Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Beri Santi Aji, Dandim Klungkung Gelar jam Komandan

Beri Santi Aji, Dandim Klungkung Gelar jam Komandan

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Senin, 15 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Melalui Jam Komandan ( Jamdan ) Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han terus menjaga silahturahmi dan kebersamaan bersama seluruh personelnya.

Seperti halnya yang dilakukan pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung ini saat memberikan santi aji melalui Jam Komandan kepada seluruh personel militer dan PNS Kodim pada Senin ( 15/12/25 ) selepas pelaksanaan peringatan Hari Juang TNI AD ke 80 tahun 2025.

Kegiatan seperti ini merupakan sarana komunikasi dua arah untuk menyampaikan informasi, instruksi dan kebijakan dari pimpinan kepada seluruh anggota, sekaligus menjadi ajang silaturahmi dan kebersamaan demi mewujudkan optimalisasi pelaksanaan Tupoksi.

Saat ini kita sudah menginjak dipenghujung tahun 2025, besar harapannya pelaksaan progja dan anggaran dapat terselesaikan tepat waktu dan optimal.

Disamping itu, beberapa program strategis pemerintah, seperti MBG, hanpangan, KDKMP juga terus digelorakan pemerintah, dimana TNI memiliki keterlibatan didalamnya. Untuk itu mari kita berikan dukungan dan kontribusi penuh demi mendukung dan mensukseskan program tersebut,”ucapnya.

Pada kesempatan ini saya juga mengajak seluruh personel untuk selalu bersyukur dengan rejeki yang sudah diterima. Sejatinya semua cukup apabila keinginan kita disesuaikan dengan kemampuan. Selalu bina keluarga dengan baik dan siapkan masa depan anak dengan maksimal, agar mencapai kesuksesan dikemudian hari.

Terakhir, selalu sadari tugas dan kewajiban kita sebagai abdi negara dengan melaksanakan kedinasan dengan baik serta jauhi segala jenis pelanggaran yang tentunya akan berdampak negatif pada diri sendiri, keluarga, satuan dan institusi.

Mari jadikan setiap apa yang kita kerjakan sebagai ladang ibadah, sehingga menjadi berkah,”pungkas Dandim. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serda Beni Eka S Pastikan Situasi Pelabuhan Poto Tano Aman dan Kondusif

    Serda Beni Eka S Pastikan Situasi Pelabuhan Poto Tano Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Babinsa Desa Kokarlian Serda Beni Eka S, melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Kamis (23/10/2025). Kegiatan pengamanan tersebut dilaksanakan dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban di area pelabuhan tetap terjaga. Pelabuhan Poto Tano merupakan pintu masuk utama dari […]

  • Forkopimda NTT Perkuat Pengamanan Natal 2025 melalui Patroli Bersama dan Pengecekan Pos Lilin di Kupang

    Forkopimda NTT Perkuat Pengamanan Natal 2025 melalui Patroli Bersama dan Pengecekan Pos Lilin di Kupang

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Dalam rangka mewujudkan perayaan Natal 2025 yang aman, damai, dan penuh sukacita, Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono, bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Nusa Tenggara Timor (NTT) melaksanakan patroli keliling dan mengecek Pos Terpadu Ops Lilin Turangga 2025 dan sejumlah gereja di Kota Kupang, Rabu malam (24/12/2025). Patroli bersama ini menyasar gereja-gereja […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Belo Hadir Pastikan Posyandu Berjalan Tertib dan Lancar

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Belo Hadir Pastikan Posyandu Berjalan Tertib dan Lancar

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB,  Dalam upaya meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Belo Serda Sukardin Dari Koramil 1628-05/Jereweh menunjukkan dedikasi tinggi dengan mendampingi pelaksanaan kegiatan Posyandu “Sabar Menanti” pada Selasa, (02 November 2025). Kegiatan Posyandu yang rutin digelar ini meliputi penimbangan dan pengukuran balita, pemeriksaan ibu hamil, pemberian vitamin, serta layanan imunisasi. Guna memastikan pelayanan […]

  • ‎Komsos Babinsa Padak Guar, Warga Diimbau Waspadai DBD di Musim Penghujan

    ‎Komsos Babinsa Padak Guar, Warga Diimbau Waspadai DBD di Musim Penghujan

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Desa Padak Guar, Koramil 1615-03/Sambelia, Sertu Herman melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga masyarakat dan Bhabinkamtibmas bertempat di Dusun Dasan Baru, Desa Padak Guar, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Rabu (07/01/2026). ‎ ‎Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan, khususnya di tengah musim penghujan […]

  • Dialog Harmonis Dandim 1608/Bima dan Ketua PN Raba Bima Perkuat Kerja Sama

    Dialog Harmonis Dandim 1608/Bima dan Ketua PN Raba Bima Perkuat Kerja Sama

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Jum’at, tanggal 12 Desember 2025, suasana penuh keakraban terjadi di Kantor Pengadilan Negeri Raba Bima yang beralamat di Jl. Soekarno Hatta, Kelurahan Lewirato. Letkol Arh Samuel Asdianto Lembongan S.Kom M.Sc selaku Dandim 1608/Bima, melaksanakan kunjungan silaturahmi bersama Ketua Pengadilan Negeri Raba Bima kelas 1B, Bapak Alfian SH., MH. Kedatangan Dandim […]

  • Warga Bersyukur, MCK Direhab Melalui Program TMMD Ke-125

    Warga Bersyukur, MCK Direhab Melalui Program TMMD Ke-125

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (10/8/2025) Sebagai bentuk pengawasan dan dukungan terhadap program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-125 Tahun 2025, Komandan Satuan Setingkat Kompi (Dan SSK) Lettu CPL I Nyoman Prajana, S.H., meninjau pelaksanaan perehaban fasilitas Mandi, Cuci, Kakus (MCK) di Banjar Dentiyis, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kunjungan ini sekaligus dimanfaatkan Dan SSK […]

expand_less