Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Masyarakat Antusias Sambut Komsos dan Kerja Bhakti Babinsa di Desa Welamosa

Masyarakat Antusias Sambut Komsos dan Kerja Bhakti Babinsa di Desa Welamosa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Fransiskus Moa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Kerja Bhakti, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Welamosa, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Rabu (10/12/2025) pukul 10.13 WITA.

Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya TNI AD untuk membangun kedekatan dengan masyarakat sekaligus menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut memantau proses kerja bhakti pembangunan Koperasi Merah Putih bersama warga setempat, sekaligus memberikan himbauan agar selalu waspada dengan keadaan kamtibmas di lingkungan sekitar.

Selain itu, Serda Fransiskus Moa mendengarkan berbagai keluhan dan permasalahan yang muncul di masyarakat, untuk dapat dikoordinasikan dengan pemerintahan desa demi terciptanya solusi yang baik dan tepat. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat juga diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman sekaligus menumbuhkan simpati masyarakat terhadap TNI.

Kegiatan dihadiri oleh Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko dan 10 warga Desa Welamosa. Selama kegiatan, seluruh rangkaian berlangsung aman, tertib, dan lancar.

Pihak Koramil menegaskan bahwa kerja bhakti dan Komsos merupakan tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD. Masyarakat Desa Welamosa terlihat antusias dan menyambut baik kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kolaborasi Babinsa dan Kader Desa Seran Sukseskan Pertemuan Pokja Bangga Kencana

    Kolaborasi Babinsa dan Kader Desa Seran Sukseskan Pertemuan Pokja Bangga Kencana

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Upaya meningkatkan kualitas keluarga dan memperkuat pembangunan berbasis masyarakat kembali dilakukan Babinsa Desa Seran, Koramil 1628-03/Seteluk. Pada Kamis (04/12/2025) pukul 08.30 WITA, Babinsa Koptu Sugeng Agus Prayitno turut mendampingi pelaksanaan Pertemuan Kelompok Kerja (Pokja) dan Pendampingan Program Bangga Kencana di Kampung KB Desa Seran. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Desa Seran, […]

  • Babinsa Koramil 01/Loli Bantu Warga Potong Kayu untuk Pembangunan Rumah di Desa Kareka Nduku Utara

    Babinsa Koramil 01/Loli Bantu Warga Potong Kayu untuk Pembangunan Rumah di Desa Kareka Nduku Utara

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serda Martin Jaga Limu bersama warga melaksanakan kegiatan gotong royong memotong kayu untuk pembangunan rumah warga di Desa Kareka Nduku Utara, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (28/10/2025). Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian Babinsa terhadap masyarakat di wilayah binaannya, sekaligus mempererat hubungan kebersamaan antara TNI […]

  • Pengecekan Pelaksanaan PH Pagi di Wilayah Polsek Blahbatuh, Pastikan Personel Hadir dan Laksanakan Commander Wish Kapolda Bali

    Pengecekan Pelaksanaan PH Pagi di Wilayah Polsek Blahbatuh, Pastikan Personel Hadir dan Laksanakan Commander Wish Kapolda Bali

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Blahbatuh – Dalam rangka menindaklanjuti program Commander Wish Kapolda Bali, Polsek Blahbatuh melaksanakan kegiatan pengecekan pelaksanaan Pengaturan Harian (PH) Pagi di sejumlah titik rawan arus lalu lintas pada Selasa (21/10/2025) pagi. Kegiatan pengecekan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H., didampingi piket Propam Polsek Blahbatuh. Pengecekan dimulai sejak pukul […]

  • Patroli Siskamling di Wilayah Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif

    Patroli Siskamling di Wilayah Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sape _ Pada hari Selasa, tanggal 25 November 2025, Serka Khairudin, Babinsa Desa Lanta, beserta satu anggota mengikuti kegiatan patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) guna memantau situasi wilayah dan mengantisipasi perkembangan kondisi di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan patrol yang dimulai pada pukul 19.30 Wita ini melibatkan dua anggota Koramil 1608-03/Sape, tiga […]

  • Babinsa Dompu Gelar Patroli Malam, Cegah Balap Liar dan Jaga Kamtibmas

    Babinsa Dompu Gelar Patroli Malam, Cegah Balap Liar dan Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Rabu 1 Oktober 2025, Koramil 1614-01/Dompu melalui Babinsa Dusun Pandai, Serda M. Syarifuddin, menggelar kegiatan patroli ronda malam bersama karang taruna dan warga binaan. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya menjaga keamanan serta menciptakan suasana kondusif di lingkungan masyarakat. Patroli malam dimulai dengan ronda keliling pemukiman warga, diselingi kongkow santai bersama para pemuda setempat. […]

  • Babinsa Alor Timur Lakukan Pemantauan dan Bantu Warga Tanam Jagung

    Babinsa Alor Timur Lakukan Pemantauan dan Bantu Warga Tanam Jagung

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Alor, 9 Desember 2025 – Babinsa Desa Mausamang dan Kelurahan Kolana Utara, Kopda Jeronimo Luis Varela, melaksanakan pemantauan wilayah binaan di Kelurahan Kolana Utara, Kecamatan Alor Timur. Kegiatan berlangsung pada Selasa pagi pukul 08.00 WITA di lahan kebun milik Alex Mautuka yang berlokasi di RT 01 RW 01 Lingkungan 01. Kedatangan Babinsa bertujuan untuk memberikan […]

expand_less