Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Sertu Donatus Kiri Ajak Warga Desa Woloau Jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

Babinsa Sertu Donatus Kiri Ajak Warga Desa Woloau Jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan pemantauan situasi keamanan wilayah serta komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Desa Woloau, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Sabtu (3/1/2026).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.01 WITA hingga selesai tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah desa binaan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa memantau kondisi keamanan lingkungan guna mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif. Selain itu, Babinsa juga berupaya memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga sehingga menumbuhkan simpati dan kepercayaan masyarakat terhadap TNI yang selalu hadir di tengah-tengah mereka.

Melalui komunikasi sosial, Babinsa mendengarkan berbagai keluhan dan permasalahan yang berkembang di masyarakat untuk selanjutnya dikoordinasikan dengan pemerintah setempat. Pada kesempatan tersebut, Babinsa juga menghimbau warga agar selalu menjaga kesehatan serta kebersihan lingkungan sebagai upaya menciptakan lingkungan yang sehat dan nyaman.

Masyarakat Desa Woloau menyambut baik kegiatan tersebut dan menunjukkan antusiasme atas kehadiran Babinsa yang aktif berinteraksi langsung dengan warga.

Selama kegiatan berlangsung, situasi wilayah terpantau aman, tertib, dan lancar. Kegiatan monitoring, Komsos, dan Pamwil ini merupakan tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI Angkatan Darat dalam menjaga kemanunggalan TNI dengan rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kompak, Bersama Warga Babinsa Bantu Bersihkan Hasil Panen Bawang Merah

    Kompak, Bersama Warga Babinsa Bantu Bersihkan Hasil Panen Bawang Merah

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Serda Jasinto Meco komsos dengan warga Dusun Netenklai Desa Fatelilo kecamatan pantai baru,Kabupaten Rote Ndao,Babinsa bantu membersihkan hasil panen bawang merah yang selesai di panen. Babinsa menyampaikan saat pendampingan kepada petani, bawang merah adalah perkuatan ketahanan pangan, di samping tanaman yang sudah lazim ditanam petani di lahan ini. Ternyata dari hasil panen […]

  • Babinsa Rote Ndao Lakukan Pendekatan Humanis ke Warga Terkait Pembebasan Lahan Proyek K-SIGN

    Babinsa Rote Ndao Lakukan Pendekatan Humanis ke Warga Terkait Pembebasan Lahan Proyek K-SIGN

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ROTE NDAO, NTT — Upaya pembebasan lahan untuk pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) di Desa Daima, Kecamatan Landuleko, Kabupaten Rote Ndao terus dilakukan secara persuasif. Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Anderson Tellusa, melakukan pendekatan langsung kepada warga yang sebelumnya keberatan atas lahan yang masuk dalam area pembangunan proyek strategis tersebut, Selasa (7/10/2025). Kegiatan […]

  • Fisik Kuat untuk Tugas di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Lari Pagi

    Fisik Kuat untuk Tugas di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Lari Pagi

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pembinaan fisik berupa lari pagi dengan rute menuju Alun-Alun Kota Atambua. Kegiatan ini merupakan langkah awal satuan dalam menjaga kebugaran dan kesiapan fisik personel guna mendukung pelaksanaan tugas pengamanan di wilayah perbatasan. Kegiatan lari pagi tersebut diikuti oleh seluruh personel Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad […]

  • Bhabinkamtibmas Kelurahan Beng Sosialisasikan Call Center 110, Ajak Warga Aktif Jaga Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Beng Sosialisasikan Call Center 110, Ajak Warga Aktif Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Bhabinkamtibmas Kelurahan Beng Aiptu I Nyoman Yuliarta melaksanakan kegiatan sambang/kunjungan di wilayah binaan pada Rabu, 26 November 2025 sekitar pukul 10.00 Wita. Kegiatan tersebut dilakukan di lingkungan Kelod Kauh, Kelurahan Beng, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Sambang ini bertujuan untuk menyampaikan perkembangan situasi Kamtibmas menjelang Hari Raya Kuningan serta mengetahui secara langsung kondisi keamanan dan aktivitas […]

  • Dukung Program Pemerintah, Babinsa Koramil Bajawa Amankan Pembagian Bansos di Ngada

    Dukung Program Pemerintah, Babinsa Koramil Bajawa Amankan Pembagian Bansos di Ngada

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa terus berperan aktif dalam mendukung kelancaran program bantuan sosial pemerintah di wilayah binaannya. Pada Sabtu, 20 Desember 2025, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Riung Barat, Sertu Anselmus Rusli Bhalu, melaksanakan kegiatan pemantauan pembagian bantuan beras dan minyak goreng kepada masyarakat di Desa Benteng Tawa II, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. […]

  • Polsek Pelabuhan Padangbai Sukses Gelar Operasi Pasar Beras SPHP, 50 Sak Ludes Terjual

    Polsek Pelabuhan Padangbai Sukses Gelar Operasi Pasar Beras SPHP, 50 Sak Ludes Terjual

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Dalam upaya membantu masyarakat mendapatkan bahan pangan berkualitas dengan harga terjangkau, Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai menggelar Gerakan Pangan Murah Beras SPHP pada Kamis (14/8/2025) bertempat di Mako Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, […]

expand_less