Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Malam Kodim 1624 Flotim, Upaya Preventif Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

Patroli Malam Kodim 1624 Flotim, Upaya Preventif Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Flotim – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah di saat pasca Natal dan menjelang Tahun baru 2026, Anggota Kodim 1624 Flotim melaksanakan kegiatan patroli malam sebagai bentuk kesiapsiagaan personel dalam menciptakan situasi yang kondusif, Sabtu ( 27/12/2025 ).

Kegiatan patroli malam tersebut melibatkan lima orang personel Kodim 1624 Flotim yang dipimpin oleh Serda Al Furqon M., dengan menyasar sejumlah titik yang dianggap rawan serta fasilitas umum di sekitar wilayah.

Patroli dilaksanakan pada pukul 20.00 WITA hingga selesai, dengan fokus pada pemantauan situasi lingkungan serta aktivitas masyarakat pada malam hari guna mencegah potensi gangguan kamtibmas.

Selain melakukan pemantauan, personel patroli juga berinteraksi dengan masyarakat serta menyampaikan imbauan agar bersama-sama menjaga keamanan lingkungan dan meningkatkan kewaspadaan.

(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Forkopimcam Plampang Kompak Dukung Gerakan Orang Tua Asuh Atasi Stunting

    Babinsa dan Forkopimcam Plampang Kompak Dukung Gerakan Orang Tua Asuh Atasi Stunting

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Plampang, Serda Mulyadi, anggota Koramil 1607-02/Empang, turut serta dalam kegiatan Rapat Minilokakarya Program GENTING (Gerakan Orang Tua Asuh Atasi Stunting) yang digelar di Kantor UPT KBPPPA Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa, pada Kamis (13/11/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh unsur Forkopimcam Plampang, perwakilan UPT Puskesmas, Kepala Desa se-Kecamatan Plampang, serta para kader […]

  • Peringati HUT Desa, Letmafo Timur Gelar Lomba Anti Narkoba untuk Pelajar

    Peringati HUT Desa, Letmafo Timur Gelar Lomba Anti Narkoba untuk Pelajar

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 29 Juli 2025, selalu hadir di tengah Masyarakat. Antusiasme warga adalah bukti kuat bahwa bukan sekadar seremonial, tetapi momen yang mempererat kebersamaan dan membangun semangat Desa, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Carlos Cardoso, menghadiri kegiatan pembukaan lomba/pertandingan dalam rangka pencegahan narkoba tingkat sekolah dasar dan menengah (SD dan SMP), yang dilanjutkan dengan acara pembukaan […]

  • Jaga Kesiapsiagaan, Polsek Blahbatuh Gelar Simulasi Pengamanan Mako

    Jaga Kesiapsiagaan, Polsek Blahbatuh Gelar Simulasi Pengamanan Mako

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    BLAHBATUH – Dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan serta kemampuan personel dalam menghadapi berbagai potensi gangguan keamanan, Polsek Blahbatuh melaksanakan kegiatan simulasi Sistem Pengamanan Markas Komando (Sispam Mako), Sabtu (20/9/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H. dan diikuti Wakapolsek AKP I Ketut Widiarta, para Kanit, Panit, Kasi, serta seluruh personel […]

  • Peduli Lingkungan, Korem 162/WB Bersihkan Kawasan Wisata Loang Baloq Bersama Masyarakat

    Peduli Lingkungan, Korem 162/WB Bersihkan Kawasan Wisata Loang Baloq Bersama Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Korem 162/Wira Bhakti melaksanakan kegiatan karya bhakti dalam rangka memperingati Hari Juang TNI Angkatan Darat di Taman Hiburan Rakyat Pantai Loang Baloq, Mataram, pada Rabu (10/12/25). Kegiatan bertema “TNI AD Manunggal dengan Rakyat Untuk Indonesia Bersatu, Berdaulat, Sejahtera, dan Maju” ini dipimpin oleh Kasi Ops Kasrem 162/WB, Kolonel Kav Suep, S.I.P., M.Sc., […]

  • Kasi Dokkes Polres Tabanan Laksanakan Home Visit, Wujud Kepedulian Polri terhadap Anggota yang Sakit

    Kasi Dokkes Polres Tabanan Laksanakan Home Visit, Wujud Kepedulian Polri terhadap Anggota yang Sakit

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Sebagai wujud kepedulian dan perhatian terhadap kesejahteraan personel, Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokkes) Polres Tabanan melaksanakan kegiatan home visit kepada salah satu anggota yang tengah menjalani pemulihan kesehatan, Jumat (07/11/2025). Kegiatan berlangsung mulai pukul 10.00 WITA di Banjar Bongan Lebah, Desa Bongan, Kecamatan Tabanan. Kegiatan home visit […]

  • Dandim Klungkung Tegaskan Generasi Muda Punya Peran Strategis Wujudkan Pembangunan Bergerak Lebih Cepat Menuju Indonesia Emas 2045

    Dandim Klungkung Tegaskan Generasi Muda Punya Peran Strategis Wujudkan Pembangunan Bergerak Lebih Cepat Menuju Indonesia Emas 2045

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Mengusung tema “Pemuda Pemudi Bergerak Indonesia Bersatu”, Pemerintah Kabupaten Klungkung menggelar upacara peringatan hari Sumpah Pemuda Ke 97 Tahun 2025 di Alun – alun Ida Dewa Agung Jambe, Kelurahan Semarapura Klod, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Selasa ( 28/10/25 ). Pelaksanaan upacara dipimpin Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, S.E yang dihadiri oleh Forkopimda, Panglingsir Puri […]

expand_less