Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tingkatkan Keamanan, Koramil Seteluk Laksanakan Patroli Rutin di Titik Rawan

Tingkatkan Keamanan, Koramil Seteluk Laksanakan Patroli Rutin di Titik Rawan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-03/Seteluk terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya. personel piket Serda Lalu Rupawan melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Seteluk. Kamis

(11/12/2025), pukul 08, 00 Wita.

Patroli malam ini dilakukan sebagai bagian dari langkah preventif untuk menjaga stabilitas keamanan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, personel turut memantau situasi lingkungan, memastikan tidak adanya potensi gangguan kamtibmas, dan memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban.

“Kegiatan patroli rutin ini merupakan upaya Koramil Seteluk untuk menciptakan lingkungan yang aman, kondusif, serta mempererat komunikasi dengan masyarakat,” ungkap Serda Lalu Rupawan saat melaporkan kegiatan.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif tanpa adanya kendala berarti. Patroli ditutup dengan pengecekan beberapa titik rawan yang menjadi perhatian pengamanan wilayah.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, Koramil 1628-03/Seteluk berharap masyarakat semakin merasa terlindungi dan terbangun kesadaran bersama dalam menjaga keamanan lingkungan

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pembersihan Lahan Tambak Garam Nasional di Desa Daima, Babinsa Dampingi Kunjungan Kapolres Rote Ndao

    Pembersihan Lahan Tambak Garam Nasional di Desa Daima, Babinsa Dampingi Kunjungan Kapolres Rote Ndao

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/PB, Sertu Andre T, melaksanakan monitoring wilayah dan pemantauan pembersihan lahan Proyek Tambak Garam Nasional sekaligus mendampingi kunjungan Kapolres Rote Ndao di Desa Daima, Kecamatan Landu Leko, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (25/8/2025). Kegiatan yang berlangsung di lokasi tambak garam tersebut menggunakan 8 unit ekskavator dan 1 unit buldoser dalam […]

  • Tugas Pokok Babinsa Terwujud, Komsos dan Pamwil di Ende Timur Berjalan Lancar

    Tugas Pokok Babinsa Terwujud, Komsos dan Pamwil di Ende Timur Berjalan Lancar

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Nurhadiman Soni, bersama Babin Kamtibmas, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah binaan (Pamwil) di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai dan berjalan lancar serta aman. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi dan kondisi masyarakat di wilayah binaan […]

  • Perkuat Sinergi dan Stabilitas Wilayah, Kapolsek Nusa Penida Gelar Coffee Morning dengan Kepala Badan Kesbangpol Klungkung.

    Perkuat Sinergi dan Stabilitas Wilayah, Kapolsek Nusa Penida Gelar Coffee Morning dengan Kepala Badan Kesbangpol Klungkung.

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Nusa Penida – Dalam suasana penuh keakraban di tengah sejuknya pagi Pulau Nusa Penida, Kapolsek Nusa Penida AKP I Ketut Kesuma Jaya, S.H. menggelar kegiatan Coffee Morning bersama Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Klungkung Drs. I Dewa Ketut Sueta Negara. Pertemuan yang berlangsung di Nusa Penida pada Jumat (24/10/2025) ini menjadi ajang mempererat […]

  • Polsubsektor Lembongan Amankan Ibadah Malam Natal 2025 di GKPB Batu Karang.

    Polsubsektor Lembongan Amankan Ibadah Malam Natal 2025 di GKPB Batu Karang.

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Personel Polsubsektor Lembongan yang dipimpin langsung oleh Kapolsubsektor Lembongan Bripka I Ketut Astrawan, S.H., melaksanakan pengamanan ibadah dalam Perayaan Malam Menjelang Hari Raya Natal 2025 di Rumah Ibadah BPI GKPB Batu Karang, Banjar Telatak, Desa Jungutbatu, Nusa Penida, Klungkung, (25/12). Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan pelaksanaan ibadah Natal dapat berjalan dengan aman, […]

  • Polsek Blahbatuh Hadir Dalam Mengamankan Upacara Keagamaan Masyarakat

    Polsek Blahbatuh Hadir Dalam Mengamankan Upacara Keagamaan Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

      BLAHBATUH -GIANYAR,Polsek Blahbatuh kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan hadir di setiap kegiatan adat dan keagamaan. Pada Rabu, 26 November 2025, Bhabinkamtibmas Desa Saba Bripka I Nyoman Mara Arta bersama Babinsa Desa Saba Pelda I Wayan Yasa serta Pecalang Desa Adat Blangsinga melaksanakan pengamanan dan atensi kegiatan Penganyaran Pengeluaran Odalan […]

  • Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Denpasar Selatan, Gasak Uang dan Rokok dari Warung di Renon

    Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Denpasar Selatan, Gasak Uang dan Rokok dari Warung di Renon

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Denpasar— Unit Reskrim Polsek Denpasar Selatan kembali menunjukkan respons cepat dalam penanganan tindak pidana pencurian. Seorang residivis berinisial H K (33) berhasil dibekuk setelah membobol sebuah warung sembako di Jalan Tukad Oos, Kelurahan Renon, Kecamatan Denpasar Selatan, pada Senin 24 juli 2025. Penangkapan terhadap pelaku dilakukan oleh Tim Opsnal Reskrim Polsek Denpasar Selatan yang dipimpin […]

expand_less