Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Personel Kodim 1615/Lotim Laksanakan Pembersihan TMP Jelang Ziarah Rombongan HJK 2025

Personel Kodim 1615/Lotim Laksanakan Pembersihan TMP Jelang Ziarah Rombongan HJK 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Lombok Timur — Sejumlah Personel Kodim 1615/Lombok Timur melaksanakan kegiatan pembersihan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Rinjani Selong sebagai persiapan pelaksanaan Ziarah Rombongan dalam rangka memperingati Hari Juang Kartika Tahun 2025.

Adapun sasaran pembersihan meliputi area makam, selasar, pepohonan, dan fasilitas umum yang berada di lingkungan TMP.

Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian Hari Juang Kartika sekaligus bentuk penghormatan kepada para pahlawan sekligus ingin memastikan TMP dalam kondisi bersih dan tertata sebelum pelaksanaan Ziarah Rombongan.
Ini adalah wujud penghargaan atas jasa para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa raga demi Bangsa dan Negara.

Dengan dilaksanakannya kegiatan pembersihan ini, Kodim 1615/Lombok Timur menyatakan siap menyukseskan seluruh rangkaian peringatan Hari Juang Kartika Tahun 2025.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Amankan Wilayah, Koramil Lunyuk Intensifkan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

    Amankan Wilayah, Koramil Lunyuk Intensifkan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1607-07/Lunyuk Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Lunyuk, Jum’at malam (28/11/2025). Kegiatan ini sebagai bentuk komitmen aparat kewilayahan dalam menciptakan situasi yang aman, tertib, dan kondusif. Patroli malam tersebut menyasar sejumlah titik yang dianggap rawan, termasuk area pemukiman warga, pertokoan, […]

  • Pastikan kelancaran lalu lintas, Polsek Selemadeg gelar strong point pagi

    Pastikan kelancaran lalu lintas, Polsek Selemadeg gelar strong point pagi

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, Senin, 21 Juli 2025 Pkl. 06:30 Wita. Dalam upaya menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran (Kamseltibcar) lantas pengguna jalan, meningkatnya aktivitas masyarakat di pagi hari. Personil Polsek Selemadeg Polres Tabanan dipimpin Aiptu Gede Made Yutha Tenaya, S.H. selaku Perwira Pengendali (Padal) melaksanakan pengaturan lalu lintas atau “strong point” di titik […]

  • Cegah Balapan Liar UKL Polsek Kuta Utara Patroli Di Jalan Gatsu Barat.

    Cegah Balapan Liar UKL Polsek Kuta Utara Patroli Di Jalan Gatsu Barat.

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Polsek Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap (UKL) di Pimpin Pawas Iptu I Nyoman Suryawan menggunakan kijang 943 melaksanakan Blue Light Patrol mencegah adanya balapan liar yang sangat meresahkan warga dan pengguna jalan di jalan Gatot Subroto Barat, Kelurahan Kerobokan Kaja, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Selasa (30/9/2025) pukul 02.00 Wita. Kepala Kepolisian […]

  • Kapolres Karangasem Pimpin TFG Pengamanan Sosialisasi Pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug

    Kapolres Karangasem Pimpin TFG Pengamanan Sosialisasi Pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Setelah memberikan arahan kepada para perwira pengendali, Kapolres Karangasem, AKBP Joseph Edward Purba, memimpin kegiatan Tactical Floor Game (TFG). TFG ini digelar dalam rangka pengamanan sosialisasi tata cara dan tahapan proses pemilihan Kelian Desa Adat Bugbug yang akan dilaksanakan besok, Kamis, 4 September. TFG merupakan simulasi taktis untuk mematangkan strategi pengamanan. Dalam simulasi […]

  • Babinsa Dorong Generasi Muda Jauhi Pengaruh Negatif Demi Masa Depan Bangsa

    Babinsa Dorong Generasi Muda Jauhi Pengaruh Negatif Demi Masa Depan Bangsa

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Woha, 13 September 2025 – Babinsa Koramil 1608-04/Woha melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di beberapa desa binaan. Kegiatan ini bertujuan memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat serta menciptakan kondisi wilayah yang aman, tertib, dan kondusif. Serka Ibrahim, Babinsa Desa Samili, mengajak para pemuda agar menjaga pergaulan sehari-hari dengan baik serta membangun jaringan komunikasi yang erat. […]

  • Babinsa Lembongan; Lomba Cerdas Cermat Ajang Efektif Bagi Pelajar Berkompetisi Dengan Cerdas

    Babinsa Lembongan; Lomba Cerdas Cermat Ajang Efektif Bagi Pelajar Berkompetisi Dengan Cerdas

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Untuk memastikan kegiatan Pekan Olahraga Dan Seni ( Porseni ) dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI Ke 80 tahun 2025, aparat TNI dan Polri di Desa Lembongan terus hadir untuk melaksanakan pengamanan. Seperti halnya yang terlihat hari ini di SDN 3 Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung tampak Babinsa Koptu Kuswara bersama Bhabinkamtibmas hadir […]

expand_less