Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Laksanakan Komsos di Kotabaru

Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Laksanakan Komsos di Kotabaru

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan monitoring pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 31 Desember 2025, mulai pukul 08.50 WITA hingga selesai. Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopka Geradus Taek, terjun langsung ke wilayah binaan bersama warga desa untuk memantau kondisi keamanan serta mengecek hasil pengeboran sumur bor yang dimanfaatkan untuk kebutuhan tanaman hortikultura masyarakat.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan pemantauan keamanan wilayah guna mewujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif. Selain itu, Babinsa bersama warga juga meninjau langsung hasil pengerjaan sumur bor sebagai salah satu upaya mendukung kebutuhan air bagi pertanian masyarakat setempat.

Melalui kegiatan Komsos, Babinsa turut mendengarkan berbagai keluhan dan permasalahan yang berkembang di tengah masyarakat untuk selanjutnya dikoordinasikan dengan pemerintah desa. Babinsa juga memberikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan desa.

Kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat mendapat sambutan positif dan antusias dari warga, karena dinilai mampu memberikan rasa aman dan nyaman serta memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Selama kegiatan berlangsung, situasi wilayah Desa Tou Barat terpantau aman, tertib, dan kondusif. Kegiatan monitoring, Pamwil, dan Komsos ini merupakan tugas pokok satuan kewilayahan sebagai garda terdepan TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Lingkungan Yang Kondusif, Sambang Kamtibmas Polsek Denbar Kunjungi Warga Pendatang

    Wujudkan Lingkungan Yang Kondusif, Sambang Kamtibmas Polsek Denbar Kunjungi Warga Pendatang

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Denpasar – Personel Polsek Denpasar Barat (Denbar) rutin melaksanakan kegiatan Sambang Kamtibmas sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya. Kali ini, petugas menyasar warga pendatang yang tinggal di rumah kos jalan Diponegoro Gang II No. 7 Desa Dauh Puri Kangin Denpasar Barat, Minggu (16/11/2025) malam. Dalam kegiatan tersebut, Pawas Polsek Denbar Iptu Nengah Sulatra […]

  • Tali Asih Persit KCK Cabang XXVII Kodim 1608/Bima, Hadirkan Harapan untuk Keluarga Sakit

    Tali Asih Persit KCK Cabang XXVII Kodim 1608/Bima, Hadirkan Harapan untuk Keluarga Sakit

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Kota Bima, 2 Oktober 2025 – Ketua Persit KCK Cabang XXVII Kodim 1608/Bima, Ny. Andi Maya, bersama seluruh pengurus Persit, memberikan tali asih kepada anggota Persit serta anak dan keluarga Kodim 1608/Bima yang mengalami sakit menahun. Kegiatan sosial kemanusiaan ini dilaksanakan di Makodim 1608/Bima pada hari Kamis, 2 Oktober 2025. Dalam sambutannya, Ny. Andi Maya […]

  • Melayani sepenuh hati polri hadir di pagi hari  guna Ciptakan Kamseltibcarlantas yang aman, nyaman dan kondusif

    Melayani sepenuh hati polri hadir di pagi hari guna Ciptakan Kamseltibcarlantas yang aman, nyaman dan kondusif

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Bangli, 14 November 2025 – Personel Polres Bangli bersama jajaran Polsek melaksanakan kegiatan rutin pengaturan dan penjagaan arus lalu lintas di sejumlah titik strategis wilayah hukum Polres Bangli, pada jam-jam sibuk pagi hari. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polres Bangli dalam memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang memulai aktivitas. Personel ditempatkan di […]

  • Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Bersama Aparat Terkait Amankan Aktivitas di Pelabuhan PELNI Larantuka

    Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Bersama Aparat Terkait Amankan Aktivitas di Pelabuhan PELNI Larantuka

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Larantuka, — Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Praka Burhan bersama aparat terkait melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan fasilitas umum di Pelabuhan PELNI Larantuka. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memastikan situasi pelabuhan tetap aman dan kondusif saat kapal penumpang KM. Tidar bersandar di Pelabuhan Larantuka. Kamis (30/10/2025). Kegiatan pengamanan melibatkan berbagai unsur, di antaranya 13 orang petugas PELNI, […]

  • Kehadiran Kasdim 1628 Perkuat Kolaborasi TNI–Pemda dalam Upacara Syukur Kabupaten Sumbawa Barat

    Kehadiran Kasdim 1628 Perkuat Kolaborasi TNI–Pemda dalam Upacara Syukur Kabupaten Sumbawa Barat

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kasdim 1628/Sumbawa Barat Mayor Cba Agus, S.H. mewakili Dandim 1628/Sumbawa Barat menghadiri Upacara Syukur Bulan Oktober 2025 yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) di Lapangan Graha Fitrah, Komplek KTC, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Selasa (20/10/2025) pagi. Kegiatan yang diikuti sekitar 250 peserta ini berlangsung dengan khidmat dan lancar, dihadiri […]

  • Babinsa Koptu Muhaimin Ajak Pemerintah Desa Mura Rawat Lingkungan Lewat Gotong Royong Bersama

    Babinsa Koptu Muhaimin Ajak Pemerintah Desa Mura Rawat Lingkungan Lewat Gotong Royong Bersama

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka meningkatkan kebersamaan dan mempererat hubungan antara TNI dengan pemerintah desa, Babinsa Desa Mura Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Muhaimin, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama jajaran Pemerintah Desa Mura pada Jumat, (21/11/2025), pukul 07.15 Wita. Kegiatan gotong royong ini dipusatkan di area halaman Kantor Pemerintahan Desa Mura, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa […]

expand_less