Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Donor Darah TNI AD Peringati Hari Juang Ke-80

Donor Darah TNI AD Peringati Hari Juang Ke-80

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD Ke-80 Tahun 2025, personel Kodim 1604/Kupang beserta Persit KCK Cab XV Dim 1604 Kupang turut berpartisipasi dalam kegiatan donor darah sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama. Kegiatan kemanusiaan ini dilaksanakan di Aula Sudirman Korem 161/Wira Sakti (WS), Kota Kupang, dan menjadi bagian dari rangkaian peringatan Hari Juang TNI AD. Kamis (17/12/2025)

Personel Kodim 1604/Kupang dan Persit mengikuti kegiatan donor darah di bawah komando Pgs. Kasdim 1604/Kupang Mayor Inf Hendry Dunant, S.I.P. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danrem 161/WS Brigjen TNI Hendro Cahyono serta diikuti oleh seluruh satuan jajaran Korem 161/WS dengan dukungan dan fasilitasi dari PMI Kota Kupang.

Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., menyampaikan bahwa kegiatan donor darah ini merupakan wujud nyata pengabdian TNI AD kepada masyarakat. “Melalui momentum Hari Juang TNI AD Ke-80 ini, kami ingin menegaskan bahwa prajurit TNI tidak hanya siap menjaga kedaulatan negara, tetapi juga hadir membantu kemanusiaan dan keselamatan sesama,” tegasnya.

Dengan terselenggaranya kegiatan donor darah ini, diharapkan dapat membantu memenuhi kebutuhan stok darah di wilayah Kupang dan sekitarnya. Kodim 1604/Kupang berkomitmen untuk terus mendukung kegiatan sosial dan kemanusiaan sebagai bagian dari implementasi nilai-nilai perjuangan TNI AD yang senantiasa dekat dengan rakyat. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Kepedulian Warga, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Himbau Antisipasi Cuaca Ekstrem

    Tingkatkan Kepedulian Warga, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Himbau Antisipasi Cuaca Ekstrem

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan pada Senin, 6 Oktober 2025 pukul 11.30 WITA, bertempat di rumah Bapak Daud Nggadas, Dusun Rinalolon, RT 016 RW 008, Desa Oenitas, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa […]

  • Satgas Yonif 741/GN Pos Dafala Turut Serta Bantu Acara Adat Pemakaman di Perbatasan

    Satgas Yonif 741/GN Pos Dafala Turut Serta Bantu Acara Adat Pemakaman di Perbatasan

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ditengah suasana duka yang menyelimuti warga binaan, Pos Dafala menunjukkan kepeduliannya dengan turut serta dalam prosesi pemakaman almarhumah Ester Dahu (75 tahun) yang meninggal dunia oleh karena sakit. Kehadiran Pos Dafala tidak hanya sebagai bentuk dukungan moril, tetapi juga sebagai bagian dari pelayanan kemanusiaan yang tulus bagi masyarakat perbatasan. Inilah wujud nyata dari komitmen Satgas […]

  • Cegah Balap Liar, Polres Badung Ajak Bengkel Motor di Badung Jadi Mitra Tertib Jalanan

    Cegah Balap Liar, Polres Badung Ajak Bengkel Motor di Badung Jadi Mitra Tertib Jalanan

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Badung melalui Satuan Binmas melaksanakan kegiatan himbauan kepada para pemilik usaha jasa servis sepeda motor di wilayah Kecamatan Mengwi, Senin (3/11). Kegiatan yang dipimpin oleh Kasat Binmas Polres Badung AKP I Ketut Guna Weda tersebut bertujuan mengajak pemilik bengkel untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya dalam mencegah maraknya aksi balap […]

  • Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu Sambangi Desa Wisata Penglipuran Perkuat Sinergi Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pengunjung

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu Sambangi Desa Wisata Penglipuran Perkuat Sinergi Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pengunjung

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Bangli – Polsek Bangli Dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, khususnya di kawasan destinasi wisata, personel Polsek Bangli Polres Bangli melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus sambang ke obyek wisata. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu, Bripka I Nengah Darwata, dengan menyambangi […]

  • Babinsa Aktif Dampingi Sosialisasi Pengelolaan Sampah Berbasis Sumber di Gianyar

    Babinsa Aktif Dampingi Sosialisasi Pengelolaan Sampah Berbasis Sumber di Gianyar

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Suwat, Selasa (9/9/2025) Babinsa Desa Suwat Koramil 1616-01/Gianyar, Serda Dewa Putu Dwijati Jaya, menunjukkan peran aktifnya dalam mendukung program pemerintah daerah dengan menghadiri kegiatan Sosialisasi dan Mediasi pembentukan unit pengelolaan sampah berbasis sumber serta pembangunan Tempat Pengolahan Sampah Reduce-Reuse-Recycle (TPS3R) “Suwat Berseri” di Balai Banjar Desa Suwat, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Dalam kegiatan ini, Babinsa […]

  • ‎Musrembangdes 2025: Babinsa Hadirkan Rasa Aman dan Pendampingan Penuh  ‎

    ‎Musrembangdes 2025: Babinsa Hadirkan Rasa Aman dan Pendampingan Penuh ‎

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTB, Sumbawa — Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrembangdes) Desa Lebangkar Kecamatan Ropang berlangsung di Balai Desa Lebangkar pada Jumat, 14 November 2025 dengan dihadiri sekitar 60 peserta. Kegiatan berjalan aman, tertib, dan penuh suasana kekeluargaan. ‎ ‎Hadir dalam kegiatan ini Kepala Desa Lebangkar Ungang Abdulah, Babinsa Desa Lebangkar Koptu Yudha Irawan, Bhabinkamtibmas Bripka Noviar, Sekdes […]

expand_less