Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pelayanan Kesehatan Gratis Warnai Kehadiran Satgas Pamtas di Malaka

Pelayanan Kesehatan Gratis Warnai Kehadiran Satgas Pamtas di Malaka

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Motamasin dan Pos Haslot melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat perbatasan. Kegiatan ini dilaksanakan bersama Puskesmas Alas Selatan di Dusun Motamasin, Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, Nusa Tenggara Timur.

Pelayanan kesehatan yangPelayanan Kesehatan Gratis Warnai Kehadiran Satgas Pamtas di Malakaendapat antusiasme tinggi dari warga yang memanfaatkan kesempatan untuk memeriksakan kondisi kesehatannya secara langsung dan gratis.

Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian Satgas Pamtas dalam mendukung kesehatan masyarakat perbatasan sekaligus mempererat sinergi antara TNI dan tenaga kesehatan setempat. Melalui kolaborasi ini, diharapkan masyarakat dapat lebih sadar akan pentingnya menjaga kesehatan sejak dini.

Danki 3 Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur, Kapten Arm Rosy Pujiantoro, menyampaikan bahwa pelayanan kesehatan gratis ini merupakan bagian dari pengabdian Satgas kepada masyarakat. “Kami hadir untuk membantu dan memastikan masyarakat perbatasan mendapatkan pelayanan kesehatan yang layak, sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat,” ujarnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serma Burhanudin Imbau Warga Rasabou Jaga Kamtibmas dan Waspadai Wajah Asing

    Serma Burhanudin Imbau Warga Rasabou Jaga Kamtibmas dan Waspadai Wajah Asing

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Donggo _ Pada Jumat malam tanggal 14 November 2025, Sertu Abbas, Babinsa dari Koramil 1608-05/Donggo, melaksanakan kegiatan patroli malam bersama warga di Desa Doridungga. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu berhati-hati saat beraktivitas, baik di rumah maupun di luar rumah demi mencegah potensi gangguan keamanan. Babinsa juga mengingatkan pentingnya menghindari konsumsi […]

  • Ratusan Masyarakat Datangi Pengobatan Masal Peringati Hari Juang TNI AD

    Ratusan Masyarakat Datangi Pengobatan Masal Peringati Hari Juang TNI AD

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI Angkatan Darat tahun 2025, Kodim 1620/Lombok Tengah menggelar kegiatan Bakti Kesehatan dan pembersihan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Mandalika Praya, Lombok Tengah, Rabu  (10/12/2025). Kegiatan ini melibatkan seluruh personel Kodim 1620/Loteng dan masyarakat sekitar sebagai wujud kemanunggalan dan penghormatan kepada para pahlawan yang telah gugur dalam […]

  • Wujudkan Soliditas, Koramil Payangan Rayakan HUT TNI ke-80 Bersama Forkopimcam

    Wujudkan Soliditas, Koramil Payangan Rayakan HUT TNI ke-80 Bersama Forkopimcam

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Minggu (5/10/2025) Dalam suasana penuh keakraban dan semangat kebersamaan, Koramil 1616-07/Payangan di bawah pimpinan Danramil Kapten Inf I Wayan Sudarmika beserta anggota dan Persit Ranting Payangan, menerima kunjungan dari Kapolsek Payangan beserta anggota dan Regu Damkar Payangan, bertempat di Makoramil 1616-07/Payangan. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka penyampaian ucapan selamat Hari Ulang Tahun […]

  • Cegah Kriminalitas & antisipasi lalin macet, Polsek Seltim Intensifkan Patroli Malam

    Cegah Kriminalitas & antisipasi lalin macet, Polsek Seltim Intensifkan Patroli Malam

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Seltim melaksanakan Patroli (Blue Light Patrol) pada malam hari, Jumat, 09 Januari 2026, mulai pukul 21.30 hingga 23.45 Wita di wilayah hukumnya. Kegiatan yang dipimpin oleh Pawas Iptu I Made Arya dengan kekuatan 3 personel ini, bertujuan utama untuk mengantisipasi gangguan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) serta memberikan rasa aman kepada […]

  • Babinsa Koramil Kalabahi Turun ke Sawah Bantu Penanaman Padi

    Babinsa Koramil Kalabahi Turun ke Sawah Bantu Penanaman Padi

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1622-01/Kalabahi, Sertu Ibrahim Mau, melaksanakan pemantauan dan pendampingan hanpangan di Desa Pailelang, Kecamatan Abad, Kabupaten Alor, pada Sabtu (6/9/2025) pukul 09.30 Wita. Kegiatan ini dilakukan di lahan sawah milik Bapak Apris Manikari yang juga merupakan anggota kelompok tani (Poktan) Obor. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama pemilik lahan dan anggota Poktan Lestari melaksanakan penanaman […]

  • Babinsa 1602-03/Detusoko Ajak Warga Desa Aelipo Jaga Kondusifitas Lingkungan

    Babinsa 1602-03/Detusoko Ajak Warga Desa Aelipo Jaga Kondusifitas Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Kopda Yosef Siga, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan keamanan wilayah di Desa Aelipo, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Rabu siang. Kegiatan berlangsung mulai pukul 11.45 WITA di rumah Bapak Felix, Desa Aelipo. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat untuk memantau situasi dan kondisi keamanan wilayah binaan. Selain […]

expand_less