Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pengecer Pupuk Subsidi Desa Ntori hingga Raba Terpantau Ketat

Pengecer Pupuk Subsidi Desa Ntori hingga Raba Terpantau Ketat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Kecamatan Wawo, Bima – Pada hari Jumat, 5 September 2025, Danramil 1608-06/Wawo Kapten Inf Armansyah melaksanakan kegiatan monitoring harga dan penyaluran pupuk bersubsidi di wilayah Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Monitoring tersebut bertujuan untuk memastikan harga pupuk bersubsidi tetap stabil dan penyalurannya berjalan sesuai ketentuan demi mendukung keberhasilan para petani lokal.

Kegiatan dihadiri oleh sejumlah pejabat penting setempat, antara lain Camat Wawo Bapak Syarifudin Bahsyar, S.Sos., Kapolsek Wawo yang diwakili oleh Aipda Wahyudin, serta Kepala UPTD Kecamatan Wawo, Bapak Iwan Purnamawan, SP. Tim monitoring mulai bergerak dari UD. Usaha Tani di Desa Ntori dan berkeliling ke berbagai pengecer pupuk bersubsidi di Desa Maria, Pesa, Kambilo, hingga Desa Raba.

Pengecer yang dikunjungi antara lain UD. Usaha Tani Desa Ntori, UD. Sami Jaya dan UD. Miju Desa Maria, UD. Sumber Rahmat Desa Pesa, UD. Ziran Mandiri dan UD. Dua Putra Desa Kambilo, serta UD. Syam Wawo di Desa Raba. Seluruh pengecer yang dikunjungi telah menunjukkan kepatuhan terhadap harga eceran tertinggi dan penyaluran yang tepat sasaran.

Sejak memulai kegiatan hingga selesai di Desa Raba, berjalan dengan lancar, tertib, dan aman. Hal ini menunjukkan sinergi yang baik antara aparat kecamatan, militer, dan kepolisian dalam mengawasi distribusi pupuk bersubsidi agar hak petani dapat terpenuhi.

Danramil Kapten Armansyah menegaskan pentingnya pengawasan yang berkelanjutan untuk menjaga stabilitas harga dan ketersediaan pupuk bersubsidi sebagai kebutuhan utama dalam sektor pertanian di Kecamatan Wawo. Kegiatan ini diharapkan dapat membantu petani dalam meningkatkan produktivitas sekaligus mendukung pembangunan pertanian di Kabupaten Bima.

Kegiatan monitoring pupuk bersubsidi yang dilaksanakan oleh Danramil Wawo pada hari Jumat, 5 September 2025. Kegiatan ini menjadi langkah positif dalam memastikan ketahanan pangan dan kesejahteraan petani di daerah setempat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Pantai Baru Jaga Ketertiban Aktivitas Transportasi Laut

    Babinsa Pantai Baru Jaga Ketertiban Aktivitas Transportasi Laut

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Minggu, tanggal 7 Desember 2025, pukul 07.30 WITA, bertempat di Pelabuhan ASDP Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Piket Koramil 1627/02 Pantai Baru atas nama Kopda Grani Fia melaksanakan kegiatan pemantauan pengangkutan kendaraan, penumpang, dan barang yang diangkut oleh kapal GARDA MARITIM 3. Dalam kegiatan tersebut, Kopda Grani Fia melakukan pengawasan […]

  • Babinsa Turun Langsung Ingatkan Warga Tentang Ketertiban dan Keamanan

    Babinsa Turun Langsung Ingatkan Warga Tentang Ketertiban dan Keamanan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Heriyanto, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah seputar Koramil, Rabu malam (26/11/2025) pukul 21.00 WITA. Selama patroli, Serda Heriyanto tidak hanya memastikan situasi lingkungan tetap aman dan kondusif, tetapi juga memberikan himbauan kepada warga tentang pentingnya menjaga ketertiban dan keamanan […]

  • Posramil Tambora dan Koramil Donggo Intensifkan Pengawasan Hutan Nasional

    Posramil Tambora dan Koramil Donggo Intensifkan Pengawasan Hutan Nasional

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Bima,Donggo _ Pada hari Kamis, 16 Oktober 2025, anggota Posramil Tambora dan Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan patroli gabungan di sekitar kawasan Taman Nasional Tambora. Kegiatan yang melibatkan Serma Usman dan dua anggota lainnya itu berlangsung di lokasi Grip 855 dan Grip 861, Desa Kawinda To’i, Kecamatan Tambora, Kabupaten Bima. Patroli ini bertujuan memantau serta mengantisipasi kebakaran […]

  • Kepala Desa Tatar Bersama Babinsa Serahkan BLT DD Tahap Keempat dengan Lancar

    Kepala Desa Tatar Bersama Babinsa Serahkan BLT DD Tahap Keempat dengan Lancar

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Tatar Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sadam, melaksanakan pendampingan kegiatan Pembagian Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahap Keempat Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Desa Tatar, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (15/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.30 WITA tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Tatar Muhammad Yunus, Sekretaris Desa […]

  • Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

    Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Reskrim, Sebagai salah satu syarat bagi pemohon SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian) adalah dengan mengisi keterangan rumus sidik jari pemohon, hal ini sangat penting guna kelengkapan data diri pemohon SKCK yang akan dilampirkan sebagai syarat administrasi untuk tujuan tertentu seperti misalnya pendaftaran sebagai CPNS, anggota TNI/Polri, Caleg atau […]

  • Tingkatkan Gizi Anak Sekolah, Babinsa Desa Beru Hadiri Kegiatan Makan Bergizi Gratis

    Tingkatkan Gizi Anak Sekolah, Babinsa Desa Beru Hadiri Kegiatan Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam peningkatan gizi anak sekolah, Babinsa Desa Beru Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digelar di SDN Santap Jelenga, Desa Beru, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Rabu (08/10/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian TNI terhadap kesehatan […]

expand_less