Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sat Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

Sat Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Klungkung – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Satuan Samapta Polres Klungkung melaksanakan kegiatan patroli malam sebagai upaya preventif guna mencegah terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.

Patroli malam tersebut menyasar sejumlah lokasi yang dinilai rawan terjadinya gangguan kamtibmas, di antaranya Obyek Wisata Goa Lawah, Jembatan Merah untuk mengantisipasi aksi kebut-kebutan (speeding) oleh anak-anak muda, kawasan Pasar Senggol, serta Obyek Wisata Kerta Gosa.

Dalam pelaksanaannya, personel Sat Samapta melakukan pemantauan situasi, dialog dengan masyarakat, serta memberikan imbauan kamtibmas kepada para pengunjung dan pengguna jalan agar selalu mematuhi aturan serta menjaga ketertiban umum.

Ps. Kasi Humas Polres Klungkung, Iptu I Dewa Nyoman Alit P., S.H., mengatakan bahwa kegiatan patroli malam ini merupakan langkah nyata Polres Klungkung dalam menciptakan rasa aman bagi masyarakat, khususnya pada malam hari.

“Patroli malam ini merupakan kegiatan rutin yang ditingkatkan sebagai langkah preventif untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas. Dengan kehadiran polisi di tengah masyarakat, diharapkan dapat menekan potensi tindak kriminalitas serta memberikan rasa aman dan nyaman,” ujar Iptu I Dewa Nyoman Alit P., S.H.

Ia menambahkan, Polres Klungkung akan terus meningkatkan kegiatan patroli, khususnya di lokasi-lokasi yang rawan, serta mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Klungkung.

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1607-04/Alas Tegaskan Komitmen Dukung Program Cegah Stunting

    Babinsa Koramil 1607-04/Alas Tegaskan Komitmen Dukung Program Cegah Stunting

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam percepatan penanganan stunting, Babinsa Desa Baru Koramil 1607-04/Alas, Sertu Syamsu Wijaya, menghadiri kegiatan Rapat Rembug Stunting Tahun 2025 yang dilaksanakan di Aula Graha Purnama Kantor Desa Baru, Kecamatan Alas, Senin (21/7/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh unsur pemerintahan desa, perwakilan Puskesmas Alas, kader posyandu, tokoh masyarakat, serta […]

  • Blue Light Patrol Polsek Petang Jaga Stabilitas Keamanan Tetap Kondusif

    Blue Light Patrol Polsek Petang Jaga Stabilitas Keamanan Tetap Kondusif

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Mangupura – Sebagai upaya menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif terutama malam hari, Polsek Petang meningkatkan kegiatan patroli malam hari yang dikenal dengan sebutan “Patroli Biru”. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban di daerah hukum Polsek Petang. Patroli Biru kali ini atensi jalur Desa Petang dan Desa Pangsan Kecamatan Petang, Kabupaten Badung dengan menyasar […]

  • TNI Hadir Amankan dan Dampingi Kegiatan Pramuka di Ende

    TNI Hadir Amankan dan Dampingi Kegiatan Pramuka di Ende

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase dan Serda Fret Kolo, turut hadir dalam upacara penutupan kegiatan Perkemahan Pramuka yang diselenggarakan oleh MAN Ende. Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Bola Mini Pu’udombo, Desa Riaraja, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, diikuti oleh sejumlah siswa dan guru pendamping.Sabtu 19/07/2025. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan […]

  • Babinsa Kelurahan Karangasem Perankan Peran Penting dalam Pendampingan ODGJ

    Babinsa Kelurahan Karangasem Perankan Peran Penting dalam Pendampingan ODGJ

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Karangasem Koramil 1623-01/Karangasem Serda I Nyoman Sumantra bersama Bhabinkamtibmas dan petugas kesehatan melaksanakan penanganan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), di Lingk.Kodok Darsana, Kel.Karangasem, Kec/ Kab.Karangasem pada Senin (21/07/25) Menurut keterangan Babinsa Serda I Nyoman Sumantra mengatakan “Kami mendapat informasi dari warga binaan bahwa ada ODGJ berinisial I GDP masuk ke Rumah […]

  • ‎Wujudkan Rasa Aman, Koramil 1607-09/Utan Terus Laksanakan Patroli Malam

    ‎Wujudkan Rasa Aman, Koramil 1607-09/Utan Terus Laksanakan Patroli Malam

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa, 22 Oktober 2025 — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, anggota Koramil 1607-09/Utan-Rhee melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Utan dan sekitarnya, pada Rabu (22/10/2025). ‎ ‎Kegiatan patroli ini dilakukan secara rutin sebagai upaya antisipasi potensi gangguan kamtibmas sekaligus memastikan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif, terutama […]

  • Kasi Dokkes Polres Tabanan Hadiri Pelantikan Pengurus PMI Tabanan 2025–2030 dan Launching Program “SI DORAS” oleh Bupati Tabanan*

    Kasi Dokkes Polres Tabanan Hadiri Pelantikan Pengurus PMI Tabanan 2025–2030 dan Launching Program “SI DORAS” oleh Bupati Tabanan*

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kasi Dokkes Polres Tabanan menghadiri undangan Pelantikan Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Tabanan Tahun 2025–2030 yang dirangkaikan dengan launching Program “SI DORAS” (Singasana Donor Darah ASN) oleh Bupati Tabanan. Kegiatan berlangsung pada Jumat, 9 Januari 2026, pukul 08.00 Wita hingga 10.15 Wita, bertempat di Ruang Rapat […]

expand_less