Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos dan Pamwil Babinsa di Ende, Warga Desa Wonda Sambut Antusias Kehadiran TNI

Komsos dan Pamwil Babinsa di Ende, Warga Desa Wonda Sambut Antusias Kehadiran TNI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Wonda, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Selasa pagi.

Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini berlangsung hingga pukul 09.30 WITA dengan tujuan memantau keamanan wilayah, menjaga ketertiban, serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat setempat.

Dalam kesempatan ini, Babinsa juga mengimbau masyarakat untuk selalu menjaga keamanan lingkungan agar tetap kondusif dan tertib. Kehadiran TNI di tengah masyarakat diharapkan dapat menumbuhkan simpati sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan warga desa.

Masyarakat Desa Wonda menyambut baik kehadiran Babinsa. “Kami merasa aman dan nyaman karena Babinsa selalu hadir memantau kondisi wilayah dan mengingatkan kami untuk tetap menjaga keamanan lingkungan,” ujar salah seorang warga.

Kegiatan berjalan lancar dan aman, dengan cuaca cerah dan tanpa hal-hal menonjol yang terjadi. Komsos dan Pamwil ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil TNI AD sebagai garda terdepan yang selalu hadir di wilayah binaan untuk menjaga keamanan dan membangun hubungan harmonis dengan masyarakat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TMMD 126: TNI Bersama Pemda Lobar Majukan Desa Terpencil

    TMMD 126: TNI Bersama Pemda Lobar Majukan Desa Terpencil

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Semangat kemanunggalan antara TNI dan rakyat kembali hidup di Bumi Patuh Patut Patju, Kabupaten Lombok Barat (Lobar), Nusa Tenggara Barat (NTB), dimana Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram wilayah teritorial Komando Resort Militer (Korem) 162 Wira Bhakti (WB) resmi membuka TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 di lapangan sepak bola Dusun Gegutu […]

  • Pemusnahan Barang Bukti Inkracht di Dompu, TNI Dukung Penegakan Hukum

    Pemusnahan Barang Bukti Inkracht di Dompu, TNI Dukung Penegakan Hukum

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Kejaksaan Negeri Dompu melaksanakan kegiatan pemusnahan barang bukti dari perkara yang telah berkekuatan hukum tetap (inkracht) pada Kamis (18/12) Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Kejaksaan Negeri Dompu, Jalan Soekarno-Hatta, Kelurahan Bada, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, dan dihadiri sekitar 50 tamu undangan dari unsur Forkopimda serta instansi terkait. Kegiatan pemusnahan barang bukti dipimpin langsung […]

  • TNI Bersama Warga Bahas Rencana Pembangunan Desa Watuliwung Tahun 2026

    TNI Bersama Warga Bahas Rencana Pembangunan Desa Watuliwung Tahun 2026

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dalam rangka mendukung penyusunan rencana pembangunan desa yang transparan dan partisipatif, Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Serka Muhammad Nur, menghadiri Musyawarah Desa (Musdes) Perencanaan Tahun Anggaran 2026 yang diselenggarakan di Aula Kantor Desa Watuliwung, Kecamatan Kangae,Kamis (7/11/2025). Kegiatan Musdes tersebut diikuti sekitar 45 peserta yang terdiri dari pemerintah desa, BPD, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh […]

  • Gerakan Pangan Murah Kodim 1608/Bima Bantu Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat

    Gerakan Pangan Murah Kodim 1608/Bima Bantu Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Rasanae Timur, Selasa 23 September 2025 – Anggota Posramil Rasanae Timur Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang digelar oleh Kodim 1608/Bima. Kegiatan ini berlangsung di halaman Posramil Rasanae Timur, Kelurahan Kumbe, Kecamatan Rasanae Timur, Kota Bima, sebagai upaya menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan (SPHP). Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Danpos Mpunda, […]

  • Kasdim 1613/Sumba Barat Resmi Buka Turnamen Bola Voli Putri di Kelurahan Weekarou

    Kasdim 1613/Sumba Barat Resmi Buka Turnamen Bola Voli Putri di Kelurahan Weekarou

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Kasdim 1613/Sumba Barat, Mayor Caj Mulyono, menghadiri acara pembukaan turnamen bola voli putri yang digelar di lapangan voli Kantor Daerah, Kelurahan Weekarou, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (22/7/2025). Turnamen ini merupakan ajang pembinaan olahraga sekaligus sarana mempererat silaturahmi antar warga dan meningkatkan semangat sportivitas di kalangan generasi muda, khususnya para atlet […]

  • Sinergi TNI dan Warga Desa Tou Timur: Pamwil dan Komsos Berjalan Lancar dan Tertib

    Sinergi TNI dan Warga Desa Tou Timur: Pamwil dan Komsos Berjalan Lancar dan Tertib

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Desa Tou Timur, Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, kembali menunjukkan perannya sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga keamanan dan membangun kedekatan dengan masyarakat. Pada hari Minggu, 4 Januari 2026, pukul 09.20 WITA, kegiatan Pemantauan Keamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) berhasil digelar di Desa Tou Timur, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan […]

expand_less