Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jaga Kondusivitas Nataru, Raimas Polres Badung Sambangi Gereja di Abianbase

Jaga Kondusivitas Nataru, Raimas Polres Badung Sambangi Gereja di Abianbase

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Mangupura – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan Patroli Biru (Blue Light Patroli) di wilayah hukum Polres Badung, Selasa (23/12/2025). Patroli menyusuri jalur utama Mengwi–Kapal–Abianbase serta menyambangi Gereja Galang Ning Hyang Abianbase sebagai bentuk kehadiran Polri di tengah masyarakat.

Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh KBO Sat Samapta Polres Badung Iptu I Ketut Rai Darsana bersama personel Raimas. Patroli dilakukan dalam rangka Operasi Lilin Natal dan Tahun Baru 2026 guna mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang melaksanakan ibadah.

Kasat Samapta Polres Badung AKP I Gusti Made Dharma Sudhira, SH, MH., menyampaikan bahwa patroli biru merupakan langkah preventif untuk menciptakan situasi yang kondusif. “Melalui patroli rutin dan sambang tempat ibadah, kami ingin memastikan masyarakat dapat menjalankan aktivitas dan ibadah Natal dengan aman, nyaman, serta tanpa rasa khawatir,” ujarnya.

Ia berharap dengan kehadiran aktif personel di lapangan, situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Badung tetap aman dan kondusif selama perayaan Natal dan Tahun Baru. “Kami juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungan demi terciptanya Nataru yang damai,” pungkasnya. (hms)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Sanur Pantau Pembukaan Tensa Scout Camp 2025 di SD Negeri 10 Sanur

    Bhabinkamtibmas Sanur Pantau Pembukaan Tensa Scout Camp 2025 di SD Negeri 10 Sanur

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Denpasar – Pembukaan Tensa Scout Camp 2025 di SD Negeri 10 Sanur mendapat pengamanan dan pemantauan dari Polsek Denpasar Selatan. Pada Senin, 8 Desember 2025 pukul 08.00 WITA, Bhabinkamtibmas Kelurahan Sanur Aiptu I Nyoman Suwasama hadir di lokasi untuk memastikan kegiatan berjalan aman serta menyampaikan imbauan kamtibmas kepada para guru agar mengutamakan keselamatan siswa selama […]

  • Ribuan Siswa di Pantai Baru Nikmati Program Makan Bergizi, Babinsa Turun Langsung Dampingi

    Ribuan Siswa di Pantai Baru Nikmati Program Makan Bergizi, Babinsa Turun Langsung Dampingi

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 10 November 2025 – Dalam upaya meningkatkan kualitas gizi dan kesehatan anak-anak sekolah di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pendampingan kegiatan Pemberian Makanan Sehat Bergizi (MBG) bagi ribuan pelajar dari jenjang PAUD hingga SMA, Senin (10/11/2025), bertempat di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote […]

  • Gotong Royong di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Bantu Pasang Atap Daun Lontar

    Gotong Royong di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Bantu Pasang Atap Daun Lontar

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Wini – Wujud kepedulian dan kemanunggalan TNI dengan rakyat terus ditunjukkan oleh Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Wini dengan melaksanakan kegiatan membantu pemasangan atap rumah menggunakan daun lontar milik salah satu warga di Desa Wini, Kec. Insana Utara, Kab. TTU, Minggu (04/01) Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Wadanpos Wini Serda Haerul […]

  • Koramil 1607-06/Lape Lopok Dampingi Pemerintah Desa Dete dalam Pelepasan Aparat Desa

    Koramil 1607-06/Lape Lopok Dampingi Pemerintah Desa Dete dalam Pelepasan Aparat Desa

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Danramil 1607-06/Lape Lopok, Lettu Inf Hasanudin menghadiri kegiatan pelepasan purna tugas Sekretaris Desa (Sekdes) dan Bendahara Desa Dete, Kecamatan Lape, Kabupaten Sumbawa, yang digelar di Aula Kantor Desa Dete pada Kamis (18/9/2025). Acara yang penuh keakraban tersebut turut dihadiri Camat Lape, Bapak Fithafrisqy, S.IP., Kepala Desa Dete, Bapak Muhidin, para Kepala Dusun, […]

  • Babinsa Kayu Putih Ajak Generasi Muda Lanjutkan Perjuangan Bangsa

    Babinsa Kayu Putih Ajak Generasi Muda Lanjutkan Perjuangan Bangsa

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT_KUPANG, – Dalam momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda, Babinsa Kelurahan Kayu Putih Koramil 1604-01/Kupang, Serka Santos, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di SMA Negeri 4 Kupang, Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang. Bersama para guru, Babinsa memberikan himbauan kepada pelajar untuk lebih disiplin dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar serta menertibkan siswa yang masih berada […]

  • Kerja Sama Koramil dan Puskesmas Woha, Skrining Kesehatan Digelar untuk Cegah Diabetes dan Kolesterol

    Kerja Sama Koramil dan Puskesmas Woha, Skrining Kesehatan Digelar untuk Cegah Diabetes dan Kolesterol

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bima – Dalam rangka meningkatkan kesadaran dan pencegahan dini terhadap penyakit, Koramil 1608-04/Woha Kodim 1608/Bima mengadakan kegiatan skrining kesehatan. Pemeriksaan ini dilakukan oleh petugas kesehatan dari Puskesmas Woha, bertempat di Aulah teritorial Koramil 1608-04/Woha Danramil 1608-04/Woha Kapten Cba Iwan Susanto SH., menekankan pentingnya pemeriksaan kesehatan secara berkala yang mencakup pengukuran Tinggi badan berat badan lingkar […]

expand_less