtibmas […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Bangun Hubungan Erat Lewat Pamwil dan Komsos di Desa Keliwumbu

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Bangun Hubungan Erat Lewat Pamwil dan Komsos di Desa Keliwumbu

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra Raja, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Keliwumbu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Jumat (9/1/2026). Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.29 WITA ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah sekaligus menjalin komunikasi dengan warga guna menciptakan kondisi Kamtibmas yang aman dan kondusif […]

  • ‎Anggota Koramil 1607-03/Ropang Intensifkan Patroli Malam, Jaga Kondusifitas Wilayah

    ‎Anggota Koramil 1607-03/Ropang Intensifkan Patroli Malam, Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah serta memberikan rasa aman bagi masyarakat, anggota Koramil 1607-03/Ropang melaksanakan patroli malam pada Minggu (14/09/2025) mulai pukul 19.45 WITA hingga selesai. ‎ ‎Patroli dilakukan di wilayah Kecamatan Ropang dan sekitarnya dengan menyasar titik-titik yang dianggap rawan terjadinya gangguan keamanan. ‎ ‎Kegiatan patroli ini dilaksanakan secara rutin […]

  • TNI Bersama Warga Sukseskan Penglipu-Run HUT IDI ke-75 di Desa Wisata Penglipuran

    TNI Bersama Warga Sukseskan Penglipu-Run HUT IDI ke-75 di Desa Wisata Penglipuran

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati HUT Ikatan Dokter Indonesia (IDI) ke-75, dengan tema “Berkarya Membangun Kesehatan Bangsa”, Babinsa Kelurahan Kubu, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma Wayan Sujana bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu melaksanakan pengamanan kegiatan PENGLIPU-RUN, yang digelar di Desa Wisata Penglipuran, Kelurahan Kubu, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Minggu (26/10/25) Kegiatan ini diikuti ± 400 peserta dan undangan, […]

expand_less