Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil Maurole Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Komsos dan Pamwil di Kotabaru

Babinsa Koramil Maurole Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Komsos dan Pamwil di Kotabaru

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Minggu (28/12/2025).

Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.23 WITA hingga selesai bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan wilayah sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa hadir langsung di tengah warga untuk berinteraksi dan mendengarkan aspirasi masyarakat. Kehadiran Babinsa juga menumbuhkan simpati warga terhadap TNI AD yang selalu hadir di wilayah binaan.

Selain memantau keamanan, Babinsa juga memberikan imbauan kepada masyarakat untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban desa, agar tercipta suasana desa yang aman dan kondusif.

Sertu Denis Fernandes menegaskan bahwa kegiatan Pamwil dan Komsos merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

“Kehadiran Babinsa tidak hanya untuk memantau keamanan, tetapi juga untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya keamanan dan ketertiban lingkungan,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung lancar, tertib, dan aman, dengan masyarakat Desa Rangalaka yang menunjukkan antusiasme tinggi atas kehadiran Babinsa di tengah mereka.

Melalui kegiatan ini, diharapkan tercipta sinergi yang lebih kuat antara TNI dan masyarakat dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan ketahanan wilayah, khususnya di Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Bangun Jiwa Patriotik Masyarakat Lewat Materi Wawasan Kebangsaan TMMD

    TNI Bangun Jiwa Patriotik Masyarakat Lewat Materi Wawasan Kebangsaan TMMD

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (29/7/2025) – Semangat TNI dalam membentuk karakter masyarakat yang tangguh dan cinta tanah air kembali ditunjukkan dalam pelaksanaan kegiatan non fisik TMMD Ke-125 Tahun 2025. Di hari ke-6 pelaksanaan TMMD, Pasiterdim 1616/Gianyar, Kapten Inf Cok Agung Semadi, memimpin langsung penyampaian materi wawasan kebangsaan bertema Bela Negara dan Cinta Tanah Air kepada […]

  • Anggota Polsek Kintamani Laksanakan PH Pagi untuk Wujudkan Kamseltibcarlantas

    Anggota Polsek Kintamani Laksanakan PH Pagi untuk Wujudkan Kamseltibcarlantas

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kintamani, 15 September 2025 – Anggota Polsek Kintamani melaksanakan kegiatan Pengaturan Lalu Lintas (PH) Pagi di titik-titik rawan kemacetan untuk memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Kegiatan ini dimulai pukul 06.30 WITA dan bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengguna jalan serta mencegah terjadinya kemacetan maupun kecelakaan lalu lintas saat jam sibuk masyarakat berangkat […]

  • Wujudkan Kehadiran Polri, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Gatur Lalin Sore Hari

    Wujudkan Kehadiran Polri, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Gatur Lalin Sore Hari

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna menciptakan kelancaran arus lalu lintas serta memberikan pelayanan prima kepada masyarakat, Personel Polsek Abiansemal secara rutin melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) pada sore hari, Selasa (16/9/2025). Kegiatan gatur lalin sore ini menyasar sejumlah titik rawan kemacetan di wilayah Kecamatan Abiansemal, terutama di simpang jalan utama dan jalur yang ramai dilalui […]

  • Bangun Sinergitas, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Laksanakan Komsos di Banjar Dinas Yadnya Kerthi

    Bangun Sinergitas, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Laksanakan Komsos di Banjar Dinas Yadnya Kerthi

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    SERIRIT, (Sabtu, 08/11/2025) — Dalam rangka meningkatkan hubungan komunikasi serta mempererat kemitraan dengan masyarakat, Babinsa Desa Ularan Sertu Putu Ari Setiadi bersama Bhabinkamtibmas Aipda Ketut Astawan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Banjar Dinas Yadnya Kerthi, Desa Ularan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini dilaksanakan sekitar pukul 09.30 WITA dengan tujuan membangun jalinan kedekatan, sekaligus […]

  • Babinsa Koramil 04/Tabundung Dampingi Petani Cek Masa Tanam Padi

    Babinsa Koramil 04/Tabundung Dampingi Petani Cek Masa Tanam Padi

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur, Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu Ejiman mendampingi warga binaan dalam pengecekan tanaman padi yang berumur 15 hari di salah sawah Milik Bapak Komawang warga Desa Banggawatu, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (13/07/2025) Pendampingan ini sering dilakukan oleh Babinsa guna meningkatkan hasil pertanian di wilayah ini serta mewujudkan ketahanan pangan di wilayah. […]

  • Berikan Rasa Aman, Personil Babinsa Koramil Kobalima Amankan Ibadah Malam Pergantian Tahun Baru

    Berikan Rasa Aman, Personil Babinsa Koramil Kobalima Amankan Ibadah Malam Pergantian Tahun Baru

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Sejumlah personil Babinsa Koramil 1605-05/Kobalima bersinergi bersama pihak Kepolisian melaksanakan kegiatan pengamanan Ibadah malam pergantian tahun baru pada sejumlah Gereja di wilayah Koramil 1605-05/Kobalima, Kabupaten Malaka,.Rabu (31/12/2025). Kegiatan pengamanan ini dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi seluruh umat Kristiani yang merayakan pergantian tahun baru dengan melaksanakan Ibadah syukur di Gereja masing-masing. […]

expand_less