Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil Rindi Umalulu Pastikan Pembagian Banpangan Berjalan Tertib dan Aman

Babinsa Koramil Rindi Umalulu Pastikan Pembagian Banpangan Berjalan Tertib dan Aman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu,Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Dende Njami, melaksanakan pendampingan kegiatan pembagian Bantuan Pangan (Banpangan) kepada masyarakat di Desa Harai, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, pada Rabu (24/12/2025).

Kegiatan pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu pemerintah memastikan penyaluran bantuan pangan berjalan dengan aman, tertib, dan tepat sasaran. Bantuan pangan yang dibagikan kepada masyarakat berupa beras dan minyak goreng.

Babinsa hadir langsung di lokasi untuk memantau jalannya pembagian bantuan serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat penerima. Selain itu, pendampingan ini juga bertujuan untuk mencegah terjadinya kendala maupun kesalahan dalam proses distribusi bantuan.

Dengan adanya pendampingan dari Babinsa, diharapkan bantuan pangan yang disalurkan dapat benar-benar membantu meringankan beban masyarakat, khususnya dalam memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari. Kegiatan berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar serta mendapat respon positif dari warga Desa Harai.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Desa Aman, Babinsa Bisel Laksanakan Komsos Bersama Warga Sekon

    Wujudkan Desa Aman, Babinsa Bisel Laksanakan Komsos Bersama Warga Sekon

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, 20 November 2025, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serda Jose Tabessi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Sekon, Kecamatan Bisel, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan pemahaman kepada Masyarakat mengenai pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan Desa binaan. Dalam kesempatan tersebut, Serda Jose Tabessi menekankan pentingnya peran […]

  • Sinergi TNI–Polri dan Pemda, Penertiban Ex Pasar Geliting Berjalan Aman

    Sinergi TNI–Polri dan Pemda, Penertiban Ex Pasar Geliting Berjalan Aman

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA, Anggota Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, dipimpin oleh Serka Gabrielus Mariyanto, mengikuti kegiatan penertiban ex Pasar Geliting yang dilaksanakan di wilayah Kecamatan Kewapante, Kabupaten Sikka, Kamis (08/01/2026). Kegiatan penertiban ini bertujuan untuk menata kembali kawasan ex Pasar Geliting agar tertib, bersih, dan tidak mengganggu kelancaran lalu lintas serta aktivitas masyarakat. Penertiban difokuskan pada […]

  • Tingkatkan Kepedulian Terhadap Kesehatan Masyarakat, Babinsa Ende Hadiri Rapat Lintas Sektoral

    Tingkatkan Kepedulian Terhadap Kesehatan Masyarakat, Babinsa Ende Hadiri Rapat Lintas Sektoral

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya meningkatkan sinergi lintas sektor dalam pelayanan kesehatan masyarakat, khususnya penanganan stunting dan gizi buruk, telah dilaksanakan kegiatan Rapat Mini Loka Karya Lintas Sektoral Tingkat Kecamatan Ende Selatan, bertempat di Aula Kantor Camat Ende Selatan, Senin (6/8/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, bersama dengan […]

  • Tingkatkan Pelayanan Kanit Propam Polsek Kuta Utara Lakukan Waskat Strong Point Sore.

    Tingkatkan Pelayanan Kanit Propam Polsek Kuta Utara Lakukan Waskat Strong Point Sore.

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Ps.Kanit Propam Polsek Kuta Utara Aiptu I Nyoman Sudara S.S bersama anggota melakukan Waskat (pengawasan melekat) terhadap personil Polsek Kuta Utara yang tergelar melakukan pengaturan strong point sore di beberapa simpang rawan terjadi kepadatan arus Lalin. Kamis (4/9/2025) sore 17.00 Wita Hal ini bukan untuk mencari kesalahan anggota, justru sebaliknya meningkatkan pengamanan terhadap […]

  • Sinergi Babinsa dan Pihak Pelabuhan, Awasi Mobilitas Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    Sinergi Babinsa dan Pihak Pelabuhan, Awasi Mobilitas Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, anggota Koramil 1627-01/Ba’a Koptu Syahrul Ramadhan melaksanakan kegiatan pemantauan dan monitoring arus tiba serta keberangkatan kapal penumpang Bahari Expres 8E di Pelabuhan Ba’a, pada Sabtu (01/11/2025) pukul 10.50 WITA. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan kelancaran aktivitas transportasi laut serta memberikan rasa aman […]

  • Polsek Kuta Utara Tingkatkan  Blue Light Patrol Ciptakan Destinasi Wisata Yang Aman

    Polsek Kuta Utara Tingkatkan Blue Light Patrol Ciptakan Destinasi Wisata Yang Aman

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Antispasi terjadinya gangguan Kamtibmas di daerah hukum Polsek Kuta Utara Personil Unit Samapta meningkatkan pelaksanaan kegiatan Blue Light Patrol sekaligus dialogis yang di dipimpin Pawas Iptu I Nyoman Suryawan di jalan Berawa, Desa Tibubeng melibatkan UKL Polsek Kuta Utara menggunakan Kijang 943 Canggu. Senin (20/10/2025) pukul 11.00 Wita. Kegiatan Patroli ini dilaksanakan dalam […]

expand_less