Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kepedulian, Babinsa Praka Umbu Hasan Bantu Pemerintah Desa Siapkan Lahan Koperasi

Wujud Kepedulian, Babinsa Praka Umbu Hasan Bantu Pemerintah Desa Siapkan Lahan Koperasi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Praka Umbu Hasan melaksanakan kegiatan pengukuran lahan untuk rencana pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Hupumada, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (29/11/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut berkoordinasi dengan aparat desa dan masyarakat setempat demi memastikan proses pengukuran berjalan lancar serta sesuai kebutuhan pembangunan koperasi.

Menurut Babinsa Praka Umbu Hasan, pihaknya akan terus mendukung setiap program pemerintah yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan warga.

“Kami sebagai Babinsa selalu siap membantu dan mendampingi pemerintah desa dalam setiap kegiatan, terutama yang berkaitan dengan kepentingan masyarakat,” ujarnya.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Agung 2025

    Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Gelar Apel Pasukan Operasi Lilin Agung 2025

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Badung — Dalam rangka pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Agung 2025 pada Jumat (19/12/2025). Apel ini berlangsung di Halaman Mapolres Bandara. Apel ini turut dihadiri oleh para Pejabat Operasi Lilin Agung 2025 Polres Bandara serta personil yang terseprin Pengamanan Operasi […]

  • Babinsa Ende Aktif Bersinergi dengan Masyarakat Lewat Karya Bhakti dan Pamwil

    Babinsa Ende Aktif Bersinergi dengan Masyarakat Lewat Karya Bhakti dan Pamwil

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Karya Bhakti dengan membantu pengerjaan tenda acara adat di Desa Watunggere, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.45 WITA hingga selesai. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan menjaga keamanan wilayah binaan, tetapi juga meningkatkan sinergi dan komunikasi sosial (Komsos) antara […]

  • Babinsa Desa Sumerta Kelod Patroli Gabungan Guna Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif

    Babinsa Desa Sumerta Kelod Patroli Gabungan Guna Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka menjaga Keamanan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di wilayah, Babinsa Desa Sumerta Kelod, Sertu I Gd Mega Arya Susartana, mengikuti patroli gabungan TNI, Polri, Sat Pol PP, dan Linmas. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang tetap kondusif di wilayah. Senin, 20/10/2025. Apel kesiapan patroli gabungan ini digelar di Kantor Sub […]

  • Polsek Pupuan Hadir di Tengah Masyarakat, Amankan Pelaksanaan Ibadah Sholat Jumat Dengan Kondisi Aman dan Nyaman

    Polsek Pupuan Hadir di Tengah Masyarakat, Amankan Pelaksanaan Ibadah Sholat Jumat Dengan Kondisi Aman dan Nyaman

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polres Tabanan -Polsek Pupuan Jumat 15 Agustus 2025 pukul 12.00 s/d 13.30 WITA Personel Polsek Pupuan yang dipimpin oleh Pawas Aipda I Gede Sayang Ambara Diana melaksanakan pengamanan kegiatan ibadah Sholat Jumat berjemaah umat Muslim di wilayah hukum Polsek Pupuan. Pengamanan ini dilakukan oleh piket fungsi Polsek Pupuan guna memastikan pelaksanaan ibadah berjalan tertib, aman, […]

  • Polsek Kawasan Pelabuhan Benoa Gelar Patroli Skala Besar, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif di Malam Minggu

    Polsek Kawasan Pelabuhan Benoa Gelar Patroli Skala Besar, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman dan Kondusif di Malam Minggu

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Denpasar, 25 Oktober 2025 – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif di wilayah hukum Pelabuhan Benoa, Polsek Kawasan Pelabuhan Benoa melaksanakan Patroli Skala Besar dan Penebalan Malam Minggu pada Sabtu (25/10) malam. Kegiatan yang dipusatkan di Kantor KSOP Pelabuhan Benoa tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Kawasan Pelabuhan Benoa Kompol Ni Wayan Adnyani […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Rindi Umalulu Dukung Aktivitas Pedagang Pasar Desa Wanga

    Melalui Komsos, Babinsa Rindi Umalulu Dukung Aktivitas Pedagang Pasar Desa Wanga

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pedagang di pasar tradisional Desa Wanga, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (31/12/2025). Kegiatan komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dengan masyarakat, khususnya para pedagang pasar, sekaligus mengetahui secara langsung situasi […]

expand_less