Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Desa Tebo Pastikan Keamanan Wilayah Melalui Kegiatan Komsos dan Monitoring

Babinsa Desa Tebo Pastikan Keamanan Wilayah Melalui Kegiatan Komsos dan Monitoring

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan serta mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Tebo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, (16/12/2025), sekitar pukul 10.00 WITA. Babinsa turun langsung ke lapangan untuk memantau kondisi wilayah serta berinteraksi dengan masyarakat guna mengetahui situasi dan perkembangan yang ada di desa binaan.

Melalui kegiatan Komsos, Babinsa menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, meningkatkan kepedulian sosial, serta memperkuat kebersamaan antara TNI dan masyarakat.

Monitoring wilayah ini juga bertujuan untuk mendeteksi secara dini potensi permasalahan yang dapat mengganggu kondusivitas wilayah, sehingga dapat segera dilakukan langkah antisipasi.

Selama kegiatan berlangsung, situasi wilayah Desa Tebo terpantau aman, tertib, dan kondusif. Kegiatan berjalan dengan lancar tanpa kendala berarti.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • SEMARAK BERKEBUN, YONIF 742/SWY AJAK ANAK TK KARTIKA VII-11 MATARAM UNTUK PEDULI LINGKUNGAN

    SEMARAK BERKEBUN, YONIF 742/SWY AJAK ANAK TK KARTIKA VII-11 MATARAM UNTUK PEDULI LINGKUNGAN

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Batalyon Infanteri 742/SWY, bertemakan petualangan hijau mengajak puluhan anak TK Kartika VII-11 Mataram (usia 4-5 tahun) belajar bertanam dalam kegiatan Outing Class bertempat di Kebun Sehat Yonif 742/SWY (22/11/2025) Kedatangan anak TK Kartika VII-11 Mataram, disambut penuh ceria oleh prajurit Yonif 742/SWY dipimpin langsung oleh Sertu Galih Prasetyo menjelaskan sedikit kepada anak-anak […]

  • Sinergi Babinsa Bersama Warga, Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

    Sinergi Babinsa Bersama Warga, Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegaltugu, Minggu (19/10/2025) — Sebagai wujud kepedulian dan peran aktif terhadap kegiatan warga binaan, Babinsa Desa Tegal Tugu Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Sukajaya bersama Bhabinkamtibmas Desa Tegal Tugu Aiptu Gusti Ngurah Agung Gede Raka dan Pecalang Desa Adat Tegal Tugu melaksanakan pengamanan serta pengaturan arus lalu lintas pada kegiatan Mepada Wewalungan yang […]

  • Kegiatan Patroli Mandiri Siskamling Koramil Monta Jaga Kondusivitas Wilayah Kecamatan

    Kegiatan Patroli Mandiri Siskamling Koramil Monta Jaga Kondusivitas Wilayah Kecamatan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Monta Bima _ Anggota Koramil 1608-07/Monta, Serka Syarifudin bersama 6 anggota lainnya, keluarga besar tentara, tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh pemuda melaksanakan kegiatan patroli mandiri Siskamling. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi wilayah dan mengantisipasi perkembangan situasi di Kecamatan Monta, Kabupaten Bima. Patroli diawali dengan apel pengecekan yang dipimpin oleh Serka Syarifudin sebagai persiapan sebelum […]

  • Tingkatkan Sinergi, Kodim Ende Bersama FKPPI, Banser, dan Pemuda Katolik Amankan Titik Vital

    Tingkatkan Sinergi, Kodim Ende Bersama FKPPI, Banser, dan Pemuda Katolik Amankan Titik Vital

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Ende, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama organisasi masyarakat dan kepemudaan seperti FKPPI, Banser, dan Pemuda Katolik pada Senin (22 September 2025). Kegiatan patroli ini diawali dengan apel kesiapan yang dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1602/Ende, Letda Inf. Kristianus Sina, di […]

  • Babinsa Ende Timur Hadir Aktif Dalam Kolaborasi Pemerintah dan Masyarakat di Kel. Mautapaga

    Babinsa Ende Timur Hadir Aktif Dalam Kolaborasi Pemerintah dan Masyarakat di Kel. Mautapaga

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Kecamatan Ende Timur, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil)di wilayah binaan, tepatnya di Jalan Anggrek, Kelurahan Mautapaga. Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 09.30 WITA hingga selesai, bekerja sama dengan staf Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Ende. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara aktif memantau situasi dan […]

  • Turut Berbelasungkawa Babinsa Hadiri Ibadah Pemakaman Warga Binaan

    Turut Berbelasungkawa Babinsa Hadiri Ibadah Pemakaman Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Batituud (Bintara Tinggi Tata Urusan Dalam) Serka Semy Bulak Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao. Menghadiri rangkaian acara pemakaman warga, Desa Kolobolon Kecamatan Lobalian Kabupaten Rote Ndao.Senin (25/8/25) Sebagai Babinsa dituntut untuk selalu peka dan peduli terhadap kesulitan dan duka yang dialami oleh warga binaannya. Apa yang dilakukanya ini merupakan bentuk empati dan […]

expand_less