Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Tengah Masyarakat: Babinsa Ende Dorong Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

TNI Hadir di Tengah Masyarakat: Babinsa Ende Dorong Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Fransiskus Dejesus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Hobatuwa, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada pukul 11.30 Wita hingga selesai, dengan cuaca cerah yang mendukung jalannya kegiatan.

Kegiatan Komsos dan Pamwil ini bertujuan memantau keamanan wilayah serta menjaga ketertiban masyarakat di wilayah binaan. Kopda Fransiskus menekankan pentingnya kehadiran Babinsa untuk memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat, sekaligus meningkatkan simpati warga terhadap TNI yang selalu hadir di tengah masyarakat.

Selain itu, Babinsa juga menghimbau warga untuk selalu menjaga keamanan, ketertiban, dan kebersihan lingkungan agar kesehatan tetap terjaga. Masyarakat Desa Hobatuwa menyambut baik kehadiran Babinsa dan aktif mengikuti himbauan yang disampaikan.

“Kegiatan Komsos dan Pamwil merupakan tugas pokok Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat respon positif dan antusias dari warga,” ujar Kopda Fransiskus.

Kegiatan ini berlangsung lancar dan tanpa hal-hal menonjol, mencerminkan kondisi wilayah yang aman dan kondusif.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT Ke-80 Hari Juang TNI AD, Kodim Dompu Beri Penghormatan di Taman Makam Pahlawan

    HUT Ke-80 Hari Juang TNI AD, Kodim Dompu Beri Penghormatan di Taman Makam Pahlawan

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu melaksanakan ziarah rombongan dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80 pada Kamis, 11 Desember 2025, bertempat di Taman Makam Pahlawan di Jalan Lintas Lakey, Desa Lepadi, Kecamatan Pajo, Kabupaten Dompu. Kegiatan yang berlangsung khidmat dan penuh penghormatan kepada para pahlawan yang telah gugur dalam perjuangan membela bangsa. Kegiatan ziarah […]

  • Antisipasi Tindak Kriminalitas, Polsek Abiansemal Rutin Patroli Subuh Di Jalur Sepi

    Antisipasi Tindak Kriminalitas, Polsek Abiansemal Rutin Patroli Subuh Di Jalur Sepi

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Polsek Abiansemal secara rutin melaksanakan patroli subuh dengan menyasar jalur-jalur sepi dan minim aktivitas warga. Kegiatan ini digelar pada Kamis (11/9/2025) dini hari, sebagai langkah antisipasi terhadap potensi tindak kriminalitas maupun gangguan kamtibmas di wilayah Kecamatan Abiansemal. Personel Polsek Abiansemal melakukan pemantauan di sejumlah titik rawan […]

  • Babinsa dan Kapospol Latih Siswa SMA Nuhalolon Sambut HUT RI ke-80

    Babinsa dan Kapospol Latih Siswa SMA Nuhalolon Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Solor Barat, Flotim – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Babinsa Koramil 1624-05/Solor bersama Kapospol Solor Barat melaksanakan kegiatan pelatihan Paskibra bagi siswa-siswi SMA di Desa Nuhalolon, Kecamatan Solor Barat, Kabupaten Flores Timur, Selasa (29/07/2025). Tiga personel Babinsa yang terlibat dalam kegiatan ini adalah Serda Lalu Adiana S, Praka M. Ghazali, dan […]

  • Sinergi Pemda, Kejari, dan TNI Warnai Lomba Pidato Antikorupsi Tingkat Kabupaten Dompu

    Sinergi Pemda, Kejari, dan TNI Warnai Lomba Pidato Antikorupsi Tingkat Kabupaten Dompu

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    DOMPU — Pemerintah Kabupaten Dompu bersama Kejaksaan Negeri Dompu menggelar Lomba Pidato Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) Tahun 2025, Selasa (9/12/2025) di Aula Pendopo Bupati Dompu. Acara yang mengangkat tema “Berantas Korupsi untuk Kemakmuran Rakyat” tersebut dipimpin Kajari Dompu Luciana Bida, S.H., M.H., dan dihadiri sekitar 100 peserta serta tamu undangan. Salah satu kehadiran yang […]

  • Sat Samapta Polres Klungkung Ciptakan Malam yang Aman dan Kondusif

    Sat Samapta Polres Klungkung Ciptakan Malam yang Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam hari, Satuan Samapta Polres Klungkung kembali menggelar kegiatan Blue Light Patrol dengan menyusuri sejumlah titik strategis di wilayah hukum Polres Klungkung, (30/10). Patroli menyasar area-area rawan seperti Pasar Senggol, Terminal Galiran, Rutan Klungkung, objek wisata Kertha Gosa, hingga kawasan jembatan merah bekas galian C […]

  • TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Landih Kawal Prosesi Adat ke Pura Ulundanu Songan

    TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Landih Kawal Prosesi Adat ke Pura Ulundanu Songan

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga kelancaran dan keamanan Upacara Adat Penyucian/Melasti Ida Bhatara Pura Puseh Desa Adat Penaga menuju Pura Ulundanu Songan, Kintamani, Babinsa Desa Landih, Serma I Komang Juni Suantara, bersama Bhabinkamtibmas Desa Landih, Aiptu I Ketut Alit Adnyana, melaksanakan pengamanan dan pengawalan secara penuh, Sabtu (27/9/2025). Rombongan upacara yang diikuti sekitar 800 warga/pengempon […]

expand_less