Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan Lalu Lintas Saat Hujan Guna Menciptakan Kamseltibcarlantas

Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan Lalu Lintas Saat Hujan Guna Menciptakan Kamseltibcarlantas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Mengwi – Guna menjaga kelancaran arus lalu lintas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, personel Polsek Mengwi melaksanakan pengaturan lalu lintas di salah satu ruas jalan utama tepatnya di simpang Cepaka, Kelurahan Kapal, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, meskipun diguyur hujan, Sabtu pagi (27/12/2025).

Pengaturan lalu lintas ini dilakukan sebagai bentuk pelayanan kepolisian kepada masyarakat, dalam menciptakan Kamseltibcarlantas, Terlihat personel kepolisian mengenakan jas hujan tetap sigap mengatur arus kendaraan roda dua maupun roda empat agar tetap tertib dan tidak terjadi kemacetan dan kecelakaan

Selain melakukan pengaturan, petugas juga memasang imbauan kepada pengguna jalan agar melintas secara perlahan dan tetap mengutamakan keselamatan, mengingat kondisi jalan licin akibat hujan

Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., melalui personel di lapangan menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polri dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat serta menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif.

“Meski cuaca hujan, personel tetap hadir di lapangan untuk memastikan arus lalu lintas berjalan lancar dan masyarakat dapat melaksanakan aktivitas dengan aman dan nyaman,” ujarnya.

Dengan adanya kehadiran polisi di tengah masyarakat, diharapkan dapat meningkatkan kesadaran pengguna jalan untuk tertib berlalu lintas serta mengutamakan keselamatan bersama saat berkendara

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos di Desa Rigi, Babinsa Koramil Boawae dan Bhabinkamtibmas Bahas Keamanan Lingkungan

    Komsos di Desa Rigi, Babinsa Koramil Boawae dan Bhabinkamtibmas Bahas Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Boawae,— Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae Praka Dito Eki Romadhoni bersama Bhabinkamtibmas Polsek Boawae melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Rigi, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, Senin (8/9/2025). Kegiatan Komsos ini merupakan salah satu bentuk nyata sinergitas antara TNI dan Polri dalam menciptakan suasana […]

  • Personil Polres Bandara Ngurah Rai Berikan Pelayanan Informasi Kepada Masyarakat

    Personil Polres Bandara Ngurah Rai Berikan Pelayanan Informasi Kepada Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Badung – Personel Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai terus menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Saat melaksanakan tugas pelayanan PG Pagi di area media loading dock jalur Bandara Ngurah Rai, petugas tidak hanya melakukan pengaturan lalu lintas, tetapi juga memberikan bantuan informasi kepada warga. Dalam kegiatan tersebut, personel terlihat berinteraksi langsung […]

  • Satbinmas Melaksanakan Sambang di Wilkum Karangasem Bersama Masyarakat Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Satbinmas Melaksanakan Sambang di Wilkum Karangasem Bersama Masyarakat Sampaikan Pesan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Karangasem, Sabtu (30/8/2025)- Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dan membangun kemitraan yang erat antara Polri dan masyarakat, personel Satbinmas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan Sambang dengan masyarakat di wilayah hukum Polres Karangasem. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preemtif Polres Karangasem dalam menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif dengan melaksanakan sambang sekaligus berdialogis dengan menghimbau […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Antapan Amankan Prosesi Ida Sesuwunan di Desa Adat Mayungan

    Bhabinkamtibmas Desa Antapan Amankan Prosesi Ida Sesuwunan di Desa Adat Mayungan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan kegiatan pengamanan prosesi keagamaan masyarakat di Desa Adat Mayungan, Desa Antapan, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, pada Kamis, 27 November 2025, mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan seluruh rangkaian upacara adat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Pengamanan dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Antapan, Aiptu I […]

  • Babinsa dan Pemdes Mujahiddin Bahas Kondisi Wilayah dalam Kegiatan Komsos

    Babinsa dan Pemdes Mujahiddin Bahas Kondisi Wilayah dalam Kegiatan Komsos

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya mempererat hubungan serta meningkatkan koordinasi di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Taufikurrahman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kepala Desa dan staf Desa Mujahiddin, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (24/11/2025). Kegiatan yang berlangsung di kantor desa tersebut dimulai pukul 09.00 WITA. Dalam pertemuan itu, Serda […]

  • Innovations Leading Us Towards a Sustainable Future

    Innovations Leading Us Towards a Sustainable Future

    • calendar_month Rabu, 1 Jan 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 540
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

expand_less