Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dandim Pantau Langsung Kompetisi Panahan, Event Sumbawa Barat Open Resmi Dibuka

Dandim Pantau Langsung Kompetisi Panahan, Event Sumbawa Barat Open Resmi Dibuka

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB –  Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan, hadir dan ikut memantau langsung pelaksanaan An Archery Heritage Tourism Festival Sumbawa Barat Open 2025, yang berlangsung di Komplek KTC, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Bupati Sumbawa Barat, H. Amar Nurmansyah, S.T., M.Si,

dan diikuti ±150 peserta pemanah dari berbagai daerah. Kamis (18/12/2025).

Selain Dandim, hadir juga Setda Sumbawa Barat drh. Hairul Jibril, M.M., Wakapolres Sumbawa Barat Kompol I Nyoman Adi Kurniawan, para Kepala SKPD/OPD, Ketua Pengurus Cabang PERPANI Kab. Sumbawa Barat, dan perwakilan PT Amman. Kehadiran Dandim menegaskan dukungan Kodim 1628/Sumbawa Barat terhadap pengembangan olahraga panahan dan sport tourism di wilayah ini.

Dalam laporannya, Ketua PERPANI menyebutkan bahwa festival ini menjadi ajang kompetitif bagi atlet panahan dari berbagai kalangan, sekaligus mendorong pertumbuhan ekonomi kreatif melalui penjualan kuliner, merchandise, dan kerajinan lokal. Jumlah peserta mencapai 290 atlet, terdiri dari atlet perorangan, tim mix, dan tim beregu, dari Provinsi Bali, Yogyakarta, Kalimantan Timur, serta atlet lokal NTB.

Bupati Sumbawa Barat menyampaikan apresiasi kepada semua pihak yang mendukung terselenggaranya event ini. Ia berharap festival ini menjadi agenda rutin dan dapat meningkatkan prestasi olahraga panahan serta sport tourism di Sumbawa Barat.

Kegiatan yang telah dimulai sejak Rabu, 17 Desember 2025 dengan pertandingan exhibisi kategori U-10 dan U-13, akan berlangsung hingga Minggu, 21 Desember 2025. Selama monitoring berlangsung, kondisi keamanan tetap kondusif dan seluruh kegiatan berjalan lancar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penerimaan Mahasiswa KKN-PPM Universitas Udayana di Desa Buahan, Kintamani

    Penerimaan Mahasiswa KKN-PPM Universitas Udayana di Desa Buahan, Kintamani

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Buahan, Kopda I Made Saliman, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I Putu Arimbawa menghadiri kegiatan Penerimaan Mahasiswa KKN-PPM Universitas Udayana periode XXXI Tahun 2025 yang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Desa Buahan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Jumat (18/07/25) Sebanyak 16 mahasiswa yang terdiri dari 6 pria dan 10 wanita akan melaksanakan kegiatan Kuliah […]

  • Babinsa bersama IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar Berikan Edukasi tentang Bahaya Narkoba

    Babinsa bersama IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar Berikan Edukasi tentang Bahaya Narkoba

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka mencegah penyalahgunaan Narkoba di kalangan anak-anak, IBM KANZA Dauh Puri Klod bersama BNN Kota Denpasar, menyelenggarakan Sosialisasi P4GN Usia Dini. Kegiatan ini bertempat di Kantor Desa Dauh Puri Klod, di Sekolah SD 24 Dauh Puri, Jalan Serma Repot No.15 Denpasar Barat, Kota Denpasar. Jum’at, (22/08/2025). Babinsa Serka I Gede Wasana, […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Ajak Warga Desa Anarae Tingkatkan Kepedulian Sosial

    Melalui Komsos, Babinsa Ajak Warga Desa Anarae Tingkatkan Kepedulian Sosial

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua terus aktif melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat. Salah satu kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, 22 Desember 2025. Babinsa Koramil 1627-03/BTT, Serda Demsi Taek, melaksanakan komsos dan monitoring wilayah binaan pada pukul 12.30 WITA bertempat di rumah […]

  • Awal Tahun 70 Personel Polres Badung Naik Pangkat

    Awal Tahun 70 Personel Polres Badung Naik Pangkat

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Mangupura – Kabar gembira bagi 70 personel Polres Badung, mengawali tahun 2026 dengan kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi. Upacara kenaikan pangkat puluhan personel Polres Badung itu digelar di Lapangan Apel Mapolres Badung, Jalan Kebo Iwa Nomor 1, Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung dipimpin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr. […]

  • Babinsa Hadiri Rapat Rencana Event Budaya Kelurahan

    Babinsa Hadiri Rapat Rencana Event Budaya Kelurahan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan TDM/Kayu Putih, Koramil 1604-01/Kupang, Serka Alexander Tanesib, bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Kayu Putih, Aipda Jefri Banunaek, menghadiri rapat sosialisasi perencanaan penyelenggaraan event budaya kelurahan. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kantor Kelurahan Kayu Putih, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang, sebagai bentuk persiapan awal yang melibatkan seluruh elemen masyarakat, Senin (28/07/2025). Sosialisasi dipimpin oleh Sekretaris […]

  • Pererat Kekompakan, TNI–Polri dan Pemerintah Desa Padangbulia Gelar Gotong Royong Bersama

    Pererat Kekompakan, TNI–Polri dan Pemerintah Desa Padangbulia Gelar Gotong Royong Bersama

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sukasada, Jumat (10/10/2025) — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menumbuhkan semangat kebersamaan di tengah masyarakat, Babinsa Desa Padangbulia Koramil 1609-05/Sukasada Serda I Putu Suwidana Yasa melaksanakan kegiatan gotong royong bersama aparat Desa Padangbulia bertempat di Banjar Dinas Padangbulia, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan gotong royong ini melibatkan Perbekel Desa Padangbulia beserta staf, […]

expand_less