Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Nataru di Depan Mata, Polsek Bebandem Gelar Jumat Curhat Bersama Forkopincam Dan Stap Kedesaan.

Nataru di Depan Mata, Polsek Bebandem Gelar Jumat Curhat Bersama Forkopincam Dan Stap Kedesaan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Menjelang hari Natal dan bergulirnya tahun 2025, Kepolisian Polsek Bebandem menghadiri rapat koordinasi lintas sektoral, sekaligus melaksanakan Jumat Curhat pada Hari Jumat (19/12/2025).

Rapat lintas sektoral dalam rangka kesiapan pengamanan perayaan Natal 2025 dan tahun baru (Nataru) 2026 yang sudah didepan mata, Waka Polsek Bebandem IPTU I Nyoman Semadi menyampaikan dalam hal ini.

Saat membuka kegiatan pagi tadi pukul 10.00 Wita, Wakapolsek Bebandem mengatakan, tujuan digelarnya Jumat Curhat ini untuk menyamakan persepsi dalam menjamin keamanan, keselamatan dan kenyamanaan masyarakat dalam perayaan Nataru.

“Rakor ini setiap tahunnya rutin di gelar sebagai langkah menyatukan persepsi bagaimana cara serta langkah-langkah yang perlu diambil dan dilaksanakan pada saat mulai operasi”ungkap Wakapolsek Bebandem.

“Sehingga diharapkan dalam kegiatan Rakor ini, saran masukan dari seluruh undangan yang hadir sangat diperlukan supaya hal-hal yang kurang, dapat diperbaiki dan ditambahkan demi terciptanya situasi yang lebih baik dari tahun-tahun sebelumnya” lanjut Waka Polsek Bebandem.

Waka Polsek Bebandem dalam kesempatan tersebut menyampaiakan bahwa dalam pelaksanaan Natal dan tahun baru yang perlu kita antisipasi mulai dari Persiapan Pelaksanaan dengan harapan dapat berjalan dengan aman dan lancar, dalam perayaan malam tahun baru terkait dengan penggunaan Mercon dan kembang api agar di lakukan himbau sehingga tidak terjadi koban, dalam menjaga situasi menjelang dan perayaan nataru di harapkan masyarakat dapat memberikan informasi sekecil apapun yang berpotensi mengganggu sutuasi kamtimbmas kepihak kepoliaian sehingga dapat di lakukan pencegahan secara dini.

Untuk itu diharapkan, semua stakeholder yang terlibat dapat bersinergi dan berkolaborasi secara baik, sehingga tujuan ini dapat berjalan dengan baik dan optimal.

“Saran masukan dari seluruh undangan yang hadir, sangat diperlukan untuk kita bersinergi dan berkolaborasi, memastikan keamanan saat perayaan Nataru karena disini kami TNI Polri tidak mungkin bisa bekerja sendiri dalam hal mengamankan wilayah Kecamatan Bebandem yang luas dan masyarakat yang begitu banyak terkhusus dalam pengamanan natal dan tahun baru”pungkas mantan Wakapolsek Bebandem.

Kegiatan rapat sekaligus Jumat Curhat lintas sektoral yang digelar di aula Kantor Camat Bebandem, dilanjutkan dengan beberapa pertanyaan dari Kepala Kedesaan setempat.

Adapun salah satu Warga Desa an. I Made Raka bertanya terkait situasi pada saat ini dimana menjelang tahun baru banyak minuman keras yang masih beredar sehingga para pemuda dapat melakukan aksi mabuk-mabukan menjelang tahun baru.

Tanggapan Wakapolsek Bebandem terkait pertanyaan warga tersebut disampaikan bahwa pada saat ini pihak Kepolisian telah berusaha mengantisipasi minuman keras ilegal dengan cara menindak para pembuat minuman keras seperti minuman arak sehingga peredaran minuman keras ilegal dapat ditekan guna menjaga situasi kamtibmas tetap dalam keadaan kondusif menjelang pergantian tahun baru masehi.

Pengamanan ini bertujuan agar masyarakat dapat merayakan Natal 2025 dan menyambut Tahun Baru 2026 dengan Aman, Nyaman, Selamat, Tertib dan Lancar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Kewaspadaan, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli Malam Minggu

    Tingkatkan Kewaspadaan, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli Malam Minggu

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg terus berupaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayahnya. Pada Sabtu malam, 9 Agustus 2025, Polsek Selemadeg menggelar Patroli Malam (Blue Light Patrol) secara masif, menyasar area-area rawan kejahatan. Langkah proaktif ini diambil untuk meminimalisasi potensi tindak kriminal 3C (Curat, Curas, dan Curanmor) yang sering terjadi pada malam akhir […]

  • Babinsa Mangge Asi Dampingi Penyaluran Logistik BGN untuk Tingkatkan Gizi Masyarakat

    Babinsa Mangge Asi Dampingi Penyaluran Logistik BGN untuk Tingkatkan Gizi Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Mangge Asi, Koramil 1614-01/Dompu, Pelda Suratman melaksanakan pendampingan dan pemantauan kegiatan Penyaluran Logistik Bantuan Gizi Nusantara (BGN) pada Kamis (02/10/2025). Kegiatan penyaluran logistik BGN ini diperuntukkan bagi berbagai kelompok masyarakat penerima manfaat, di antaranya anak-anak TK, SD, SMP, SMA, ibu hamil, ibu menyusui, serta balita. […]

  • Babinsa dan Petani Pedawa Sepakat Ngurit Januari, Tanam Akhir Bulan

    Babinsa dan Petani Pedawa Sepakat Ngurit Januari, Tanam Akhir Bulan

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pedawa – Babinsa Desa Pedawa, Koramil 1609-06/Banjar, Serka Putu Edi Suartawan memimpin kegiatan rapat koordinasi terkait pembahasan rencana penanaman dengan sistem tadah hujan. Kegiatan tersebut berlangsung pada Rabu (24/12/2025) pukul 07.30 Wita bertempat di Bale Subak Asah, Dusun Asah, Desa Pedawa, Kecamatan Pedawa. Rapat koordinasi ini dilaksanakan sebagai langkah awal dalam menyamakan persepsi dan kesiapan […]

  • Kodim 1605/Belu Gelar Upacara Peringatan Hari Juang Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat Ke-80 Tahun 2025

    Kodim 1605/Belu Gelar Upacara Peringatan Hari Juang Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat Ke-80 Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Selaku Kepala Staf Angkatan Darat, saya mengucapkan “Selamat Hari Juang TNI Angkatan Darat Tahun 2025”, kepada segenap prajurit dan ASN, teriring ucapan terima kasih yang tulus dan penghargaan setinggi-tingginya atas segenap dedikasi serta pengabdian yang telah diberikan untuk kemajuan dan kejayaan TNI Angkatan Darat. Hal tersebut disampaikan Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI […]

  • Jaga Keamanan Transaksi Warga, Samapta Polsek Abiansemal Gencarkan Patroli Dialogis Gerai ATM

    Jaga Keamanan Transaksi Warga, Samapta Polsek Abiansemal Gencarkan Patroli Dialogis Gerai ATM

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat saat melakukan transaksi Perbankan, personel Samapta Polsek Abiansemal menggelar patroli dialogis dengan menyambangi sejumlah gerai Anjungan Tunai Mandiri (ATM) di wilayah hukum Polsek Abiansemal, Senin (22/12/2025) malam. Kegiatan patroli dialogis ini difokuskan pada gerai-gerai ATM yang berada di lokasi strategis maupun yang berpotensi rawan terjadinya tindak kriminalitas, […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Kawal Kegiatan Pemerintah di Wilayah Binaan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Kawal Kegiatan Pemerintah di Wilayah Binaan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil Ndona, Sertu MT Bili, turut hadir mendampingi kunjungan kerja Bupati Ende beserta rombongan di Desa Nanganesa, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini juga dihadiri oleh Camat Ndona, Kapolsek Ndona, Sekcam, dan masyarakat setempat. Dalam kunjungan tersebut, Babinsa bersama unsur pemerintahan dan aparat keamanan memantau situasi […]

expand_less