Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pererat Kedekatan dengan Warga, Babinsa Dasan Anyar Gelar Komsos Rutin

Pererat Kedekatan dengan Warga, Babinsa Dasan Anyar Gelar Komsos Rutin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-05/Jereweh Serda Yakub, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah yang dilanjutkan dengan Komunikasi Sosial (Komsos) pada Jum’at, (05 Desember 2025) pukul 10.05 Wita.

Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab Babinsa dalam memastikan kondisi wilayah tetap kondusif serta mengetahui secara langsung dinamika yang terjadi di tengah masyarakat. Serda Yakub menyusuri beberapa titik di wilayah binaannya untuk memonitor aktivitas warga dan mengantisipasi potensi kerawanan.

Selain pemantauan, Serda Yakub juga melaksanakan Komsos dengan tokoh masyarakat dan warga sekitar. Dalam dialog tersebut, ia mengajak masyarakat untuk terus menjaga keharmonisan, meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan, serta bersama-sama menciptakan situasi aman dan tentram.

“Kegiatan ini rutin kami lakukan untuk lebih dekat dengan masyarakat. Dengan komunikasi yang baik, setiap persoalan dapat diketahui lebih cepat dan dicarikan solusinya bersama,” ujar Serda Yakub.

Warga menyambut baik kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka. Pendekatan humanis yang dilakukan diharapkan terus memperkuat sinergi antara TNI dan masyarakat dalam menjaga keamanan desa.

Dengan adanya kegiatan ini, kehadiran Babinsa Dasan Anyar semakin dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, sekaligus menjadi bagian penting dalam upaya menciptakan lingkungan yang aman, tertib, dan harmonis.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Tindak Kriminalitas Di Malam Hari, Babinsa Lakukan Patroli Malam Bersama Aparat Desa

    Cegah Tindak Kriminalitas Di Malam Hari, Babinsa Lakukan Patroli Malam Bersama Aparat Desa

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya mewujudkan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa bersama aparat Desa melaksanakan patroli malam secara rutin Di Desa Sengkerang, Kecamatan Praya Timur, Lombok Tengah, Rabu (7/1/2026). Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga ketentraman warga sekaligus mencegah terjadinya tindak kriminalitas di lingkungan masyarakat di malam hari secara bertahap, bertingkat dan […]

  • Babinsa 1602-01/Ende Laksanakan Pamwil, Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

    Babinsa 1602-01/Ende Laksanakan Pamwil, Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu A.A. Oka Ardhana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ranfotoda, Kecamatan Ende, pada Jumat pagi pukul 10.00 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin kewilayahan guna memantau situasi serta perkembangan lingkungan masyarakat. Dalam pelaksanaannya, Babinsa aktif berinteraksi dan berdialog dengan warga serta aparat desa […]

  • Gotong Royong Satgas TMMD dan Warga Wujudkan Bendungan Panondiwal yang Lebih Layak

    Gotong Royong Satgas TMMD dan Warga Wujudkan Bendungan Panondiwal yang Lebih Layak

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ngada — Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres positif. Memasuki hari ke-6 pelaksanaan, Senin (13 Oktober 2025), Satgas TMMD bersama warga melaksanakan kegiatan rehab dan rehabilitasi Bendungan Panondiwal yang terletak di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Kegiatan fisik hari ini difokuskan pada pembersihan sayap bendungan dan […]

  • Babinsa Wakili Danramil dalam Pawai Budaya Perayaan Hari Jadi Desa Raba

    Babinsa Wakili Danramil dalam Pawai Budaya Perayaan Hari Jadi Desa Raba

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Wawo,Bima._ Pada hari Kamis, 7 Agustus 2025, Danramil 1608-06/Wawo yang diwakili oleh Serma Supratman hadir dan mengamankan Pawai Budaya dalam rangka Hari Jadi Desa Raba ke-104. Acara ini berlangsung di Desa Raba, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima dengan lancar dan tertib. Kegiatan dihadiri oleh beberapa tokoh penting, antara lain Camat Wawo, Bapak Syarifudin Bahsyar, S. Sos.; […]

  • Babinsa Koramil Monta Sinergi dengan Warga Amankan Malam dan Bangun Kesadaran Positif

    Babinsa Koramil Monta Sinergi dengan Warga Amankan Malam dan Bangun Kesadaran Positif

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Monta, Jumat 10 Oktober 2025 – Para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam di beberapa desa binaan di Kecamatan Parado dan Monta. Kegiatan dilakukan serentak dalam rangka menjaga keamanan, ketertiban, dan menjalin kedekatan dengan warga. Di Desa Parado Rato, Serka Nasution memimpin patroli sambil memberikan himbauan kepada warga agar menjaga kebersihan dan […]

  • Kodam IX/Udayana Pastikan Kesiapan Tanah Hibah Masyarakat untuk Pembangunan Yon TP di Wilayah Kodim 1627/Rote Ndao

    Kodam IX/Udayana Pastikan Kesiapan Tanah Hibah Masyarakat untuk Pembangunan Yon TP di Wilayah Kodim 1627/Rote Ndao

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pada hari ini Panglima Kodam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto bersama rombongan melaksanakan Kunjungan Kerja di Kabupaten Rote Ndao. Kehadiran Pangdam beserta pejabat teras Kodam IX/Udayana merupakan bagian dari agenda strategis dalam rangka memperkuat soliditas, mempererat hubungan dengan pemerintah daerah, serta memastikan perkembangan rencana pembangunan satuan baru di wilayah perbatasan selatan NKRI tersebut. Kunjungan ini […]

expand_less