Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Tohpati Atensi Kunjungan Bupati Klungkung Cek Perbaikan Saluran Irigasi Subak Tohpati.

Bhabinkamtibmas Desa Tohpati Atensi Kunjungan Bupati Klungkung Cek Perbaikan Saluran Irigasi Subak Tohpati.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Polres Klungkung — Bhabinkamtibmas Desa Tohpati Polsek Banjarangkan, Aiptu I Wayan Juliawan, S.H., melaksanakan atensi pengamanan dan pendampingan pada kunjungan Bupati Klungkung I Made Satria beserta jajarannya ke Subak Tohpati, Banjarangkan, Klungkung, (1/12).

Kunjungan tersebut bertujuan untuk mengecek perkembangan perbaikan saluran irigasi yang sebelumnya jebol dan berdampak pada aliran air pertanian di wilayah tersebut.

Dalam kegiatan tersebut, Bupati Klungkung turut didampingi oleh Perbekel Desa Tohpati Anak Agung Gede Dalem, SE, serta Kelian Subak I Nengah Sudana selaku pengempon wilayah subak.

Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam kegiatan ini dilakukan dalam rangka memberikan dukungan keamanan, memastikan kegiatan berlangsung lancar, serta menjalin komunikasi yang baik antara pemerintah dan masyarakat.

Kapolsek Banjarangkan, AKP I Ketut Budiarsana, S.H., M.H., menyampaikan apresiasinya atas peran aktif Bhabinkamtibmas di wilayah binaan.

“Bhabinkamtibmas hadir untuk memastikan setiap kegiatan pemerintah maupun masyarakat berjalan aman dan kondusif. Kehadiran di tengah masyarakat merupakan bentuk pelayanan dan dukungan Polri dalam mendukung program pemerintah serta menjaga situasi Kamtibmas di desa,” ujar Kapolsek.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 30 Juli 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • TNI, Polri, dan Pol PP Kawal Lancarnya Pembukaan Liga Jembrana Piala Bupati Cup 2025

    TNI, Polri, dan Pol PP Kawal Lancarnya Pembukaan Liga Jembrana Piala Bupati Cup 2025

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Jembrana, 14 November 2025 – Gelaran bergengsi tahunan, Foot Ball Competition Liga Jembrana Piala Bupati Cup 2025, secara resmi dibuka dalam suasana meriah di Stadion Pecangakan, Jembrana, pada hari Jumat. Acara pembukaan yang diselenggarakan oleh Asosiasi PSSI Kabupaten Jembrana ini menjadi panggung semangat sportivitas dan pembinaan talenta muda sepak bola di Bumi Makepung.   Kehadiran […]

  • Kobarkan Semangat Kemerdekaan, Kodim Klungkung Berhias Nuansa Merah Putih

    Kobarkan Semangat Kemerdekaan, Kodim Klungkung Berhias Nuansa Merah Putih

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kodim Klungkung,- Semarak peringatan HUT Ke 80 Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia sudah mulai terlihat di Kabupaten Klungkung. Saat ini, sejumlah instansipun mulai bersolek dengan balutan warna merah putih. Seperti halnya yang tampak hari ini Jumat ( 01/08/25 ) Kodim 1610/Klungkung beserta Koramil jajarannya mulai berhias dengan nuansa merah putih sebagai warna kebanggaan bangsa. Tidak hanya […]

  • Komsos Dengan Petani Rumput Laut Babinsa Bantu Bersihkan Rumput Laut

    Komsos Dengan Petani Rumput Laut Babinsa Bantu Bersihkan Rumput Laut

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa patroli wilayah guna memberika rasa aman memelihara dan meningkatkan silaturahmi dengan warga diwilayah binaan, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao. Sertu Imanuel Ani komsos dengan warga binaan yang sedang membersihkan rumput lau untuk di jual ke pasar. Selasa (19/08/25) Dengan adanya kerjasama ini, juga sebagai upaya menjalin silaturrahim […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Timpag bersama Pecalang melaksanakan Pengamanan kegiatan Ngaben

    Bhabinkamtibmas Desa Timpag bersama Pecalang melaksanakan Pengamanan kegiatan Ngaben

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Senin 01 Desember 2025 ; Bhabinkamtibmas Desa Samsam Aiptu I Wayan Suprapta bersama Pecalang Desa Adat Timpag melaksanakan pengamanan kegiatan Ngaben di Br. Munduk dan Br. Lebah, Ds Adat Timpag-Kerambitan. Kegiatan Pengamanan dilaksanakan mulai pukul 08.00 wita s/d 10.00 wita. Kegiatan Ngaben atas nama alm. Ni Ketut Bunter, Pr, 83 Th, alamat Br. […]

  • Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Gelar Patroli Malam

    Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Gelar Patroli Malam

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Nagekeo — Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Sertu Hendi Wibowo melaksanakan kegiatan patroli malam dan siskamling pada hari Minggu, 07 Desember 2025, pukul 21.00 WITA, bertempat di wilayah Kelurahan Danga, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Babinsa juga berkoordinasi […]

expand_less