Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Dukung Ketahanan Pangan di Kambatatana

Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Dukung Ketahanan Pangan di Kambatatana

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius Kopa Rihi, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman jagung di Desa Kambatatana, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Sabtu (27/12/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Serka Antonius Kopa Rihi turun langsung ke lahan pertanian untuk membantu proses penanaman jagung bersama para petani setempat.

Menurutnya, pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian, sekaligus memastikan kegiatan pertanian berjalan dengan baik dan optimal.

“Sebagai Babinsa, kami selalu siap mendampingi dan membantu masyarakat, khususnya para petani, agar hasil pertanian dapat meningkat dan kesejahteraan petani semakin baik,” ujar Serka Antonius.

Para petani Desa Kambatatana menyampaikan apresiasi atas kehadiran dan bantuan Babinsa yang selalu aktif mendukung kegiatan pertanian di wilayah mereka. Diharapkan melalui kerja sama ini, produksi jagung di Desa Kambatatana dapat meningkat dan berkontribusi terhadap ketahanan pangan di Kabupaten Sumba Timur.

Kegiatan pendampingan ini sekaligus menunjukkan komitmen TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung pembangunan di wilayah pedesaan, khususnya di sektor pertanian.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Antisipasi Arus Balik, Satgas Kamseltibcarlantas KRYD Ops Lilin 2025 Tingkatkan Penjagaan Gates Bandara Ngurah Rai

    Antisipasi Arus Balik, Satgas Kamseltibcarlantas KRYD Ops Lilin 2025 Tingkatkan Penjagaan Gates Bandara Ngurah Rai

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dengan akan berakhirnya libur akhir tahun, mengantisipasi lonjakan arus balik wisatawan yang berlibur di Wilayah Bali, Satgas III Kamseltibcarlantas KRYD Ops Lilin Agung 2025 tingkatkan pengaturan arus lalu lintas pada jalur masuk Gates Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Tuban, Sabtu (3/1/2026). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres Bandara I Gusti Ngurah Rai, […]

  • Penuh Kekeluargaan, Kasdim dan Kapolres Rayakan HUT TNI dengan Tumpeng di Kodim 1601/ST

    Penuh Kekeluargaan, Kasdim dan Kapolres Rayakan HUT TNI dengan Tumpeng di Kodim 1601/ST

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, suasana penuh keakraban tercipta di Makodim 1601/Sumba Timur, Jalan Ir Sukarno No 11 Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (05/10/2025). Kedatangan Kapolres Sumba Timur AKBP Dr. Gede Harimbawa, S.E.,S.H.,M.H.,M.I.Kom bersama para Pejabat Utama Polres Sumba […]

  • Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Agung 2025

    Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Agung 2025

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Badung — Dalam rangka pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Agung 2025 pada Jumat (19/12/2025). Apel ini berlangsung di Halaman Mapolres Bandara. Apel ini turut dihadiri oleh para Pejabat Operasi Lilin Agung 2025 Polres Bandara serta personil yang terseprin Pengamanan Operasi […]

  • Bentuk Karakter Pelajar, Babinsa Ende Dampingi dan Amankan Kegiatan Kemah MAN Ende

    Bentuk Karakter Pelajar, Babinsa Ende Dampingi dan Amankan Kegiatan Kemah MAN Ende

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, NTT — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase dan Serda Roni Tampani, melaksanakan kegiatan monitoring, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) dalam rangka mendukung pelaksanaan Perkemahan Pramuka yang diselenggarakan oleh Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Jumat, 18 Juli 2025 pukul 13.00 WITA, bertempat di Lapangan Bola Mini Pu’udombo, Desa […]

  • Beri Pengabdian Dan Pelayanan Terbaik, Upacara keagamaan Di Tiga Desa Dikawal Babinsa Koramil Klungkung

    Beri Pengabdian Dan Pelayanan Terbaik, Upacara keagamaan Di Tiga Desa Dikawal Babinsa Koramil Klungkung

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai wujud nyata komitmen pihaknya hadir dalam berbagai kegiatan di wilayah binaan, Danramil 1610-01/Klungkung Lettu Cpl Putu Agus menerjunkan personel Babinsa untuk melaksanakan pengamanan kegiatan keagamaan di wilayah binaan, Minggu ( 10/08/25 ). Hal tersebut diungkapkan Danramil saat dikonfirmasi terkait berlangsungnya upacara keagamaan di wilayah teritorialnya. Dalam keterangannya Lettu Cpl Putu Agus menerangkan bahwa […]

  • Sat Pamobvit Polres Gianyar Gelar Patroli dan Pengamanan di Obyek Wisata Kanto Lampo Waterfall

    Sat Pamobvit Polres Gianyar Gelar Patroli dan Pengamanan di Obyek Wisata Kanto Lampo Waterfall

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di kawasan wisata, Satuan Pengamanan Obyek Vital (Sat Pamobvit) Polres Gianyar melaksanakan kegiatan patroli serta pengamanan di Obyek Wisata Kanto Lampo Waterfall, Desa Beng, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar, pada Senin (20/10/2025). Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan Surat Perintah Kapolres Gianyar Nomor: Sprint/1766/IX/PAM.1.3./2025 tanggal 30 September 2025, yang melibatkan […]

expand_less