Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Program Makan Bergizi Gratis di Jereweh Berjalan Lancar dengan aman.

Program Makan Bergizi Gratis di Jereweh Berjalan Lancar dengan aman.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMP Negeri 1 Jereweh, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (19/12/2025), pukul 10.10 WITA.

Kegiatan tersebut didampingi langsung oleh Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, sebagai bentuk dukungan TNI terhadap program peningkatan gizi dan kesehatan peserta didik. Adapun menu Makan Bergizi Gratis yang disajikan kepada para siswa meliputi : Nasi putih, ayam pelecing, tumis wortel dan timun, tempe orek, serta buah semangka.

Menu tersebut disusun untuk memenuhi kebutuhan gizi seimbang bagi anak usia sekolah,
pendampingan ini bertujuan memastikan kegiatan berjalan tertib, aman, serta tepat sasaran. Selama pelaksanaan kegiatan, situasi terpantau kondusif dan tidak ditemukan hal-hal menonjol.

Secara keseluruhan, kegiatan Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Jereweh berjalan dengan lancar dan aman, serta mendapat sambutan positif dari pihak sekolah dan para siswa.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Arus Penyeberangan Nataru di Pelabuhan Poto Tano Berjalan Tertib dan Kondusif

    Arus Penyeberangan Nataru di Pelabuhan Poto Tano Berjalan Tertib dan Kondusif

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Posko Terpadu Pelayanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Pelabuhan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, terpantau berjalan aman dan lancar. Hal tersebut berdasarkan hasil monitoring situasi dan kondisi yang dilaksanakan pada Rabu (24/12/2025) pukul 09.00 WITA. Monitoring dilakukan oleh personel gabungan Pos Terpadu Operasi Lilin Renjani 2025 […]

  • Semangat Kebangsaan Warnai Upacara Bendera di Kodim 1624/Flotim

    Semangat Kebangsaan Warnai Upacara Bendera di Kodim 1624/Flotim

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Larantuka, Flotim — Kodim 1624/Flotim kembali melaksanakan upacara pengibaran Bendera Merah Putih yang berlangsung penuh khidmat pada Senin pagi, 21 Juli 2025, di Lapangan Makodim 1624/Flotim, Kelurahan Lokea, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur. Upacara ini menjadi wujud nyata penghormatan terhadap simbol negara sekaligus sarana pembinaan disiplin dan jiwa nasionalisme bagi para prajurit. Pelaksanaan upacara ini […]

  • TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Rote Ndao Awasi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis

    TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Rote Ndao Awasi Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 5 November 2025 – Dalam rangka mendukung program pemerintah untuk meningkatkan gizi anak-anak sekolah dan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serka David Bullen, turut serta dalam kegiatan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang digelar di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Rabu (5/11/2025) mulai pukul 07.00 Wita. […]

  • SiDokkes Laksanakan Food Security Test di SPPG Polres Bangli, Pastikan Makanan Aman dan Layak Dikonsumsi

    SiDokkes Laksanakan Food Security Test di SPPG Polres Bangli, Pastikan Makanan Aman dan Layak Dikonsumsi

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli, Senin/1 Desember 2025 – Dalam rangka mendukung Program Makan Bergizi Gratis Polri, Seksi Kedokteran dan Kesehatan (SiDokkes) Polres Bangli kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kualitas dan keamanan pangan yang disajikan bagi personel. Melalui kegiatan Food Security Test atau pemeriksaan keamanan makanan, Sidokkes memastikan setiap menu yang dihidangkan di SPPG Polres Bangli memenuhi standar aman, […]

  • Pelayanan Samsat Drive Thru Polres Karangasem

    Pelayanan Samsat Drive Thru Polres Karangasem

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem, Polres Karangasem bersinergi dengan Pemerintah Kabupaten Karangasem melaksanakan layanan pajak kendaraan bermotor yang dinamakan Samsat Drive Thru “Gelis Karangasem” yang semakin mempermudah pelayanan publik. Layanan ini merupakan inovasi baru sebagai alternatif tempat pembayaran pajak kendaraan yang aman bagi masyarakat maupun bagi petugas pelayanan Samsat. Pelayanan Samsat Drive Thru ” Gelis […]

  • ‎TNI Bersama Unsur Forkopimcam Sepakati Operasi Gabungan Cegah Perusakan Hutan

    ‎TNI Bersama Unsur Forkopimcam Sepakati Operasi Gabungan Cegah Perusakan Hutan

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka menjaga kelestarian lingkungan dan mencegah maraknya praktik ilegal logging di wilayah Kabupaten Sumbawa, jajaran TNI melalui Koramil 1607-03/Ropang turut berperan aktif dalam rapat koordinasi pengamanan dan perlindungan hutan yang digelar di Aula Kantor Kecamatan Lenangguar. Kamis (09/10/2025). ‎ ‎Kegiatan tersebut melibatkan unsur pemerintah daerah, aparat keamanan, dan instansi kehutanan, […]

expand_less