Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Lapangan Voli Impian Warga Papua Terwujud Berkat Satgas Yonif 743/PSY sambut Natal 2025

Lapangan Voli Impian Warga Papua Terwujud Berkat Satgas Yonif 743/PSY sambut Natal 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Dalam rangka menyambut Hari Raya Natal 2025 yang penuh damai dan sukacita, Dansatgas Yonif 743/PSY meresmikan lapangan bola voli yang dibangun oleh Pos Miliambut Satgas Yonif 743/PSY untuk masyarakat Kampung Miliambut, Distrik Mulia, Kab. Puncak Jaya, Papua, Kamis (25/12/2025).

Peresmian lapangan voli ini menjadi wujud nyata kepedulian dan kebersamaan Satgas Yonif 743/PSY dengan masyarakat di wilayah penugasan. Kehadiran fasilitas olahraga tersebut diharapkan dapat menjadi sarana mempererat persaudaraan, menumbuhkan semangat kebersamaan, serta mengembangkan potensi generasi muda Kampung Miliambut.

Dansatgas Yonif 743/PSY, Letkol Inf Hery Mujiono, dalam sambutannya menyampaikan bahwa pembangunan lapangan voli ini merupakan bagian dari komitmen Satgas untuk selalu hadir dan memberi manfaat bagi masyarakat.
“Momentum Natal mengajarkan kita tentang kasih, damai, dan kebersamaan. Lapangan voli ini kami persembahkan sebagai simbol persatuan dan harapan agar dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya oleh masyarakat,” ujar Dansatgas.

Ia juga berharap fasilitas tersebut dapat dijaga dan digunakan untuk kegiatan positif yang mempererat hubungan antarwarga serta memperkuat sinergi antara TNI dan masyarakat.

Sementara itu, Gembala Gereja Galilea Kampung Miliambut, Bapak Yomi Enumbi, menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada Satgas Yonif 743/PSY atas perhatian dan kepedulian yang diberikan.
“Kami sangat bersyukur dan berterima kasih. Bantuan ini sangat berarti bagi masyarakat, khususnya generasi muda. Kiranya kebersamaan dan kedamaian ini terus terjalin,” ungkapnya.

Melalui kegiatan ini, Satgas Yonif 743/PSY kembali menegaskan komitmennya untuk tidak hanya menjaga kedaulatan, tetapi juga hadir membawa harapan, kebahagiaan, dan kesejahteraan bagi masyarakat Papua, khususnya di Kabupaten Puncak Jaya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Kodim 1603/Sikka Kobarkan Semangat Pemuda Melalui Peringatan Sumpah Pemuda ke-97

    TNI Kodim 1603/Sikka Kobarkan Semangat Pemuda Melalui Peringatan Sumpah Pemuda ke-97

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025, Kodim 1603/Sikka menggelar upacara di halaman Makodim 1603/Sikka, Jln. Jendral Sudirman, Kec. Alok Timur, Kab. Sikka, Selasa (28/10/2025). Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana, S.Sos., yang bertindak sebagai Inspektur Upacara.dan Kegiatan diikuti oleh seluruh personel jajaran Koramil di bawah […]

  • Babinsa Kolabe Koramil Naikliu Turun Langsung Bantu Warga

    Babinsa Kolabe Koramil Naikliu Turun Langsung Bantu Warga

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Desa Kolabe Koramil 1604-03/Naikliu, Serda Deki Christian Tamelan, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama masyarakat di Desa Kolabe, Kecamatan Amfoang Utara, Kabupaten Kupang. Jumat (25/07/2025). Kegiatan karya bakti ini difokuskan pada pembersihan lingkungan dan perbaikan fasilitas umum yang membutuhkan perhatian bersama. Serda Deki terlihat aktif bersama […]

  • Babinsa Hadir Ciptakan Kamtibmas di Acara Komunitas Otomotif Car Meet Up Pro7 2025

    Babinsa Hadir Ciptakan Kamtibmas di Acara Komunitas Otomotif Car Meet Up Pro7 2025

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Minggu (12/10/2025) Dalam rangka mendukung terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Desa Buruan Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Wayan Putra melaksanakan monitoring kegiatan “Car Meet Up Performance Day By Pro7 2025” yang berlangsung di areal Parkir Stadion Kapten I Wayan Dipta, Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini […]

  • Kodim 1624/Flotim Rayakan HUT TNI ke-80 dengan Upacara, Lomba, dan Syukuran Bersama

    Kodim 1624/Flotim Rayakan HUT TNI ke-80 dengan Upacara, Lomba, dan Syukuran Bersama

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Larantuka, Flotin — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Komando Distrik Militer (Kodim) 1624/Flores Timur menggelar upacara peringatan di Lapangan Apel Makodim 1624/Flotim, Kelurahan Lokea, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur, Minggu (5/10/2025). Upacara berlangsung dengan penuh khidmat, mengusung tema nasional “TNI PRIMA – TNI RAKYAT – INDONESIA MAJU” yang menggambarkan […]

  • Pemantauan Wilayah dan Silaturahmi, Babinsa Ende Tingkatkan Keamanan Desa Raburia

    Pemantauan Wilayah dan Silaturahmi, Babinsa Ende Tingkatkan Keamanan Desa Raburia

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Dusun Ndito, Desa Raburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Sabtu (3/1/2026) pukul 09.20 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah, menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat (kamtibmas), serta memperkuat hubungan antara TNI […]

  • Kapolsek Selemadeg barat Laksanakan Silaturahmi dan Koordinasi dengan Kepala Desa Lumbung kauh

    Kapolsek Selemadeg barat Laksanakan Silaturahmi dan Koordinasi dengan Kepala Desa Lumbung kauh

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Jumat 12/9/2025 Pukul 09.30 s/d 10.30 wita Dalam rangka memelihara Kamtibmas guna terciptanya situasi wilayah yang aman dan kondusif di wilayah Kapolsek Selemadeg Barat AKP I Kadek Darmawan S.Sos, didampingi Bhabinkamtibmas Lumbung Kauh AIPDA I Made Yuna Santika melaksanakan silaturahmi dengan Perbekel Lumbung Kauh I Ketut Arsawidana. Kegiatan silaturahmi dilaksanakan selain […]

expand_less