Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Laksanakan Patroli di Kawasan Pasar Tradisional Sampaikan Imbauan Kamtibmas

Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Laksanakan Patroli di Kawasan Pasar Tradisional Sampaikan Imbauan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Mengwi – Untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, personel Unit Samapta Polsek Mengwi melaksanakan patroli di kawasan Pasar Tradisional Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa sore (16/12/2025)

Dalam kegiatan patroli tersebut, personel menyusuri area sekitar pasar, termasuk tempat parkir dan kios pedagang, guna mencegah potensi gangguan kamtibmas seperti pencurian maupun tindak kejahatan lainnya.

Selain itu, petugas juga berdialog dengan pedagang, juru parkir, dan masyarakat sekitar untuk menyampaikan imbauan agar selalu waspada serta turut menjaga keamanan lingkungan.

Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., menjelaskan bahwa kegiatan patroli rutin ini merupakan bentuk upaya Polsek Mengwi dalam memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, khususnya di pusat aktivitas ekonomi pasar tradisional

“Dengan adanya patroli, kami berharap dapat mencegah terjadinya tindak kriminalitas sekaligus membangun komunikasi dengan masyarakat agar bersama-sama menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif,” ujar Kompol Rai Darmayasa. (17/12).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Jalin Silaturahmi Lewat Anjangsana ke Rumah Warga

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Jalin Silaturahmi Lewat Anjangsana ke Rumah Warga

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT- Kefamenanu, Minggu 20 Juli 2025, Tegur sapa sederhana menjalin kedekatan, menghadirkan suasana penuh kekeluargaan dan kebersamaan, dalam rangka mempererat tali silaturahmi serta meningkatkan hubungan baik dengan Masyarakat, Serda Sefrianus Ngasi Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah salah satu Warga binaannya, Bapak Tadeus Kolo. Kegiatan anjangsana ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa […]

  • Ronda Malam Babinsa dan Pemuda Binaan Berlangsung Aman dan Kondusif

    Ronda Malam Babinsa dan Pemuda Binaan Berlangsung Aman dan Kondusif

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan. Pada Kamis 15 Januari 2026, Babinsa Desa Lune, Sertu Junaidin, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama pemuda binaan di Dusun Kramampolo, Desa Lune. Kegiatan ronda malam ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi gangguan keamanan serta mempererat sinergi antara […]

  • Antusias Warga Sambut Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pembangunan Rumah di Desa Otogedu

    Antusias Warga Sambut Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pembangunan Rumah di Desa Otogedu

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Kodim 1602/Ende dari Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Karya Bhakti, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) di Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.25 Wita hingga selesai dengan lancar, tertib, dan aman. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menghimbau warga masyarakat untuk tetap menjaga kesehatan, ketertiban dan keamanan lingkungan (Kamtibmas), […]

  • Respons Cepat Babinsa dan Dinsos Tangani Dampak Angin Puting Beliung di Taliwang

    Respons Cepat Babinsa dan Dinsos Tangani Dampak Angin Puting Beliung di Taliwang

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Kelurahan Dalam Serda Syarifuddin, turut serta mendampingi tim dari Dinas Sosial Kabupaten Sumbawa Barat dalam kegiatan verifikasi dan pengecekan rumah warga yang terdampak bencana hujan disertai angin puting beliung di wilayah Kecamatan Taliwang. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu malam (11/10/2025) pukul 20.00 WITA, dengan sasaran di RT […]

  • Rapat Edukasi Kesehatan Digelar di Desa Meraran, Babinsa Turut Perkuat Pencegahan TBC

    Rapat Edukasi Kesehatan Digelar di Desa Meraran, Babinsa Turut Perkuat Pencegahan TBC

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka meningkatkan edukasi kesehatan masyarakat serta mencegah penularan Tuberculosis (TBC), Babinsa Desa Meraran Koramil 1628-03/Seteluk Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Syafrudin, menghadiri rapat koordinasi yang digelar di Aula Kantor Desa Meraran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (29/12/2025) pukul 09.00 WITA. Rapat tersebut membahas upaya pencegahan penularan TBC, khususnya pada keluarga […]

  • Kapolsek Kerambitan menghadiri Uleman Persembahyangan di Pura Dalem Adat Darma Sadhu Mandung dalam rangka Karya Agung Ngentg Lunggih.

    Kapolsek Kerambitan menghadiri Uleman Persembahyangan di Pura Dalem Adat Darma Sadhu Mandung dalam rangka Karya Agung Ngentg Lunggih.

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Srlasa 5 Agustus 2025; Kapolsek Kerambitan AKP Putu Budiawan menghadiri Uleman Persembahyangan dalam rangka Karya Agung Ngenteg Linggih, Mupuk Pedagingan, Pedudusan Agung, Menawa Ratna Lan Balik Sumpah Kahyangan Dalem Darma Sadhu Mandung bertempat di Pura Dalem Adat Darma Sadhu Mandung, Desa Sembung. Kegiatan dilaksanakan pada hari Senin tanggal 4 Agustus 2025 pukul […]

expand_less