Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Peduli Ketahanan Pangan, Babinsa Karera Hadir di Tengah Aktivitas Petani

Peduli Ketahanan Pangan, Babinsa Karera Hadir di Tengah Aktivitas Petani

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera, Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Hezron Wora, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan sekaligus membantu masyarakat dalam kegiatan rontok padi, bertempat di Desa Nangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur,pada Rabu (31/12/2025).

Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap masyarakat desa binaan, khususnya dalam mendukung sektor pertanian dan ketahanan pangan. Dalam kesempatan ini, Babinsa turut terjun langsung membantu warga melakukan proses rontok padi guna mempercepat pekerjaan serta meringankan beban petani.

Pratu Hezron Wora menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, sekaligus untuk memastikan situasi wilayah binaan tetap aman dan kondusif.

Melalui kegiatan ini diharapkan terjalin hubungan yang semakin harmonis antara TNI dan masyarakat, serta mampu memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dalam mengelola hasil pertanian demi meningkatkan kesejahteraan bersama.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pembagian MBG Dilaksanakan Bertahap untuk Siswa SD, SMP, dan SMA di Desa Simpasai dan Sekitarnya

    Pembagian MBG Dilaksanakan Bertahap untuk Siswa SD, SMP, dan SMA di Desa Simpasai dan Sekitarnya

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bima,Sape _ Pada hari Selasa, 14 Oktober 2025, Serka Jamaluddin Danpos Lambu Koramil 1608-03/Sape mendampingi kegiatan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh SPPG Yayasan Nusa Tenggara Membangun di wilayah Kecamatan Lambu. Kegiatan ini menyasar 3.120 paket makan bergizi untuk siswa dan ibu hamil serta balita di beberapa desa sekitar. Kegiatan pengantaran makan bergizi […]

  • Babinsa Distribusikan Beras SPHP, Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat Pantai Baru

    Babinsa Distribusikan Beras SPHP, Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat Pantai Baru

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan penjualan beras SPHP melalui Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kecamatan Pantai Baru pada 27–29 Agustus 2025. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Serka Gasper E.K, Serka A. Haris Lakuy, Koptu Imran, dan Sertu Apriadi L di beberapa titik, yaitu Kelurahan Olafulihaa, Desa Ofalangga, Desa Oenggae, Desa Tunganamo, Desa Tesabela, […]

  • Patroli Malam Koramil Taliwang, Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif

    Patroli Malam Koramil Taliwang, Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), personel piket Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli wilayah pada Selasa malam, (16/12/2025). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh Sertu Sukardin pada pukul 21.00 WITA dengan menyasar seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang. Selain melakukan pemantauan situasi wilayah, patroli juga diisi dengan kegiatan imbauan kepada masyarakat […]

  • POLWAN POLRES TABANAN GELAR BAKTI SOSIAL, BAGIKAN SEMBAKO UNTUK WARGA KURANG MAMPU DI PENEBEL

    POLWAN POLRES TABANAN GELAR BAKTI SOSIAL, BAGIKAN SEMBAKO UNTUK WARGA KURANG MAMPU DI PENEBEL

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan -Humas Tabanan. Dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-77 Polisi Wanita (Polwan) Republik Indonesia, Polwan Polres Tabanan melaksanakan kegiatan bakti sosial berupa penyerahan paket sembako kepada anak yatim piatu dan masyarakat kurang mampu. Kegiatan berlangsung di Banjar Munduk Dawa, Desa Sangketan, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan, pada Jumat (29/8) pukul 11.00 hingga […]

  • Patroli Rutin Babinsa 1628-01/Taliwang Berjalan Kondusif, Warga Diajak Tetap Waspada

    Patroli Rutin Babinsa 1628-01/Taliwang Berjalan Kondusif, Warga Diajak Tetap Waspada

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Mursaha, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaannya pada Sabtu (22/11/2025) sekitar pukul 21.30 Wita. Patroli ini dilakukan sebagai upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Kota Taliwang. Dalam pelaksanaannya, Serda Mursaha menyapa warga yang masih beraktivitas di malam hari dan memberikan imbauan agar […]

  • Komsos Aktif Babinsa di Desa Wolokelo Disambut Antusias Warga

    Komsos Aktif Babinsa di Desa Wolokelo Disambut Antusias Warga

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan serta mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Fransiskus Dejesus, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Wolokelo, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Senin (21/7/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan komando kewilayahan (Satkowil) dalam upaya mewujudkan situasi […]

expand_less