Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Hadir Kawal Program Bantuan Pangan untuk Warga Desa Watu Nggelek

Babinsa Hadir Kawal Program Bantuan Pangan untuk Warga Desa Watu Nggelek

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Manggarai Barat — Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan dan kesejahteraan masyarakat, Babinsa Desa Watu Nggelek, Koptu I Ketut Triana, menghadiri kegiatan Penyaluran Bantuan Pangan Beras dan Minyak Goreng dari Bulog yang dilaksanakan pada Selasa, 09 Desember 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Watu Nggelek, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat.

Kehadiran Babinsa pada kegiatan ini merupakan bentuk pendampingan serta pengawasan agar proses penyaluran bantuan berjalan tertib, aman, dan tepat sasaran. Bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng tersebut disalurkan kepada warga yang berhak menerima sebagai upaya meringankan beban ekonomi masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Koptu I Ketut Triana menyampaikan bahwa TNI AD melalui peran Babinsa akan terus hadir mendukung program-program pemerintah yang menyentuh langsung kebutuhan masyarakat.

“Kami hadir untuk memastikan penyaluran bantuan pangan dari Bulog ini berjalan dengan lancar, tertib, dan tepat sasaran. Diharapkan bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat serta dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk kebutuhan keluarga,” ujar Koptu I Ketut Triana.

Dalam kegiatan tersebut, Koptu I Ketut Triana turut berkoordinasi dengan perangkat desa dan pihak terkait guna memastikan pendistribusian bantuan berjalan lancar. Selain itu, Babinsa juga mengimbau masyarakat agar memanfaatkan bantuan dengan sebaik-baiknya untuk memenuhi kebutuhan pokok keluarga.

Melalui kegiatan pendampingan ini, TNI AD khususnya Kodim 1630/Manggarai Barat terus menunjukkan komitmennya untuk selalu hadir di tengah masyarakat, tidak hanya dalam menjaga keamanan wilayah, tetapi juga dalam mendukung program-program pemerintah yang berpihak pada kesejahteraan rakyat.

Diharapkan, sinergi yang baik antara TNI, pemerintah desa, dan masyarakat dapat terus terjalin, sehingga berbagai program bantuan sosial dapat dirasakan manfaatnya secara maksimal oleh warga yang membutuhkan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1604/Kupang Komitmen Sukseskan KDKMP NTT

    Kodim 1604/Kupang Komitmen Sukseskan KDKMP NTT

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG,- Dalam rangka mendukung Program Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih, Pasiterdim 1604/Kupang Mayor Inf Sudirman menghadiri Rapat Monitoring dan Pendataan Lahan Pembangunan Fisik Gerai dan Pergudangan KDKMP di Wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Rapat tersebut digelar di Ruang Rapat Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi NTT dan menjadi bagian dari upaya percepatan kesiapan lahan pembangunan KDKMP. […]

  • TNI Bersama Masyarakat: Babinsa Bedulu Kawal Musrenbang Desa Tahun 2025 Menuju RKP 2026 yang Tepat Sasaran

    TNI Bersama Masyarakat: Babinsa Bedulu Kawal Musrenbang Desa Tahun 2025 Menuju RKP 2026 yang Tepat Sasaran

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Kamis (25/9/2025) Bertempat di ruang rapat Kantor Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, berlangsung kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbang) Tahun 2025 yang difokuskan pada pembahasan skala prioritas Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKP) Tahun 2026 serta Daftar Usulan Rencana Kerja Pemerintahan (DURKP) Tahun 2027. Dalam agenda penting ini, Babinsa Desa Bedulu Koramil […]

  • Patroli Di  Jalan Berawa UKL Polsek Kuta Ingatkan Security Waspada Kejahatan

    Patroli Di Jalan Berawa UKL Polsek Kuta Ingatkan Security Waspada Kejahatan

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Polsek Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap (UKL) terus berupaya menjaga situasi kamtibmas agar senantiasa tetap aman dan kondusif, hal ini di lakukan sebagai upaya antisipasi munculnya gangguan kamtibmas dan tindak kejahatan dengan menggelar patroli di daerah hukum Polsek Kuta Utara, Kamis (28/8/2025) pukul 23.00 Wita . Kegiatan ini menyasar Hotel, Villa dan […]

  • Kodim 1614/Dompu Aktif Kawal Smart Patrol Hari ke-64 di Kawasan TN Tambora

    Kodim 1614/Dompu Aktif Kawal Smart Patrol Hari ke-64 di Kawasan TN Tambora

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Dalam upaya mencegah dan menangani Tindak Pidana Kehutanan (Tipihut) serta menjaga kelestarian kawasan konservasi, Kodim 1614/Dompu menunjukkan komitmen kuat dengan berpartisipasi aktif dalam kegiatan Smart Patrol hari ke-64 di wilayah rawan pelanggaran hutan Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Patroli gabungan ini dilaksanakan pada Kamis (31/7/2025), dimulai dari jalur Pintu 2 Dusun Sori Mangge, […]

  • Bhabinkamtibmas Diperkuat Hadapi Tantangan Sosial, Polres Gianyar Gelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Binmas 2025

    Bhabinkamtibmas Diperkuat Hadapi Tantangan Sosial, Polres Gianyar Gelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Binmas 2025

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Guna memperkuat peran Bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak pemelihara kamtibmas di tingkat desa, Polres Gianyar menggelar Kegiatan Peningkatan Kemampuan Fungsi Teknis (Katpuan FT) Binmas Tahun Anggaran 2025, bertempat di Rupatama Catur Prasetya Polres Gianyar, Rabu (16/7/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasubdit Bhabinkamtibmas Ditbinmas Polda Bali, AKBP Margini, A.Md., S.Psi., M.Si., dan diikuti oleh […]

  • Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

    Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Penebel, Senin 13 Okt 2025, pkl 06.30 Wita sampai 07.45 wita Guna ciptakan kamtibselcarlantas agar tetap aman dan kondusif, Personil Polsek Penebel melaksanakan penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas di Persimpangan, serta depan Pasar tradisional Penebel Desa Penebel, Kec. Penebel Kab. Tabanan. Dengan adanya Penggelaran personil dalam rangka atensi arus lalu lintas di […]

expand_less