Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos dan Pamwil Babinsa Warnai Pengamanan Kedatangan KM Lawit di Ende

Komsos dan Pamwil Babinsa Warnai Pengamanan Kedatangan KM Lawit di Ende

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Ende, — Kapal penumpang KM Lawit tiba dan bersandar di Pelabuhan IPPI Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende pada Minggu (30/11) pukul 03.35 WITA. Kedatangan kapal tersebut mendapat pengamanan ketat dari aparat gabungan TNI, Polri, dan instansi terkait.

Setelah proses bongkar muatan dan penurunan penumpang, KM Lawit kembali diberangkatkan menuju Pelabuhan Waingapu pada pukul 06.00 WITA.

Pengamanan dan monitoring di area pelabuhan melibatkan berbagai unsur, antara lain Babinsa Koramil 1602-01/Ende yang dipimpin Sertu Jakaria Ahmad, personel AL Ende, KP3 Laut Polres Ende, KSOP Ende, petugas Karantina, KKP Kabupaten Ende, Pelindo Ende, serta Kepala Cabang Pelni Ende beserta staf.

Aparat gabungan melakukan pemantauan menyeluruh terhadap arus penumpang, kondisi keamanan, serta kelancaran bongkar muatan kapal. Kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) juga dilakukan oleh Babinsa sebagai bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan.

Sertu Jakaria Ahmad menjelaskan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan pengamanan pelabuhan merupakan bentuk nyata kehadiran TNI AD di tengah masyarakat. “Tugas ini merupakan bagian dari upaya mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat sekaligus membantu mengatasi berbagai potensi kesulitan di wilayah,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung aman dan terkendali hingga kapal meninggalkan Pelabuhan IPPI.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Beri Edukasi Disiplin dan Anti Bullying Saat MPLS di SMPK Maria Goretti

    Babinsa Ende Beri Edukasi Disiplin dan Anti Bullying Saat MPLS di SMPK Maria Goretti

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka mendukung pembentukan karakter generasi muda sejak dini, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, hadir sebagai pemateri dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di SMPK Maria Goretti Ende, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kamis (17/07/2025). Kegiatan yang dimulai pada pukul 08.30 WITA tersebut mengusung tema: “Mari Bersama Ciptakan Lingkungan Belajar […]

  • Blue Light Patrol ” Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kriminalitas Pada Jam Rawan Agar Terciptanya Situasi Yang Aman Dan Kondusif.

    Blue Light Patrol ” Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kriminalitas Pada Jam Rawan Agar Terciptanya Situasi Yang Aman Dan Kondusif.

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Bebandem. Patroli kamtibmas merupakan kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) Personil Polsek Bebandem dipimpin Pawas Kanit Binmas Polsek Bebandem AIPTU I KETUT SURAWAN bersama 4 personil melaksanakan kegiatan Patroli ke tempat-tempat objek vital Bank / Atm dan tempat rawan gangguan kamtibmas,Minggu (30/12/2025) Unit Satuan Kecil Lengkap Polsek Bebandem yang […]

  • HUT RI ke-80 Jadi Momen Kebersamaan Dalam Kegiatan Karya Bakti

    HUT RI ke-80 Jadi Momen Kebersamaan Dalam Kegiatan Karya Bakti

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Semarak kemerdekaan mulai terasa di Bumi Biinmaffo. Jumat (08/08/2025), Kodim 1618/TTU memimpin kegiatan Karya Bakti di halaman Gereja St. Antonius Padua Sasi, Jl. Eltari Km. 07, Kelurahan Sasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten TTU, dalam rangka menyambut HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Mengusung tema “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju”, kegiatan ini menjadi simbol nyata […]

  • Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Beri Kejutan di SMAN Mutis Peringati Hari Guru

    Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Beri Kejutan di SMAN Mutis Peringati Hari Guru

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mutis – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Aplal, Naekake dan Oelbinose memberikan kejutan di momen Hari Guru Nasional di SMAN Mutis, Kec. Mutis, Kab. TTU. Selasa (25/11). Kejutan ini merupakan suatu peringatan hari istimewa yang dilaksanakan oleh gabungan dari tiga pos perbatasan, yakni Pos Aplal, Pos Naekake, dan Pos Oelbinose. Personel […]

  • Sambang di Areal Subak Yeh Sayang Dialogis Dengan Warga Yang Sedang Membersihkan Rumput Disela Sela Tanaman Jagung.

    Sambang di Areal Subak Yeh Sayang Dialogis Dengan Warga Yang Sedang Membersihkan Rumput Disela Sela Tanaman Jagung.

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bhabin Desa Bungaya Aiptu I Komang Gede melaksanakan giat sambang di Areal subak yeh Sayang yang sebagian ditanami Tanaman jagung seluas 20 Hektar yang diperkirakan panen pada Bulan Desember, pada kesempatan tersebut petani menuturkan bahwa yang menjadi kendala yaitu masalah hama tikus menyerang tanaman jagung. Selaku Bhabin pada kesempatan tersebut mengucapkan terimakasih atas usahanya yang […]

  • Monitoring dan Pengamanan Babinsa Koramil 1602-01/Ende di Pelabuhan IPPI Berjalan Lancar

    Monitoring dan Pengamanan Babinsa Koramil 1602-01/Ende di Pelabuhan IPPI Berjalan Lancar

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melakukan Monitoring, Pembinaan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, pada Minggu, 16 November 2025. Kegiatan ini digelar untuk mengamankan dan memantau kedatangan kapal KM LAWIT. Kapal KM LAWIT bersandar di pelabuhan pukul 09.00 Wita dan berangkat kembali menuju Pelabuhan Waingapu […]

expand_less