Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Kintamani Gelar Patroli Barcode Jagra Dewata Presisi di Obyek Vital dan Kawasan Wisata

Polsek Kintamani Gelar Patroli Barcode Jagra Dewata Presisi di Obyek Vital dan Kawasan Wisata

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Bangli – Polsek Kintamani
Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam hari, Polsek Kintamani terus mengoptimalkan kegiatan Patroli Barcode Jagra Dewata Presisi yang menyasar obyek vital, kawasan wisata, serta titik-titik rawan kriminalitas.

Pada Kamis (27 November 2025) pukul 21.30–23.00 Wita, Personel Samapta dan Unit Lantas Polsek Kintamani yang dipimpin Padal IPDA Ngurah Suriawan melaksanakan patroli rutin di kawasan Pura Ulun Danu Batur dan sejumlah obyek vital di wilayah hukum Polsek Kintamani. Patroli ini bertujuan memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif, sekaligus mengantisipasi potensi gangguan keamanan pada malam hari.

Selama patroli, personel melakukan pemantauan, dialogis dengan masyarakat, serta memberikan imbauan agar tetap waspada dan ikut mendukung terciptanya lingkungan yang aman.

Adapun hasil pelaksanaan kegiatan, antara lain:
● Terwujudnya rasa aman di masyarakat di wilayah hukum Polsek Kintamani.
● Mencegah potensi tindak kriminalitas di sekitar obyek vital dan kawasan rawan.
● Terciptanya kamseltibcarlantas yang kondusif pada malam hari.
● Seluruh rangkaian kegiatan berjalan aman, tertib, dan lancar.

Patroli Barcode Jagra Dewata Presisi ini merupakan wujud komitmen Polsek Kintamani dalam memberikan perlindungan, pengayoman, serta pelayanan terbaik bagi masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dengan ” Bluelight ” Patrol, Polsek Bebandem Cegah Kejahatan Malam Hari

    Dengan ” Bluelight ” Patrol, Polsek Bebandem Cegah Kejahatan Malam Hari

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polsek Bebandem – Dalam rangka mencegah terjadinya kriminalitas pada malam hari, bahkan pada saat dini hari, Personil Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Polda Bali, yang dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Bebandem, Polres Karangasem, Aiptu I Ketut Surawan, Bersama piket Kspk melaksanakan kegiatan patroli ” Bluelight ” pada dini hari, dan menyisir pertokoan maupun perkantoran, untuk mencegah […]

  • Kapolres Karangasem Berikan Bantuan Sembako kepada Petani Baja Tani Sebelum Penanaman Jagung Serentak

    Kapolres Karangasem Berikan Bantuan Sembako kepada Petani Baja Tani Sebelum Penanaman Jagung Serentak

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Sebelum melaksanakan kegiatan Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV, Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., berkesempatan memberikan bantuan berupa paket sembako kepada para petani Baja Tani di Banjar Dinas Tanah Lengis, Desa Ababi, Kecamatan Abang, pada Rabu, 8 Oktober 2025. Pemberian bantuan sembako ini merupakan wujud kepedulian Polres Karangasem terhadap kesejahteraan […]

  • Meriahkan HUT RI ke-80, Satpolairud Polres Tabanan Bagikan Bendera Merah Putih di Puncak Ina Bedugul

    Meriahkan HUT RI ke-80, Satpolairud Polres Tabanan Bagikan Bendera Merah Putih di Puncak Ina Bedugul

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Tabanan, 7 Agustus 2025. Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Satpolairud Polres Tabanan menggelar aksi pembagian Bendera Merah Putih kepada pengguna jalan di depan rest area Puncak Ina Bedugul, Kamis pagi (7/8). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Polairud Polres Tabanan AKP I Putu […]

  • Koptu Bofe Babinsa Koramil 03/Batutua Hadiri Musyawarah Bersama Kelompok Tani

    Koptu Bofe Babinsa Koramil 03/Batutua Hadiri Musyawarah Bersama Kelompok Tani

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT – Rote Ndao – Bertempat di Desa Landu, kecamatan Rote Barat Daya Babinsa Kopda Otniel Bofe Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao.menghadiri musyawarah dengan warga Desa Landu, mus untuk pembentukan lakamola di Desa Ingguinak serta acara pembahasan mengenai pagar di persewahan. Babinsa menghimbau agar yang punya ternak agar dikandangkan atau diikat apabila gembala Harus di […]

  • Wakapolres Klungkung Pimpin Apel Jam Pimpinan di Mapolres Klungkung

    Wakapolres Klungkung Pimpin Apel Jam Pimpinan di Mapolres Klungkung

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Wakapolres Klungkung Kompol I Made Ariawan P., S.H. memimpin pelaksanaan Apel Jam Pimpinan Polres Klungkung yang dihadiri oleh para Pejabat Utama (PJU), Kapolsek jajaran, personel Perwira, Bintara, serta ASN Polres Klungkung, bertempat di halaman Mapolres Klungkung. Senin,5/1 Dalam arahannya, Wakapolres Klungkung Kompol I Made Ariawan P., S.H. menekankan pentingnya menjaga disiplin, soliditas, dan profesionalisme dalam […]

  • Cegah Aksi Penimbunan Beras, Babinsa Pantau Lokasi Penggilingan Padi di Sukarara

    Cegah Aksi Penimbunan Beras, Babinsa Pantau Lokasi Penggilingan Padi di Sukarara

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Untuk mencegah potensi aksi penimbunan beras yang dapat merugikan masyarakat, Babinsa Sukarara, Serma Ifan Suntoro melaksanakan pemantauan langsung ke lokasi penggilingan padi milik warga di wilayah binaannya, Dusun Batu Kuwur, Desa Sukarara Kecamatan Jonggat, Lombok Tengah, Rabu (6/8/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk tanggung jawab Babinsa dalam menjaga stabilitas harga dan ketersediaan bahan […]

expand_less