Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Koramil 1630-01/Komodo Gelar Aksi Bersih Pantai dan Penghijauan di Labuan Bajo

Koramil 1630-01/Komodo Gelar Aksi Bersih Pantai dan Penghijauan di Labuan Bajo

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Labuan Bajo – Sebagai wujud kepedulian terhadap kelestarian lingkungan hidup, Koramil 1630-01/Komodo melaksanakan kegiatan pembersihan pantai dan penghijauan pada Jumat, 19 Desember 2025. Kegiatan ini berlangsung di Pantai Binongko, Kelurahan Labuan Bajo, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat.

Aksi pembersihan pantai dilaksanakan sebagai upaya menjaga kebersihan kawasan pesisir agar tetap bersih, sehat, dan indah. Kegiatan ini juga merupakan rutinitas Koramil 1630-01/Komodo dalam rangka merawat pantai serta meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan pesisir sebagai aset bersama.

Usai kegiatan pembersihan pantai, kegiatan dilanjutkan dengan penghijauan melalui penanaman seribu pohon di kawasan Puncak Parapuar. Program penghijauan ini bertujuan untuk melestarikan keindahan alam sekaligus menjaga keseimbangan ekosistem lingkungan. Selain itu, penanaman pohon juga menjadi langkah preventif dalam mencegah terjadinya bencana alam seperti tanah longsor dan erosi.

Melalui kegiatan ini, Koramil 1630-01/Komodo menunjukkan komitmen nyata TNI AD dalam mendukung pelestarian lingkungan hidup serta menjaga keberlanjutan alam bagi generasi mendatang. Sinergi antara aparat teritorial dan masyarakat diharapkan dapat menumbuhkan rasa tanggung jawab bersama dalam merawat alam dan lingkungan sekitar.

Kodim 1630/Manggarai Barat terus mendorong jajaran Koramil untuk aktif berperan dalam kegiatan-kegiatan yang berdampak positif bagi lingkungan dan masyarakat, sebagai bagian dari pengabdian TNI kepada rakyat, bangsa, dan negara.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tetesan Kebaikan di Perbatasan, Prajurit Yonarmed 12 Kostrad Layani Warga dengan Air Minum Gratis

    Tetesan Kebaikan di Perbatasan, Prajurit Yonarmed 12 Kostrad Layani Warga dengan Air Minum Gratis

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Belu, – Bentuk kepedulian terhadap masyarakat di wilayah perbatasan kembali ditunjukkan oleh Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad. Melalui Pos Asulait, prajurit Satgas menyediakan air minum gratis dan pemberian vitamin bagi masyarakat serta anak-anak sekolah yang melintas di depan pos. Langkah sederhana ini menjadi wujud perhatian terhadap warga yang kerap menempuh perjalanan jauh […]

  • Babinsa Koramil Maurole Berperan Aktif dalam Pengawasan dan Dukungan Pertanian di Kotabaru

    Babinsa Koramil Maurole Berperan Aktif dalam Pengawasan dan Dukungan Pertanian di Kotabaru

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Kotabaru, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melakukan pemantauan perkembangan tanaman padi sawah bersama Kelompok Tani Kemasama II di Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Kamis pagi (4/9/2025). Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 08.30 Wita dengan rangkaian pemantauan tanaman padi, penyiraman pupuk, dan komunikasi sosial (komsos) bersama para petani. Babinsa juga memberikan himbauan penting terkait penanganan hama […]

  • Polri Presisi, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli Malam Ciptakan Rasa Aman Warga

    Polri Presisi, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli Malam Ciptakan Rasa Aman Warga

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polsek Selemadeg terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) melalui Blue Light Patrol yang rutin dilaksanakan. Pada Selasa (23/9), empat personel yang dipimpin Pawas Iptu I Made Adiguna, S.Pd, kembali menyusuri wilayah hukum Polsek Selemadeg mulai pukul 21.30 hingga 23.40 Wita. Patroli ini menyasar sejumlah titik rawan, termasuk jalur utama Denpasar–Gilimanuk, perbankan, […]

  • Babinsa Koramil Manggelewa Tingkatkan Keamanan Melalui Komsos Wilayah

    Babinsa Koramil Manggelewa Tingkatkan Keamanan Melalui Komsos Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Manggelewa,NTB – Babinsa Desa Banggo Koramil 1614-06/Manggelewa, Sertu Rusdin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Jembatan Ndano, Desa Banggo, Kabupaten Dompu, pada Sabtu (20/12/2025). Kegiatan Komsos tersebut dilaksanakan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa guna mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kedekatan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan. Selain melaksanakan […]

  • Dandim Ingatkan Anggota Tingkatkan Keaktifan Wilayah dan Pelaporan KDKMP

    Dandim Ingatkan Anggota Tingkatkan Keaktifan Wilayah dan Pelaporan KDKMP

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E melaksanakan kegiatan Jam Komandan yang dipusatkan di Aula Makodim, Jalan Ir. Sukarno No. 11, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Selasa (09/12/2025). Dalam kegiatan tersebut, Dandim memberikan penekanan terkait tata cara pelaporan online progres Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP). Dalam arahannya, Dandim menegaskan […]

  • Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan, Warga Padasuka Sambut dengan Antusias

    Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan, Warga Padasuka Sambut dengan Antusias

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Padasuka, Koramil 1607-07/Lunyuk Serka Arifudin, pada Rabu (03/12/2025) melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran Bantuan Handling Pangan (Han Pangan) kepada masyarakat Desa Padasuka, Kecamatan Lunyuk. Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 8.920 kg beras dan 1.784 liter minyak goreng disalurkan kepada 446 Kepala Keluarga (KK) penerima manfaat. Setiap KK menerima jatah 20 kg beras […]

expand_less