Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Peran Aktif Babinsa Lamusung Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis

Peran Aktif Babinsa Lamusung Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 29 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-03/Seteluk terus berperan aktif mendukung program pemerintah di wilayah binaan. Pada Senin, (29/12/2025), pukul 08.00 WITA, Babinsa Desa Lamusung, Serda Lalu Rupawan, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) B3 yang berlangsung di Lamusung 1, Desa Lamusung, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat.

Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan Program MBG berjalan dengan tertib, aman, serta tepat sasaran kepada masyarakat penerima manfaat.

Kehadiran Babinsa juga sebagai bentuk dukungan TNI AD dalam membantu peningkatan gizi dan kesehatan masyarakat, khususnya di wilayah pedesaan.

Adapun menu Makan Bergizi Gratis yang disajikan kepada penerima manfaat meliputi nasi putih, ayam goreng kalasan, tahu goreng, sayur sop, serta buah jeruk santang. Menu tersebut disiapkan dengan memperhatikan unsur gizi seimbang guna mendukung kesehatan dan daya tahan tubuh masyarakat.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar. Masyarakat menyambut baik pelaksanaan Program MBG serta mengapresiasi pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kesejahteraan rakyat.

Dengan adanya pendampingan ini, diharapkan Program Makan Bergizi Gratis dapat berjalan secara berkelanjutan dan memberikan manfaat nyata bagi peningkatan kualitas kesehatan masyarakat di Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Memastikan keamanan dan Ketertiban di Daerah Binaan Babinsa  sambangi Warga Binaan

    Memastikan keamanan dan Ketertiban di Daerah Binaan Babinsa sambangi Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kubutambahan: 29 Juli 2025 Serda Ketut Sudiarta, Babinsa Desa Tamlang, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) di Banjar Dinas Kaje Kangin Desa Tamlang, dengan suasana yang erat dengan warga setempat, Babinsa mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, melakukan dialog dan interaksi langsung dengan warga Desa Tamlang. Dalam pertemuan terbaru mereka, Serda Ketut Sudiarta mendengarkan aspirasi serta kebutuhan […]

  • Patroli Malam Minggu Polsek Blahbatuh Wujudkan Kondusifitas Kamtibmas

    Patroli Malam Minggu Polsek Blahbatuh Wujudkan Kondusifitas Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    BLAHBATUH – Polsek Blahbatuh melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) berupa patroli pada malam Minggu sebagai langkah antisipatif dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Kecamatan Blahbatuh. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, 10 Januari 2026, mulai pukul 22.30 Wita hingga 01.00 Wita, dengan menyasar titik-titik rawan gangguan kamtibmas. Kegiatan KRYD/patroli difokuskan pada […]

  • Tim Basket Bhayangkara Dewata Polda Bali Raih Gelar Juara

    Tim Basket Bhayangkara Dewata Polda Bali Raih Gelar Juara

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Denpasar – Tim Basket Polda Bali “Bhayangkara Dewata” berhasil meraih prestasi tertinggi sebagai Juara 1 Bupati Tabanan Basketball Competition 2025, Pertandingan final yang digelar di GOR Debes Utara, Tabanan, berlangsung kompetitif, di mana tim Polda Bali harus menghadapi tim tuan rumah, Crazy Ballers, yang mana kompetisi ini berlangsung 21-28 November 2025. Meskipun dihadapkan pada atmosfer […]

  • Wadanramil 1616-02/Ubud: TNI Siap Dukung Pelestarian Seni dan Budaya di Ubud

    Wadanramil 1616-02/Ubud: TNI Siap Dukung Pelestarian Seni dan Budaya di Ubud

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Kamis (25/9/2025). Museum Puri Lukisan Ubud kembali menjadi pusat perhatian para pecinta seni, setelah secara resmi dibuka Pameran Tunggal karya seni lukis Bapak Peterian Gunawan tahun 2025. Kegiatan yang berlangsung dengan penuh khidmat dan semarak tersebut dihadiri oleh berbagai tokoh penting, baik dari kalangan pemerintah, tokoh masyarakat, maupun para penggiat seni. Dalam […]

  • Polsek Tembuku Terima Kunjungan Edukatif dari TK Prawidya Darma Undisan Tembuku

    Polsek Tembuku Terima Kunjungan Edukatif dari TK Prawidya Darma Undisan Tembuku

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli, Jumat (7/11/2025) – Dalam rangka kegiatan pembelajaran di luar lingkungan sekolah, Polsek Tembuku, Polres Bangli, menerima kunjungan dari anak-anak TK Prawidya Darma Undisan Tembuku. Kegiatan berlangsung pukul 09.00 Wita s/d 10.05 Wita bertempat di Mapolsek Tembuku, Jl. Raya Besakih No. 2 Tembuku. Kunjungan edukatif ini diikuti oleh 42 siswa-siswi TK Prawidya Darma Undisan yang […]

  • Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

    Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Penebel, Kamis 13 Nopember 2025, pkl 06.30 Wita sampai 07.45 wita Guna ciptakan kamtibselcarlantas agar tetap aman dan kondusif, Personil Polsek Penebel melaksanakan penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas di Persimpangan, serta depan Pasar tradisional Penebel Desa Penebel, Kec. Penebel Kab. Tabanan. Dengan adanya Penggelaran personil dalam rangka atensi arus lalu lintas di […]

expand_less