Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Bersama Aparat Desa Bahas Evaluasi BUMDes di Desa Kondamara

Babinsa Bersama Aparat Desa Bahas Evaluasi BUMDes di Desa Kondamara

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Hendrik Hapu, menghadiri undangan rapat evaluasi Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) yang dilaksanakan di Desa Kondamara, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur,Rabu (17/12/2025).

Rapat evaluasi BUMDes Desa Kondamara tersebut dihadiri oleh Babinkamtibmas, Kepala Desa Kondamara, serta seluruh perangkat desa. Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan program BUMDes, mengidentifikasi kendala yang dihadapi, serta merumuskan langkah-langkah perbaikan guna meningkatkan kinerja dan kesejahteraan masyarakat desa.

Dalam kesempatan tersebut, Pratu Hendrik Hapu menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa merupakan bentuk dukungan TNI terhadap upaya pemerintah desa dalam mengembangkan potensi ekonomi desa melalui BUMDes. Ia juga menekankan pentingnya sinergi antara aparat desa, Babinkamtibmas, dan masyarakat agar program yang dijalankan dapat berjalan dengan baik dan berkelanjutan.

Melalui rapat evaluasi ini diharapkan pengelolaan BUMDes Desa Kondamara semakin optimal sehingga mampu memberikan manfaat nyata bagi perekonomian dan kesejahteraan masyarakat setempat.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Kuta Utara Patroli Preventif Di Jalan Gatsu Barat Cegah Aksi Balapan Liar

    Polsek Kuta Utara Patroli Preventif Di Jalan Gatsu Barat Cegah Aksi Balapan Liar

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Polsek Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap (UKL) di Pimpin Pawas Ipda I Nyoman Darmaya melaksanakan patroli mencegah adanya balapan liar yang kerap meresahkan warga dan pengguna jalan di jalan Gatot Subroto Barat, Kelurahan Kerobokan Kaja, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Rabu (5/11/2025) pukul 02.00 Wita. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Polsek Kuta […]

  • Sinergi TNI Dan Generasi Muda, Babinsa Takmung Atensi Perayaan HUT Ke 50 Yowana Setia Bhakti

    Sinergi TNI Dan Generasi Muda, Babinsa Takmung Atensi Perayaan HUT Ke 50 Yowana Setia Bhakti

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Takmung Koramil 1610-02/Banjarangkan Serka Yulianta menghadiri sekaligus memberikan pengamanan perayaan HUT ke 50 Yowana Setia Bhakti tahun 2025 Banjar Lepang Desa Adat Lepang, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Minggu ( 19/10/25 ). Kegiatan yang digelar di Balai Banjar Lepang Dusun Lepang Kangin, Desa Takmung ini turut dihadiri oleh Ketua Komisi IV DPRD […]

  • Satgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTLSatgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTL

    Satgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTLSatgaster Kodim Kupang Tingkatkan Sinergitas Dengan Satgas Pamtas RI-RDTL

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Seusai pelaksanaan serah terima jabatan Dansubsatgaster Kodim 1604/Kupang, Mayor Inf Sudirman yang juga menjabat sebagai Danramil 1604-03/Naikliu langsung bergerak cepat menjalankan tugas barunya. Ia melakukan koordinasi dengan Danki Satgas Pamtas RI-RDTL Pos Oepoli Tengah, Kapten Arh Restu, dari Yon Arhanud 2/Kostrad, guna memperkuat sinergi antar satuan TNI di wilayah perbatasan. Kegiatan ini menjadi […]

  • Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Pamwil dan Pendampingan Pertanian

    Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Pamwil dan Pendampingan Pertanian

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Maurole, Dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Han Pangan berupa penyemprotan pestisida bersama Kelompok Tani “Muri Sama” di Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (18/08/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga selesai. Selain penyemprotan pestisida pada […]

  • Kegiatan Sambang Kapolsek Denpasar Timur: Bangun Kolaborasi Tanggap Bencana

    Kegiatan Sambang Kapolsek Denpasar Timur: Bangun Kolaborasi Tanggap Bencana

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Dalam rangka memperkuat sinergitas dan membangun kolaborasi dalam penanganan bencana, Kapolsek Denpasar Timur (Dentim) Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., melaksanakan kegiatan sambang kamtibmas bersama Camat Denpasar Timur Ni Ketut Sri Karyawati, S.KM.,M.Kes., dan organisasi kepemudaan AMPI (Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia) Bali di Posko Pengungsian Banjar Tohpati, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur. Kegiatan yang dilaksanakan pada […]

  • Komsos Bersama Warga Binaan, Babinsa Bakas Eratkan Silahturahmi dan Serap Informasi

    Komsos Bersama Warga Binaan, Babinsa Bakas Eratkan Silahturahmi dan Serap Informasi

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya menjalin sinergitas serta kemitraan dengan seluruh komponen dan masyarakat di wilayah binaan terus digencarkan Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung. Kali ini, hal tersebut dilakukan Babinsa Bakas Koramil 1610-02/Banjarangkan Serka Wayan Rata saat melaksanakan sambang dan komunikasi sosial di rumah Agus Stika Yasa, warga di Dusun Kangin, Desa Bakas, Jumat ( 28/11/25 ). Sambang dan […]

expand_less