Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos Dengan Warga, Babinsa Anjurkan Manfaatkan Lahan Yang Masih Kosong

Komsos Dengan Warga, Babinsa Anjurkan Manfaatkan Lahan Yang Masih Kosong

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
  • visibility 3
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Bakiruk Koramil 1605-04/Betun Sertu Patrisius Mali dalam melaksanakan pemantauan wilayah binaannya berkesempatan melakukan komsos dengan salah seorang tokoh masyarakat di Dusun Umasukaer, Desa Bakiruk, Kecamatan Malaka Tengah, Kabupaten Malaka, Minggu (4/1/2025).

Pada kesempatan itu Babinsa membahas terkait situasi dan kondisi di desa teristimewa di saat musim penghujan sekarang ini, yang mana Babinsa menyarankan untuk tumbuhkan selalu kewaspadaan akibat dari curah hujan yang dapat berdampak pada bencana alam.

Hal ini dikatakan Babinsa, pasalnya bencana itu kapan saja bisa terjadi baik itu bencana banjir, bencana tanah longsor, bencana angin puting beliung dan bencana – bencana lainnya. Oleh karena itu Babinsa mengingatkan untuk selalu tanamkan kewaspadaan kepada seluruh anggota keluarganya.

Babinsa juga mensosialisasikan agar bagi masyarakat yang telah menanam dan demi keamanan tanaman jagung sudah mulai di tanam maka kebun tersebut di buatkan pagar untuk mencegah binatang peliharaan warga yang tidak dikandangkan ternaknya merusak tanaman Jagung.

Disela-sela kegiatan tersebut Babinsa Sertu Patrisius Mali juga menyampaikan agar masyarakat yang memiliki lahan kebun dapat memanfaatkan lahan pertanian mereka secara optimal untuk meningkatkan ketahanan pangan sesuai program yang digalakkan Pemerintah saat ini.

“Ini merupakan salah satu wujud dukungan TNI khususnya saya sebagai Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah dan juga memperkuat Kemanunggalan TNI dan Rakyat” pungkas Babinsa Sertu Patrisius Mali.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Gelar Patroli Subuh, Susuri Pemukiman Penduduk

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Gelar Patroli Subuh, Susuri Pemukiman Penduduk

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

      Mengwi – Dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif Polsek Mengwi melalui unit samapta melaksanakan kegiatan patroli wilayah dengan menyambangi wilayah Desa Gulingan, Penarungan, Lukluk dan Kapal Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. Senin (4/8/2025) pukul 01.30 wita Dalam kegiatan tersebut unit samapta melaksanakan patroli mobile dengan menggunakan kendaraan kijang 910 yang dikendalikan oleh […]

  • Babinsa Ende Laksanakan Monitoring dan Pengamanan Wilayah di Kecamatan Lepkes

    Babinsa Ende Laksanakan Monitoring dan Pengamanan Wilayah di Kecamatan Lepkes

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Pratu Paskalis Nggai, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Detuara, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini bertujuan untuk memantau kondisi dan perkembangan di wilayah binaan sekaligus memberikan himbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga kesehatan di tengah perubahan cuaca […]

  • Kapolres Bangli Tinjau Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

    Kapolres Bangli Tinjau Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli, 10 September 2025 – Kapolres Bangli AKBP James I. S. Rajagukguk, S.I.K., M.H., didampingi Kabag Ops Polres Bangli AKP Bangbang Haryanto, S.H., bersama Kapolsek jajaran melaksanakan pengecekan lokasi terdampak cuaca ekstrem di wilayah Kabupaten Bangli, Rabu (10/9). Pengecekan dilakukan di beberapa titik yang terdampak, antara lain Banjar Sidawa, Banjar Guliang Kangin, dan Banjar Guliang […]

  • Percepat Masa Panen Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Sertu Servas Bantu Petani Rontok Padi

    Percepat Masa Panen Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Sertu Servas Bantu Petani Rontok Padi

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna mempercepat masa panen pada musim tanam kedua, Anggota Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Fatubesi Bawah Sertu Servasius Manek turut membantu petani dalam melakukan kegiatan perontokan padi di Dusun Fatuleno A, Desa Foho Eka, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu, Sabtu (6/12/2025). Keterlibatan Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Sertu Servasius Manek dalam kegiatan pasca panen […]

  • Peringati HUT TNI Ke-80, Kodim 0309/Solok Laksanakan Doa Bersama

    Peringati HUT TNI Ke-80, Kodim 0309/Solok Laksanakan Doa Bersama

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dalam rangka memperingati HUT TNI ke 80 tahun 2025, Kodim 0309/Solok melaksanakan acara “Doa Bersama” yang bertempat di Masjid Darut Taqwa Makodim 0309/Solok, Jl. Ahmad Yani No.1, Kel. VI Suku, Kec. Lubuk Sikarah, Kota Solok, Jumat 12 September 2025 Komandan Kodim 0309/Solok Letkol Kav Sapta Raharja S.I.P dalam hal ini diwakili oleh Pasipers Dim 0309/Solok […]

  • Sat Samapta Polres Tabanan Gencarkan Patroli Dialogis Berbasis Lingkungan, Cegah Gangguan Kamtibmas Sejak Dini

    Sat Samapta Polres Tabanan Gencarkan Patroli Dialogis Berbasis Lingkungan, Cegah Gangguan Kamtibmas Sejak Dini

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) agar tetap kondusif, Satuan Samapta Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Patroli Dialogis Berbasis Lingkungan pada Sabtu (11/10/2025). Patroli ini menyasar sejumlah lokasi strategis di wilayah hukum Polres Tabanan, antara lain Perumahan Jl. Tukad Pancoran, Pasar Kota Tabanan, dan Pengepul […]

expand_less