Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan rutin pengamanan dan pengaturan lalu lintas di jalur Car Free Day Jalan Veteran barat dan timur, Pada hari Minggu, 30 Nopember 2025 pagi.
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang ingin berolahraga dan menikmati suasana pagi bebas kendaraan bermotor.
Kasat Lantas Polres Karangasem, Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H., mengatakan bahwa pengamanan dan pengaturan lalu lintas di jalur CFD Jalan Veteran merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap hari Minggu pagi.
“Setiap hari Minggu pagi, jalur ini ditutup untuk kendaraan bermotor mulai pukul 06.00 WITA hingga 09.00 WITA. Kami terjunkan personel untuk melakukan pengamanan dan pengaturan lalu lintas agar kegiatan CFD dapat berjalan lancar dan masyarakat merasa aman dan nyaman,” ujar Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H.
Selain melakukan pengaturan lalu lintas, petugas juga memberikan himbauan kepada masyarakat untuk tertib dan mematuhi peraturan lalu lintas, seperti menggunakan masker, menjaga kebersihan, dan tidak merokok di area CFD.
“Kami berharap dengan adanya kegiatan ini, masyarakat dapat menikmati CFD dengan aman, nyaman, dan tertib,” pungkas Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H.
Kehadiran petugas Sat Lantas Polres Karangasem di jalur CFD Jalan Veteran mendapat apresiasi positif dari masyarakat. Mereka merasa lebih aman dan nyaman berolahraga dengan adanya pengamanan dari pihak kepolisian.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Edukatif, Babinsa Ajak Pemuda Fokus ke Masa Depan

    Komsos Edukatif, Babinsa Ajak Pemuda Fokus ke Masa Depan

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Wujud nyata kepedulian terhadap generasi muda di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1618-02/Miobar, Serka Sani Marques melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pemuda di Desa Nian, Kec. Miomaffo Tengah, Kab. TTU, Jumat 25 Juli 2025. Kegiatan ini menjadi sarana penting membangun kedekatan dan memotivasi para pemuda untuk berperan aktif dalam pembangunan desa. Dalam suasana hangat […]

  • Satgas TMMD 125 Dipimpin Dansatgas Letkol Rizal dan Dan SSK Lettu Prajana, Bukti Nyata TNI Bersama Rakyat

    Satgas TMMD 125 Dipimpin Dansatgas Letkol Rizal dan Dan SSK Lettu Prajana, Bukti Nyata TNI Bersama Rakyat

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (18/8/2025). Memasuki hari ke-26 pelaksanaan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025, semangat kebersamaan antara Satgas TMMD dan masyarakat Desa Batuan terus terjalin erat. Salah satu sasaran utama yakni pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) lengkap dengan saluran air primer, yang menghubungkan akses pertanian antara Banjar Penida dan Banjar Lantangidung, […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat: Babinsa Maurole Lakukan Pengamanan Wilayah

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat: Babinsa Maurole Lakukan Pengamanan Wilayah

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) sekaligus Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di Desa Maurole Selatan, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Minggu pagi. Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 08.41 WITA tersebut merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memastikan kondisi keamanan wilayah tetap terjaga serta mempererat hubungan TNI […]

  • Kodim 1630/Mabar dan Forkopimda Bersatu Wujudkan Kamseltibcarlantas Aman, Nyaman, dan Selamat Jelang Operasi Lilin 2025

    Kodim 1630/Mabar dan Forkopimda Bersatu Wujudkan Kamseltibcarlantas Aman, Nyaman, dan Selamat Jelang Operasi Lilin 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Komando Distrik Militer 1630/Manggarai Barat turut serta memperkuat sinergi dengan instansi terkait dalam rangka pengamanan Hari Raya Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Kehadiran Kodim 1630/Mabar ditandai dengan partisipasi aktif dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Turangga 2025 yang dilaksanakan di Lapangan Apel Polres Manggarai Barat, pada Senin, 17 November 2025. […]

  • Warga Mulai Bangun Rumah, Satgas Pos Ailala Turun Bantu Dalam Pembuatan Pondasi

    Warga Mulai Bangun Rumah, Satgas Pos Ailala Turun Bantu Dalam Pembuatan Pondasi

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Malaka – Pos Ailala turut serta membantu pembangunan pondasi rumah warga Dusun Lakuran, Desa Alas Utara, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Sabtu (16/08/2025). Dibawah pimpinan Wadanpos Sertu Sulaiman dalam mewujudkan kedekatan dan kepedulian Satgas terhadap masyarakat binaan bersama anggotanya turut serta dalam pembangunan rumah milik Paolino Mali (46 tahun). “Melalui kegiatan ini kami ingin menunjukkan […]

  • Perkuat Kebersamaan, Babinsa Desa Susut Hadiri Penutupan KKN-PPM Universitas Udayana di Desa Binaan

    Perkuat Kebersamaan, Babinsa Desa Susut Hadiri Penutupan KKN-PPM Universitas Udayana di Desa Binaan

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Susut Koramil 1626/Bangli Kodim 1626/Bangli, Serka I Nyoman Suharta bersama Bhabinkamtibmas Aipda Anak Agung Edi Sanjaya menghadiri acara penutupan Mahasiswa KKN-PPM XXXI Universitas Udayana Tahun 2025 yang berlangsung di Kantor Desa Susut, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Senin (25/08/25) Kegiatan penutupan tersebut sekaligus menjadi momen penyampaian laporan program kerja mahasiswa selama melaksanakan […]

expand_less