Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kodim 1601/Sumba Timur Hadiri Penutupan Masa Persidangan DPRD Tahun Sidang 2025–2026

Kodim 1601/Sumba Timur Hadiri Penutupan Masa Persidangan DPRD Tahun Sidang 2025–2026

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 29 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto, S.,S.E., yang diwakili oleh Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi, menghadiri acara Penutupan Masa Persidangan Kesatu Tahun Sidang 2025–2026 yang dilaksanakan di Ruang Sidang DPRD Kabupaten Sumba Timur, beralamat di Jalan Dr. Soetomo/Jalan H.W.R. Mondrowo, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Senin (29/12/2025).

Kehadiran Kasdim 1601/Sumba Timur dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan dan sinergitas TNI AD khususnya Kodim 1601/Sumba Timur terhadap penyelenggaraan pemerintahan daerah, khususnya lembaga legislatif dalam menjalankan tugas dan fungsinya.

Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1601/Sumba Timur melalui Kasdim Mayor Inf Sambudi menyampaikan apresiasi atas kinerja DPRD Kabupaten Sumba Timur selama masa persidangan kesatu Tahun Sidang 2025–2026. Ia berharap sinergi yang telah terjalin dengan baik antara TNI, pemerintah daerah, dan DPRD dapat terus ditingkatkan demi menjaga stabilitas keamanan serta mendukung percepatan pembangunan di Kabupaten Sumba Timur.

Acara penutupan masa persidangan berlangsung dengan tertib dan khidmat, serta menjadi momentum evaluasi terhadap pelaksanaan tugas legislatif sekaligus persiapan menghadapi agenda persidangan berikutnya.

Adapun tamu undangan yang hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Bupati dan Wakil Bupati Sumba Timur, Kasdim 1601/Sumba Timur, Wakapolres Sumba Timur, Ketua DPRD dan seluruh Anggota DPRD Kabupaten Sumba Timur, Asisten I, Asisten II, dan Asisten III Kabupaten Sumba Timur, serta seluruh Kepala Dinas lingkup Pemerintah Kabupaten Sumba Timur,Tenaga Ahli Fraksi.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • 1. Jalin Keakraban, Babinsa Serda Agustinus Dominggus Komsos Dengan Warga Binaan di pasar

    1. Jalin Keakraban, Babinsa Serda Agustinus Dominggus Komsos Dengan Warga Binaan di pasar

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Mollo Utara – Dalam upaya menciptakan kedekatan dengan warga binaannya, Babinsa Koramil 1621-03/Mollo Utara Serda Agustinus Dominggus rutin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos). Kali ini kegiatan bertempat di pasar Tradisional Kapan yang berada di Desa Kapan , Kec.Mollo Utara ,Kab.Timor Tengah Selatan.Selasa (22-07-2025) Babinsa Koramil 03/Mollo utara tersebut, kerap berbaur dan memanfaatkan kawasan pasar untuk […]

  • Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Minggu 4 Januari 2026 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel Aiptu I Nyoman Sutawijaya memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD, Yustisi dan Cooling System Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD, Yustisi dan Cooling System Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Denpasar – Personel Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Yustisi, dan Cooling System untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Denpasar Selatan, Rabu (27/8/2025) malam. Patroli dimulai pukul 21.00 Wita dengan melibatkan lima personel, dipimpin Pawas IPTU Ngurah Komang Diastiawan bersama Padal AIPTU A.A. Gede Raka, serta dipantau langsung […]

  • Kehadiran Babinsa di Tengah Masyarakat Wolojita Perkuat Sinergi TNI-Rakyat

    Kehadiran Babinsa di Tengah Masyarakat Wolojita Perkuat Sinergi TNI-Rakyat

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serka Hilarius, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di RT Ratebata, Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 09.30 Wita (8/10/2025) dan berjalan hingga selesai. Dalam pelaksanaan Komsos dan Pamwil tersebut, Babinsa memantau situasi keamanan untuk menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat di wilayah binaan. Selain itu, […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

    Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan rutin pengamanan dan pengaturan lalu lintas di jalur Car Free Day Jalan Veteran barat dan timur, Pada hari Minggu, 30 Nopember 2025 pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang ingin berolahraga dan menikmati suasana pagi bebas […]

  • Kehadiran Babinsa di Desa Kebirangga Tenga Ciptakan Rasa Aman dan Simpatik Masyarakat terhadap TNI

    Kehadiran Babinsa di Desa Kebirangga Tenga Ciptakan Rasa Aman dan Simpatik Masyarakat terhadap TNI

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Aleksius P.W, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebirangga Tenga, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Selasa (11/11/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, menjaga ketertiban masyarakat, serta membangun kedekatan dan simpati warga terhadap TNI. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga menghimbau masyarakat […]

expand_less