Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Bangli Peduli Generasi Muda: Waka Polsek Pimpin Bimbingan dan Penyuluhan Kamtibmas di SMK Negeri 4 Bangli”

Polsek Bangli Peduli Generasi Muda: Waka Polsek Pimpin Bimbingan dan Penyuluhan Kamtibmas di SMK Negeri 4 Bangli”

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Bangli, Rabu 10 Desember 2025 – Dalam rangka menciptakan lingkungan sekolah yang aman, tertib, dan kondusif, Polsek Bangli hadir di tengah para pelajar SMK Negeri 4 Bangli untuk memberikan bimbingan serta penyuluhan mengenai pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Kegiatan yang berlangsung dari pukul 09.00 Wita hingga 11.00 Wita ini dipimpin oleh Wakapolsek Bangli, AKP Dewa Ketut Ngurah, didampingi Kanit Binmas AKP I Wayan Sarta, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu, serta personel Polantas Polsek Bangli. Kehadiran Polri di lingkungan sekolah ini merupakan bagian dari komitmen untuk membangun generasi muda yang berkarakter baik, disiplin, dan berwawasan kebangsaan.

Penyuluhan yang diberikan meliputi sejumlah pesan penting Kamtibmas, di antaranya:
– Pencegahan kenakalan remaja
– Bijak dan positif dalam bermedia sosial
– Peraturan berlalu lintas serta keselamatan berkendara
– Pembinaan Patroli Keamanan Sekolah (PKS)
– Pencegahan penyalahgunaan obat-obatan terlarang

Materi disampaikan secara komunikatif, langsung di halaman depan SMK N 4 Bangli, sehingga para siswa dapat berinteraksi dan memahami setiap pesan dengan lebih mudah. Penyuluhan juga menekankan bahaya perilaku menyimpang, pentingnya membangun karakter positif, serta peran lingkungan dalam menjaga para remaja dari pengaruh pergaulan yang tidak sehat.

Melalui kegiatan ini, Polsek Bangli berharap para pelajar semakin memahami konsekuensi hukum dari setiap tindakan, serta mampu mengembangkan sikap disiplin dan partisipasi dalam kegiatan positif demi masa depan yang cerah dan berintegritas.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pimpin Upacara Hari Senin, Letkol Sidik Pramono Tekankan Solidaritas Dan Kekompakan

    Pimpin Upacara Hari Senin, Letkol Sidik Pramono Tekankan Solidaritas Dan Kekompakan

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka terus memperkuat semangat nasionalisme dan meningkatkan rasa cinta tanah air, Kodim 1610/Klungkung melaksanakan upacara bendera Hari Senin di lapangan Makodim 1610/Klungkung, Senin (29/12/25 ). Upacara yang diikuti oleh seluruh personel militer dan PNS ini dipimpin oleh Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han dengan Komandan upacara Kapten Cpl Putu Agus. […]

  • Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Detusoko Dorong Kewaspadaan dan Ketertiban Lingkungan

    Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Detusoko Dorong Kewaspadaan dan Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Anton Sama Boby, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Roa, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Rabu (13/8/2025). Kegiatan ini bertujuan memberikan rasa aman kepada warga sekaligus memantau langsung kondisi keamanan dan situasi sosial di […]

  • Babinsa Nangaroro Terus Tingkatkan Keamanan Wilayah dengan Patroli dan Siskamling

    Babinsa Nangaroro Terus Tingkatkan Keamanan Wilayah dengan Patroli dan Siskamling

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Nagekeo – Koramil 1625-03/Boawae melalui Babinsa Posramil Nangaroro, Pratu Ladislaus Apolinaris Nu Noa, pada hari Kamis 25 September 2025 melaksanakan kegiatan patroli/siskamling serta pemantauan aktivitas anak muda di RT 16, Kota 1, Kelurahan Nangaroro, Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban wilayah serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas. Babinsa juga […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Poto Tano Tingkatkan Patroli Keamanan

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Poto Tano Tingkatkan Patroli Keamanan

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan patroli wilayah binaan pada Minggu malam, (28/12/2025). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu I. Putu Angrayasa Yohan, mulai pukul 21.15 WITA dengan menyasar sejumlah titik di wilayah binaan.   Selain berpatroli, personel TNI […]

  • Dandim 1625/Ngada Tegaskan Disiplin dan Dedikasi Saat Pimpin Upacara di Kecamatan Bajawa

    Dandim 1625/Ngada Tegaskan Disiplin dan Dedikasi Saat Pimpin Upacara di Kecamatan Bajawa

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bajawa, 17 September 2025 – Komandan Komando Distrik Militer (Kodim) 1625/Ngada, Letkol Inf. Imam Subekti, S.E., memimpin langsung upacara bendera tanggal 17 yang dilaksanakan di Lapangan Upacara Makodim 1625/Ngada, Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada. Upacara yang dilaksanakan setiap bulan ini merupakan wujud penghormatan kepada para pahlawan serta upaya menumbuhkan semangat nasionalisme dan kedisiplinan di kalangan prajurit […]

  • Dandim 1622/Alor Hadiri Acara Pelepasan Sekda Drs. Soni O. Alelang Oleh Pemkab Alor.

    Dandim 1622/Alor Hadiri Acara Pelepasan Sekda Drs. Soni O. Alelang Oleh Pemkab Alor.

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Alor — Kalabahi — Pemerintah Kabupaten Alor menggelar acara pelepasan dan purna bhakti Sekretaris Daerah Kabupaten Alor, Drs. Soni O. Alelang, pada Kamis (30/10/2025) di ruas Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Kalabahi Kota, Kecamatan Teluk Mutiara. Kegiatan ini merupakan bentuk penghargaan dan apresiasi atas pengabdian serta dedikasi beliau selama menjabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Alor. Acara […]

expand_less