Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tabligh Program TBA Desa Tepas, Wujud Sinergi Aparat dan Tokoh Masyarakat

Tabligh Program TBA Desa Tepas, Wujud Sinergi Aparat dan Tokoh Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Tepas Serda Rusdiansyah, melakukan monitoring pelaksanaan Tabligh Program Tuntas Baca Al-Qur’an (TBA) yang berlangsung di Masjid At-Taqwa, Desa Tepas, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin, (22/12/2025), pukul 15.00 Wita.

Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh setempat, antara lain Wakil Bupati Hj. Hanipah, S.Pt., M.M. Inov., Kasi Kesra Kabupaten, Camat Brang Rea, Kades Tepas, Tokoh Agama, seluruh Babinsa se-Kecamatan Brang Rea, serta Ketua PKK Kabupaten dan kader PKK se-Kecamatan Brang Rea.

Menurut laporan, kegiatan Tabligh Program Tuntas Baca Al-Qur’an berjalan dalam keadaan aman, tertib, dan lancar. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan minat masyarakat dalam membaca Al-Qur’an hingga tuntas sekaligus mempererat silaturahmi antarwarga dan aparat desa.

Serda Rusdiansyah, Babinsa Desa Tepas, menyatakan, “Monitoring seperti ini penting agar program keagamaan dapat terlaksana sesuai tujuan, aman, dan memberikan manfaat bagi seluruh masyarakat.”
Kegiatan Tabligh TBA ini menjadi bagian dari upaya Kodim 1628/Sumbawa Barat mendukung penguatan pendidikan keagamaan dan pembinaan masyarakat di wilayah binaan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pendampingan Pertanian, Babinsa Kodim 1601/STM Bantu Petani Olah Lahan Jagung

    Pendampingan Pertanian, Babinsa Kodim 1601/STM Bantu Petani Olah Lahan Jagung

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur.Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Junus Ratu, turun langsung membantu petani di Desa Kakaha, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur, pada Senin (08/12/2025). Kegiatan yang dilakukan berupa penyemprotan rumput pada lahan pertanian sebagai langkah awal penyiapan lahan untuk penanaman jagung. Pendampingan ini bertujuan mempercepat […]

  • ‎Koramil 1607-03/Ropang Konsisten Dukung Program Pertanian Berkelanjutan di Desa Ledang ‎

    ‎Koramil 1607-03/Ropang Konsisten Dukung Program Pertanian Berkelanjutan di Desa Ledang ‎

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-03/Ropang melalui Babinsa Desa Ledang, Sertu Efendi, memberikan dukungan dalam kegiatan Rapat Pembentukan Brigade Pangan yang digelar di Balai Desa Ledang, Kecamatan Lenangguar, Kabupaten Sumbawa. Senin (08/12/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dihadiri Kadis Pertanian Kabupaten Sumbawa, Kepala Desa Ledang perangkat desa, kelompok brigade, serta masyarakat setempat ini bertujuan meningkatkan optimalisasi lahan (OPLAH) […]

  • Tingkatkan Keamanan dan Kebersamaan, Babinsa-Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Tokoh Desa Susut

    Tingkatkan Keamanan dan Kebersamaan, Babinsa-Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Tokoh Desa Susut

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Susut Koramil 1626-02/Susut Kodim 1626/Bangli, Serka I Nyoman Suharta, bersama Bhabinkamtibmas Desa Susut, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan tokoh masyarakat bertempat di ruang kerja Kepala Desa Susut, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Sabtu (09/08/25) Kegiatan ini membahas situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Desa Susut, sekaligus bertujuan untuk meningkatkan […]

  • Gotong Royong Perkuat Saluran Irigasi, Danramil Sawan Turun Langsung Bersama Warga Subak Pungakan

    Gotong Royong Perkuat Saluran Irigasi, Danramil Sawan Turun Langsung Bersama Warga Subak Pungakan

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sawan, Kamis 30 Oktober 2025 — Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap infrastruktur pertanian, Danramil 1609-09/Sawan Kapten Arh Gede Buktiana bersama anggota Koramil Sawan melaksanakan kegiatan gotong royong pembuatan lubang senderan aliran air Subak Pungakan yang berlokasi di Desa Bungkulan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 07.00 sampai dengan 09.00 Wita ini […]

  • JALIN SINERGITAS, UNIT BINMAS POLSEK KUTA SELATAN SERAHKAN SARANA KONTAK DI LINGKUNGAN WISMA NUSA PERMAI

    JALIN SINERGITAS, UNIT BINMAS POLSEK KUTA SELATAN SERAHKAN SARANA KONTAK DI LINGKUNGAN WISMA NUSA PERMAI

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Badung – Unit Binmas Polsek Kuta Selatan melaksanakan kegiatan Sambang Kamtibmas yang dirangkaikan dengan penyerahan Sarana Kontak (Sarkon) kepada warga Lingkungan Perumahan Wisma Nusa Permai, Desa Adat Bualu, Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, pada Sabtu (13/9) pagi. Kegiatan dihadiri sekitar 30 warga dan sejumlah tokoh masyarakat. Turut hadir Kanit Binmas Polsek Kuta Selatan, […]

  • Sinergi TNI dan Akademisi, Danramil Sawan Adakan Komsos di STIKES Buleleng

    Sinergi TNI dan Akademisi, Danramil Sawan Adakan Komsos di STIKES Buleleng

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sawan, 1 Oktober 2025 – Danramil 1609-09/Sawan, Kapten Arh Gede Buktiana, didampingi Babinsa Desa Bungkulan, Serda Made Sukrawan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di STIKES Buleleng yang berlokasi di Banjar Dinas Pamesan, Desa Bungkulan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng, pada Rabu (01/10) pukul 10.00 s.d 14.00 WITA. Kehadiran Danramil dan Babinsa disambut hangat oleh pengelola STIKES […]

expand_less