Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Koramil Poto Tano Imbau Warga Jaga Ketertiban Saat Patroli Malam

TNI Koramil Poto Tano Imbau Warga Jaga Ketertiban Saat Patroli Malam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah. personel piket yang dipimpin Serda Bukhari melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Poto Tano. Pada Kamis malam (11/12/2025), pukul 21,30 Wita.

Patroli dilakukan dengan menyusuri beberapa titik strategis serta area pemukiman warga. Dalam kegiatan tersebut, Serda Bukhari juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban serta meningkatkan kewaspadaan lingkungan.

“Kami rutin melaksanakan patroli malam sebagai upaya mencegah potensi gangguan keamanan. Kami juga mengingatkan warga agar tetap menjaga ketertiban demi kenyamanan bersama,” ujar Serda Bukhari di sela-sela kegiatan.

Patroli berlangsung aman dan lancar, tanpa ditemukan adanya indikasi gangguan keamanan. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Koramil 1628-04/Poto Tano dalam mendukung terciptanya situasi kondusif di wilayah teritorial Kodim 1628/Sumbawa Barat.

Dengan adanya patroli rutin ini, diharapkan hubungan baik antara TNI dan masyarakat semakin kuat, serta kesadaran warga dalam menjaga keamanan lingkungan terus meningkat.

(Pendim 1628/KSB

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semarak HUT ke-80 TNI, Persit Kodim 1616/Gianyar Gelar Donor Darah untuk Kemanusiaan

    Semarak HUT ke-80 TNI, Persit Kodim 1616/Gianyar Gelar Donor Darah untuk Kemanusiaan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Jumat (19/9/2025) Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXXV Kodim 1616/Gianyar menggelar kegiatan sosial berupa donor darah. Acara yang berlangsung di Gedung Manunggal TNI-Rakyat Kodim 1616/Gianyar ini dipimpin langsung oleh Ketua Persit KCK Cabang XXXV, Ny. Fitroh Rizal Wijaya, didampingi […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan Pengaturan Arus Lalu Lintas, Pastikan Kelancaran Akses Menuju Bandara

    Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan Pengaturan Arus Lalu Lintas, Pastikan Kelancaran Akses Menuju Bandara

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Badung, Bali – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melakukan pengaturan arus kendaraan di sepanjang Jalan Bandara Ngurah Rai, Kamis (24/10/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kelancaran lalu lintas serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan di kawasan strategis menuju Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai. Petugas […]

  • Blue Light Patrol Polsek Selemadeg, Efek Gentar Cegah Kriminalitas malam hari

    Blue Light Patrol Polsek Selemadeg, Efek Gentar Cegah Kriminalitas malam hari

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, dibawah pimpinan Pawas Iptu I Made Adiguna, S.Pd., bersama Unit Kecil Lengkap (UKL), kembali mengintensifkan upaya menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) melalui Patroli Blue Light pada Kamis, 0,9 Oktober 2025, mulai pukul 20.30 Wita. Patroli preventif ini secara strategis menyasar titik-titik rawan gangguan di wilayah hukumnya.. Dengan menggunakan mobil […]

  • Sat Resnarkoba Polres Karangasem Serahkan Tersangka Kasus Narkoba ke Kejaksaan

    Sat Resnarkoba Polres Karangasem Serahkan Tersangka Kasus Narkoba ke Kejaksaan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Kanit 2 Sat Reskrim Narkoba Polres Karangasem, IPDA I Gede Eka Sumardiana S.H., bersama anggotanya melaksanakan penyerahan tersangka dan barang bukti kepada Jaksa Penuntut Umum di Kejaksaan Negeri Karangasem. Tersangka yang diserahkan berinisial FA alias L Rabu, (03/9) Penyerahan ini merupakan tahap lanjutan dalam proses hukum kasus narkoba yang […]

  • Sinergi Kodim Gianyar dan Bulog, Koramil Blahbatuh Pastikan Penyaluran Beras Murah Tepat Sasaran

    Sinergi Kodim Gianyar dan Bulog, Koramil Blahbatuh Pastikan Penyaluran Beras Murah Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Selasa (16/9/2025) Upaya mendukung stabilitas harga dan ketersediaan bahan pokok terus digencarkan oleh Kodim 1616/Gianyar. Bertempat di Pasar Desa Adat Bona, Kecamatan Blahbatuh, ratusan warga tampak antusias mengikuti kegiatan Gerakan Pangan Murah yang diselenggarakan dengan menggandeng PT. Bulog. Dalam kegiatan tersebut, Koramil 1616-04/Blahbatuh menjadi garda terdepan pelaksana di lapangan. Danramil 1616-04/Blahbatuh, Kapten […]

  • Babinsa Wolowaru Tingkatkan Keamanan dan Komsos di Desa Maubasa Timur

    Babinsa Wolowaru Tingkatkan Keamanan dan Komsos di Desa Maubasa Timur

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, – Sertu Muksin, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di kantor Desa Maubasa Timur, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Jumat pagi pukul 09.30 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus memastikan terciptanya ketertiban dan rasa aman bagi masyarakat. Sertu Muksin juga mendengarkan berbagai keluhan serta aspirasi warga […]

expand_less