Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Kesiapan KRYD, Perkuat Harkamtibmas Jelang dan Pasca Operasi Lilin Agung 2025

Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Kesiapan KRYD, Perkuat Harkamtibmas Jelang dan Pasca Operasi Lilin Agung 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan menggelar Apel Kesiapan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) sebelum dan setelah pelaksanaan Operasi Lilin Agung 2025, Sabtu (13/12/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Apel Tathya Dharaka Polres Tabanan ini dipimpin langsung oleh Wakapolres Tabanan Kompol I Gede Made Surya Atmaja P., S.Sos., M.H., dan diikuti oleh PJU Polres, Kapolsek jajaran, serta personel yang terlibat dalam KRYD.

Dalam arahannya, Wakapolres Tabanan menekankan pentingnya kesiapsiagaan seluruh personel dalam mengantisipasi meningkatnya aktivitas masyarakat menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Peningkatan mobilitas di pusat perbelanjaan, objek wisata, jalur transportasi, hingga tempat ibadah dinilai berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas dan kamseltibcarlantas, termasuk kejahatan 3C, peredaran miras dan narkoba, kemacetan, kecelakaan lalu lintas, serta potensi bencana akibat cuaca yang tidak menentu.

Lebih lanjut, seluruh personel diminta untuk mengedepankan kegiatan preemtif dan preventif melalui patroli dialogis, sambang masyarakat, strong point, serta penjagaan di titik-titik rawan. Penegakan hukum harus dilakukan secara profesional, terukur, dan humanis sesuai SOP, dengan pengamanan maksimal pada tempat ibadah dan pusat keramaian. Selain itu, penguatan pengaturan lalu lintas serta kesiapan rekayasa lalu lintas menjadi perhatian utama guna menjamin kelancaran arus kendaraan selama masa Nataru.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., melalui Wakapolres Tabanan Kompol I Gede Made Surya Atmaja Putra, S.Sos., M.H.,mengatakan” Apel kesiapan ini menjadi wujud komitmen Polres Tabanan dalam memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat sebelum, selama, dan setelah Operasi Lilin Agung 2025. Wakapolres juga mengingatkan pentingnya menjaga kesehatan, keselamatan, dan soliditas internal personel, termasuk kesiapan perlengkapan menghadapi cuaca ekstrem. Dengan sinergi lintas sektoral dan dedikasi seluruh personel, diharapkan pengamanan Natal dan Tahun Baru di wilayah hukum Polres Tabanan dapat berjalan aman, lancar, dan kondusif.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Kuta Utara Patroli Preventif Di Jalan Gatsu Barat Cegah Aksi Balapan Liar

    Polsek Kuta Utara Patroli Preventif Di Jalan Gatsu Barat Cegah Aksi Balapan Liar

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Polsek Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap (UKL) di Pimpin Pawas Ipda I Nyoman Darmaya melaksanakan patroli mencegah adanya balapan liar yang kerap meresahkan warga dan pengguna jalan di jalan Gatot Subroto Barat, Kelurahan Kerobokan Kaja, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Rabu (5/11/2025) pukul 02.00 Wita. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Polsek Kuta […]

  • Sertu Junaidin Imbau Warga Bijak Menyikapi Isu dan Informasi Medsos

    Sertu Junaidin Imbau Warga Bijak Menyikapi Isu dan Informasi Medsos

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Hu’u,NTB – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Kodim 1614/Dompu melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam bersama warga binaan. Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis malam, 8 Januari 2026, sekitar pukul 21.30 WITA, bertempat di Dusun Doroto,i Barat, Desa Lune. Babinsa Desa Lune, Sertu Junaidin, turun langsung berbaur dengan masyarakat dalam kegiatan […]

  • Cegah Adanya Gangguan Siang Hari Polsek Marga Rutin Patroli Atensi Daerah Rawan Kamtibmas

    Cegah Adanya Gangguan Siang Hari Polsek Marga Rutin Patroli Atensi Daerah Rawan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga, Minggu, (27/07/2025), pukul 10.00 s/d 14.15 wita, personil Polsek marga rutin patroli atensi wilayah baik zona selatan guna menjaga situasi Kamtibmas dan kegiatan patroli tersebut dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat sekitarnya. “Ps Kanit Reskrim Aiptu I Ketut Ari Sumanto selaku pawas pimpin langsung anggota piket patroli atensi titik […]

  • Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Polsek Abiansemal Gelar Patroli Dialogis Di Perbankan BRI

    Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Polsek Abiansemal Gelar Patroli Dialogis Di Perbankan BRI

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif, Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dialogis dengan menyambangi kawasan Perbankan BRI yang berada di wilayah hukumnya. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preventif Kepolisian untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan, khususnya pada objek vital Perbankan. Minggu (14/12/2025) malam Patroli dialogis dilakukan oleh personel Polsek […]

  • Dari Babinsa Koramil 1612-03/Reok untuk Indonesia! Babinsa Latih Pasukan Pengibar Bendera Tingkat Kecamatan

    Dari Babinsa Koramil 1612-03/Reok untuk Indonesia! Babinsa Latih Pasukan Pengibar Bendera Tingkat Kecamatan

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Jumat, 1 Agustus 2025 | Reok, Manggarai – Menyambut peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, semangat nasionalisme mulai terasa di berbagai pelosok daerah. Di wilayah Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai, Koramil 1612-03/Reok mengambil peran strategis dalam membina generasi muda melalui pelatihan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka). Bertempat di Makoramil 1612-03/Reok, pelatihan ini dipimpin langsung […]

  • TNI, Polri, Kehutanan, Tokoh Masyarakat Patroli Hutan Bersama

    TNI, Polri, Kehutanan, Tokoh Masyarakat Patroli Hutan Bersama

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Bipolo Koramil 1604-05/Sulamu, Sertu Serafin Pinto, bersama Bhabinkamtibmas Bripka Melky, petugas kehutanan, serta tokoh masyarakat Desa Bipolo melaksanakan patroli di wilayah hutan BBKSDA NTT. Patroli ini berlangsung di RT 09/RW 05 Dusun 3 Desa Bipolo, Kecamatan Sulamu, Kabupaten Kupang. Senin (25/08/2025). Kegiatan patroli dilaksanakan guna memastikan kelestarian hutan dan mencegah aktivitas ilegal […]

expand_less