Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kodim 1603/Sikka Fokuskan Pengamanan Nataru di Pos Pam Pelabuhan L. Say Maumere

Kodim 1603/Sikka Fokuskan Pengamanan Nataru di Pos Pam Pelabuhan L. Say Maumere

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA. Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan perayaan Natal Tahun 2025 dan Tahun Baru 2026, Kodim 1603/Sikka turut berpartisipasi aktif dalam kegiatan Pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) yang dilaksanakan di Pos Pengamanan (Pos Pam) Nataru Pelabuhan L. Say Maumere, Kabupaten Sikka, Rabu(24/12/2025).

Kegiatan pengamanan tersebut melibatkan personel gabungan dari TNI, Polri, KSOP Pelabuhan Maumere, Dinas Perhubungan, Satpol PP, Basarnas, tenaga kesehatan, serta unsur terkait lainnya.

Kehadiran aparat gabungan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, khususnya para pengguna jasa transportasi laut yang mengalami peningkatan signifikan selama masa libur Nataru.

Dandim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos. M.Han., melalui keterangannya menyampaikan bahwa keterlibatan personel Kodim dalam pengamanan Nataru merupakan bentuk komitmen TNI AD dalam mendukung tugas pemerintah daerah dan Polri guna menjaga stabilitas keamanan wilayah.

“Pengamanan Nataru ini merupakan tugas bersama. Kodim 1603/Sikka siap bersinergi dengan seluruh unsur terkait untuk memastikan situasi tetap aman, tertib, dan kondusif, khususnya di titik-titik strategis seperti Pelabuhan L. Say Maumere yang menjadi pusat mobilitas masyarakat,” tegas Dandim 1603/Sikka.

Lebih lanjut, Dandim juga mengimbau kepada seluruh personel yang bertugas agar melaksanakan pengamanan secara humanis, profesional, dan penuh tanggung jawab, serta mengedepankan pelayanan kepada masyarakat.

Dengan adanya Pos Pam Nataru di Pelabuhan L. Say Maumere, diharapkan seluruh aktivitas masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru dapat berjalan dengan lancar, aman, dan kondusif.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kejahatan 3C di Tengah Malam

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kejahatan 3C di Tengah Malam

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polres Tabanan menggelar Blue Light Patrol pada Rabu dini hari (1/10/2025). Patroli dilakukan mulai pukul 00.30 hingga 02.00 Wita dengan menyasar sejumlah lokasi rawan kejahatan 3C (Curat, Curas, dan Curanmor) di wilayah hukum Polres Tabanan. Kegiatan patroli dipimpin […]

  • Karya Bakti Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Berjalan Lancar di Desa Ranakolo Selatan

    Karya Bakti Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Berjalan Lancar di Desa Ranakolo Selatan

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Karya Bakti, Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ranakolo Selatan, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Sabtu pagi (15/11). Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.13 WITA hingga selesai dan berjalan aman, tertib, dan lancar.   Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando […]

  • Satgas Pos Salore Tanam 1.000 Pohon Porang Bersama Warga Desa Tulakadi

    Satgas Pos Salore Tanam 1.000 Pohon Porang Bersama Warga Desa Tulakadi

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Salore melaksanakan kegiatan penanaman 1.000 pohon porang bersama warga Desa Tulakadi, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Kegiatan ini merupakan upaya bersama untuk mendorong ketahanan pangan dan pengembangan potensi pertanian lokal di wilayah perbatasan. Penanaman dilakukan di lahan warga yang telah disiapkan sebelumnya, dengan melibatkan […]

  • ,Sat Polairud Polres Karangasem Laksanakan Patroli Malam di Obyek Wisata Candidasa, Wujudkan Rasa Aman bagi Masyarakat dan Wisatawan

    ,Sat Polairud Polres Karangasem Laksanakan Patroli Malam di Obyek Wisata Candidasa, Wujudkan Rasa Aman bagi Masyarakat dan Wisatawan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem Sat Polairud Karangasem, Rabu 20 Agustus 2025 — Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah perairan dan kawasan wisata, Sat Polairud Polres Karangasem melaksanakan patroli malam atau Blue Light Patrol di kawasan wisata Candidasa dan sekitarnya. Kegiatan yang dilaksanakan pada pukul 22.00 WITA hingga selesai ini […]

  • Sinergi Babinsa dan Tim Keswan, Vaksinasi Massal HPR Berjalan Aman dan Lancar di Desa Petak

    Sinergi Babinsa dan Tim Keswan, Vaksinasi Massal HPR Berjalan Aman dan Lancar di Desa Petak

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Petak, Rabu (03/09/2025) upaya pencegahan penyebaran penyakit rabies kembali digencarkan di wilayah Kabupaten Gianyar. Bertempat di Banjar Madangan Kelod, Desa Petak, Kecamatan Gianyar, telah dilaksanakan kegiatan Vaksinasi Hewan Penular Rabies (HPR) serentak oleh tim Kesehatan Hewan (Keswan) Kabupaten Gianyar yang dipimpin oleh drh. I Made Astawan. Dalam kegiatan tersebut, hadir langsung Babinsa Desa […]

  • Panen Padi Jadi Ajang Silaturahmi Babinsa Koramil 1612-02/Reok dan Petani Desa Salama

    Panen Padi Jadi Ajang Silaturahmi Babinsa Koramil 1612-02/Reok dan Petani Desa Salama

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Reok, 26 September 2025 – Anggota Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1612-02/Reok, Serda Halikur Alam, menunjukkan kepeduliannya dengan terjun langsung di sawah mendampingi para petani memanen padi di Desa Salama, Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai, pada Jumat (26/9). Kegiatan pendampingan ini menjadi bukti nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Serda Halikur Alam bersama para petani terlihat memanen […]

expand_less