Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1628/Sumbawa Barat Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Nasional Bersama Presiden RI

Babinsa Kodim 1628/Sumbawa Barat Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Nasional Bersama Presiden RI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk menghadiri kegiatan Zoom Meeting Panen Raya dan Pengumuman Keberhasilan Program Swasembada Pangan Nasional bersama Presiden Republik Indonesia, Rabu (07/01/2026).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 Wita hingga selesai tersebut diselenggarakan oleh Kementerian Pertanian Republik Indonesia.

Agenda utama meliputi pelaksanaan panen raya secara nasional, pengumuman capaian swasembada pangan tahun 2025, serta pemberian penghargaan dari Presiden RI kepada pihak-pihak yang dinilai berkontribusi dan berdedikasi dalam mendukung keberhasilan program ketahanan dan swasembada pangan nasional.

Zoom meeting ini diikuti oleh Danramil 1628-03/Seteluk beserta seluruh Babinsa se-Kecamatan Seteluk sebagai bentuk dukungan TNI AD, khususnya jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, terhadap program strategis nasional di bidang pertanian.

Partisipasi Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan wujud sinergi antara TNI, pemerintah, dan masyarakat dalam menjaga ketahanan pangan serta mendukung kesejahteraan petani di wilayah binaan.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar hingga acara selesai.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • “Sat Polairud dan Balawista Jasri Kompak Bersihkan Pantai, Dukung Wisata Bersih dan Aman

    “Sat Polairud dan Balawista Jasri Kompak Bersihkan Pantai, Dukung Wisata Bersih dan Aman

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Karangasem – Sebagai bentuk kepedulian terhadap kelestarian lingkungan pesisir dan upaya menciptakan kawasan wisata yang bersih dan nyaman, Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Karangasem bersama personel Balawista Jasri menggelar aksi bersih-bersih di Pesisir Pantai Jasri, Kecamatan Karangasem. Kegiatan dilaksanakan pada Selasa, 2 September 2025 pukul 08.30 WITA, dipimpin langsung oleh KBO Sat […]

  • Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Dampingi PPL Cek Lokasi Pembuatan Irigasi di Desa Cempi Jaya

    Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Dampingi PPL Cek Lokasi Pembuatan Irigasi di Desa Cempi Jaya

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025) Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Serma Ridwan, mendampingi Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) dalam kegiatan pengecekan lokasi pembangunan irigasi di Desa Cempi Jaya, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berjalan lancar. Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan Babinsa terhadap upaya pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui sektor pertanian. Irigasi […]

  • Polsek Selat Laksanakan Patroli untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

    Polsek Selat Laksanakan Patroli untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Untuk menjaga situasi tetap kondusif, Polsek Selat terus meningkatkan patroli di berbagai titik strategis. Dalam kegiatan patroli yang dilakukan hari ini, petugas menyambangi pertokoan, warung, hingga perkantoran guna memastikan keamanan serta menjalin komunikasi langsung dengan warga. petugas patroli berbincang dengan pemilik warung dan masyarakat sekitar, memberikan imbauan agar tetap waspada terhadap potensi gangguan keamanan. Tak […]

  • Keberangkatan KMP Garda Maritim 3 dari Pelabuhan Pantai Baru Berjalan Aman dan Lancar

    Keberangkatan KMP Garda Maritim 3 dari Pelabuhan Pantai Baru Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pantai Baru, Rote Ndao – Personel Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan monitoring keberangkatan kapal penyeberangan di Pelabuhan Pantai Baru, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat (26/12/2025) pagi. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial dan pengawasan wilayah pesisir guna memastikan keamanan serta kelancaran aktivitas transportasi laut. Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tua Polsek Marga Pengamanan Upacara Dewa Yadnya

    Bhabinkamtibmas Desa Tua Polsek Marga Pengamanan Upacara Dewa Yadnya

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Rabu,(05/11/25),pukul 09.15 wita Bhabinkamtibmas desa tua bersinergi dengan Babinsa dan Pecalang desa adat cau tua melaksanakan pengamanan sekaligus pengaturan arus lalu lintas kegiatan upacara ngebijiang rangkaian upacara dewa yadnya odalan di pura bale agung desa adat cau tua, lingkungan br cau,ds tua,kec marga,tabanan. “Bhabinkamtibmas desa tua Aiptu I Kadek Wardana menyampaikan bahwa […]

  • Komsos Babinsa Tesabela: Edukasi Pemilik Sapi Soal Pentingnya Kesehatan Ternak

    Komsos Babinsa Tesabela: Edukasi Pemilik Sapi Soal Pentingnya Kesehatan Ternak

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat binaan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Danodale, RT 007/RW 003, Desa Tesabela, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa, 15 Juli 2025 pukul 11.10 Wita. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa bertemu langsung dengan Bapak Ismael Malesi […]

expand_less