Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Dukung Kelancaran Ibadah Misa Natal di Lewoleba

Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Dukung Kelancaran Ibadah Misa Natal di Lewoleba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Lewoleba – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Praka Ahmad Yusuf melaksanakan pengamanan ibadah Misa Pagi Hari Raya Natal Tahun 2025 yang berlangsung di Gereja Katolik St. Maria Banneu, Kamis (25/12/2025).

Kegiatan pengamanan dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat dalam melaksanakan ibadah Hari Raya Natal 2025.

Pengamanan dilaksanakan secara terpadu oleh Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba bersama unsur terkait, meliputi Polri dari Polres Lembata, Satpol PP Kabupaten Lembata, Dinas Perhubungan Flores Timur, serta dibantu unsur Pramuka.

Personel gabungan ditempatkan di dalam dan sekitar area gereja untuk menjaga ketertiban, kelancaran arus lalu lintas, serta mengantisipasi potensi gangguan keamanan.

Babinsa juga menjalin koordinasi dengan pihak gereja dan aparat pengamanan lainnya agar seluruh rangkaian ibadah berjalan dengan lancar.

Pengamanan ini merupakan wujud kehadiran TNI di tengah masyarakat dalam mendukung kelancaran kegiatan keagamaan serta menjaga situasi wilayah tetap kondusif.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Komsos di Desa Sapaen, Imbau Warga Jaga Pola Hidup Sehat

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Komsos di Desa Sapaen, Imbau Warga Jaga Pola Hidup Sehat

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 29 Agustus 2025, Dengan jiwa ksatria dan semangat pengabdian, Babinsa selalu siap hadir, bekerja tanpa pamrih demi Rakyat dan Negara. Karena bagi Prajurit sejati, tugas adalah kehormatan, dan Rakyat adalah kekuatan, Dalam upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya hidup sehat, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Serda Efrem Diakon Fit, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama Warga […]

  • Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Sekeluih Desa Amerta Bhuana , Kec. Selat.

    Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Sekeluih Desa Amerta Bhuana , Kec. Selat.

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Pada Hari Minggu Tanggal 16 November 2025 pukul 08.00 WITA di BD. Sekeluih Desa Amerta Bhuana Kec. Selat, Kab. Karangasem oleh Kapolsek Selat yang diwakili Waka Polsek Selat yang didampingi Babinkamtibmas Desa Amerta Bhuana melaksanakan kegiatan Minggu Kasih. Pada Kesempatan tersebut, Penerima bingkisan / sembako adalah warga yang kurang mampu dan sudah tidak produktif lagi […]

  • Semarak HARLAH Desa Beru ke-65: Empat Lomba Dipertandingkan, Penutupan Berjalan Lancar

    Semarak HARLAH Desa Beru ke-65: Empat Lomba Dipertandingkan, Penutupan Berjalan Lancar

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Malam puncak Hari Lahir (HARLAH) Desa Beru ke-65 berlangsung meriah dan penuh kekeluargaan. Acara penutupan yang dipusatkan di Gedung Sesai Ate, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat pada Rabu (03/12/2025), pukul 20.50 Wita. Babinsa Desa Beru dari Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, turut hadir dalam agenda tersebut sebagai bentuk dukungan terhadap kegiatan sosial […]

  • Babinsa Informasikan Warga Waspada Perubahan Cuaca dan Jaga Kesehatan

    Babinsa Informasikan Warga Waspada Perubahan Cuaca dan Jaga Kesehatan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Bima _ Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan patroli dan ronda malam di beberapa desa binaan pada Kamis, 23 Oktober 2025. Serka Arya Toni Haris menghimbau masyarakat agar tidak mengadakan hiburan malam dengan orgen tunggal yang biasanya berkaitan dengan miras dan judi, karena bisa menimbulkan kerusuhan dan gangguan keamanan. Dalam patrolinya, Babinsa tidak hanya fokus menjaga keamanan, […]

  • Kapolsek Mengwi Pimpin Pengamanan Mengwi Run and Culture 2025

    Kapolsek Mengwi Pimpin Pengamanan Mengwi Run and Culture 2025

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mengwi – Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., memimpin langsung pengamanan kegiatan Mengwi Run and Culture 2025 yang berlangsung di kawasan obyek wisata Taman Ayun, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Minggu (21/12/2025) pukul 05.00 Wita Kegiatan yang memadukan olahraga lari dan pelestarian budaya ini diikuti ratusan peserta dari berbagai daerah. Untuk kelancaran […]

  • Monta Tingkatkan Koordinasi Pengamanan Menyambut Carnaval HUT RI ke-80

    Monta Tingkatkan Koordinasi Pengamanan Menyambut Carnaval HUT RI ke-80

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Bima._ Pada Selasa, 12 Agustus 2025, Kecamatan Monta menggelar carnaval meriah dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh satuan pendidikan mulai dari PAUD/TK, SD, SMP, hingga SMA/SMK se-Kecamatan Monta. Rute carnaval diawali dari Lapangan Desa Sie dan berakhir di Lapangan Desa Tangga dengan pengamanan oleh Anggota […]

expand_less