Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kepedulian, Kodim 1601/Sumba Timur Lakukan Pembersihan Masjid Mujahidin

Wujud Kepedulian, Kodim 1601/Sumba Timur Lakukan Pembersihan Masjid Mujahidin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan tempat ibadah, salah satunya di Masjid Mujahidin yang berlokasi di Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa (09/12/2025).

Kegiatan karya bakti tersebut dipimpin langsung oleh Pasiops Kodim 1601/Sumba Timur, Lettu Inf Rafael Tende. Adapun sasaran pembersihan meliputi pemotongan dan pembersihan rumput liar, penyapuan area sekitar masjid, serta penataan lingkungan agar lebih bersih dan nyaman digunakan oleh masyarakat.

Dandim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E melalui Pasiops menyampaikan, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI AD terhadap lingkungan dan fasilitas umum, sekaligus mempererat hubungan baik antara prajurit Kodim 1601/Sumba Timur dengan masyarakat. “Melalui karya bakti ini kami ingin terus hadir dan memberikan manfaat langsung bagi masyarakat, terutama dalam momentum Hari Juang TNI AD ke-80,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung dengan penuh semangat gotong royong dan disambut baik oleh pengurus serta jamaah Masjid Mujahidin. Diharapkan kegiatan ini dapat memperkuat sinergi TNI dan masyarakat dalam menjaga kebersihan serta keharmonisan lingkungan.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemantauan Rutin Babinsa di Pelabuhan Ba’a Pastikan Kegiatan Aman

    Pemantauan Rutin Babinsa di Pelabuhan Ba’a Pastikan Kegiatan Aman

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serda Delfi Amalo, melaksanakan pemantauan aktivitas di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Senin (11/8/2025). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memastikan keamanan dan ketertiban di area pelabuhan. Pemantauan dimulai pukul 10.58 WITA saat menunggu kedatangan kapal penumpang Expres Bahari 8E yang sandar di Pelabuhan Ba’a pada […]

  • Wakapolsek Manggis Mewakili Kapolsek, Melaksanakan Kegiatan Jumat Curhat Dengan Menemui Karyawan SPPG.

    Wakapolsek Manggis Mewakili Kapolsek, Melaksanakan Kegiatan Jumat Curhat Dengan Menemui Karyawan SPPG.

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Manggis. Pada hari Jumat, tanggal 10 Oktober 2025, pukul 07.30 wita, Kapolsek Manggis yang diwakili Waka Polsek Manggis, melaksanakan kegiatan Jumat Curhat, bertempat di Gedung SPPG Polsek Manggis. Hadir dalam kegiatan ini antara lain : Waka Polsek Manggis AKP I Kadek Supendodi, S.H.,M.H., mewakili Kapolsek, Kanit Binmas Polsek […]

  • Unit Intelkam Polsek Bangli, Monitoring Ketersediaan Stock dan Harga Sembako di.Pasar Kidul

    Unit Intelkam Polsek Bangli, Monitoring Ketersediaan Stock dan Harga Sembako di.Pasar Kidul

    • calendar_month 5 jam yang lalu
    • account_circle Rossa
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli, – Dalam upaya monitoring kenaikan harga dan ketersediaan stock sembako di Pasar Kidul, Unit Intelkam Polsek Bangli Brigadir I Putu Yandi Sima bersama Anggota melaksanakan pemantauan guna monitoring kenaikan harga dan ketersediaan stock di Pasar Kidul Bangli, Jumat pagi (16/1/2026). ”Dari hasil pantauan tersebut kami mendapatkan informasi tentang persediaan […]

  • TNI Hadir Dan Bermanfaat, Babinsa  Semarapura Kangin Kawal Upacara Ngenteg Linggih

    TNI Hadir Dan Bermanfaat, Babinsa Semarapura Kangin Kawal Upacara Ngenteg Linggih

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berlangsungnya upacara keagamaan ngenteg linggih dan pedudusan agung di Puri Kanginan Banjar Lebah Lingkungan Lebah Kelurahan Semarapura Kangin Klungkung pada Jumat ( 03/10/25 ) mendapat pengawalan dan pengamanan dari Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana. Dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang Banjar Sengguan tampak sigap dan kompak mengawal seluruh prosesi upacara yang dihadiri kurang […]

  • Kapolres Karangasem Resmikan Jembatan Bhayangkara untuk Warga dan Siswa di Tianyar

    Kapolres Karangasem Resmikan Jembatan Bhayangkara untuk Warga dan Siswa di Tianyar

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., didampingi oleh Wakapolres, Kapolsek Kubu dan sejumlah PJU Polres Karangasem meresmikan Jembatan Bhayangkara di Tukad Celebungan, Banjar Dinas Paleg Kelod, Desa Tianyar, Kecamatan Kubu, Kabupaten Karangasem pada Sabtu (20/12/2025) pukul 10.00 WITA. Jembatan sepanjang 10 meter dan lebar 0,5 meter dengan konstruksi baja dan […]

  • Kapolres Karangasem Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

    Kapolres Karangasem Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H. memimpin apel jam pimpinan di Lapangan Pesat Gatra Polres Karangasem pada Selasa (29/7/2025) pukul 08.00 WITA. Dalam arahannya, Kapolres menyoroti pentingnya peningkatan kualitas pelayanan publik dan optimalisasi tugas pokok kepolisian. Kapolres mengawali arahannya dengan menyampaikan apresiasi kepada seluruh Pejabat Utama (PJU) dan personel Polres […]

expand_less